“Dengan kegiatan tersebut diharapkan dapat mengantisipasi peredaran miras dan terciptanya kamtibmas kondusif khususnya di wilayah hukum Polsek tamalate,” lanjut AKP Haris.
Sekadar diketahui, Polsek Tamalate menegaskan pihaknya bersama sama dengan anggotanya akan terus meningkatkan giat patroli di perbatasan Gowa Makassar untuk mengantisipasi masuknya minuman keras jenis ballo ini ke beberapa wilayah di tamalate dan beberapa wilayah di Kota Makassar.
Halaman Berita ini : 1 2
Penulis : Herman
Sumber Berita : Reporter