Breaking News

Kapolres Melawi Pimpin Deklarasi Pilkada 2024

Kamis, 26 September 2024

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Ft, Ist-dok

Ft, Ist-dok

Bikin Website Murah

“Melalui deklarasi ini, saya mengajak semua pihak untuk bersatu dalam menjaga stabilitas keamanan dan ketertiban masyarakat pada pelaksanaan Pilkada tahun 2024 di Melawi meskipun masyarakat memiliki pilihan yang berbeda,” ajaknya

Kapolres kembali menegaskan, Polri yang diberikan amanat oleh undang-undang untuk melaksanakan pengamanan untuk mendukung pelaksanaan Pilkada tahun 2024, berharap seluruh tahapan Pilkada Melawi berjalan lancar dan aman.

Pada kesempatan yang sama juga, PJs Bupati Melawi, Herti Herawati berharap kepada seluruh stakeholder, partai politik, penyelenggara pemilu, pihak keamanan, dan seluruh masyarakat untuk saling mendukung dalam rangka menciptakan situasi keamanan dan ketertiban masyarakat yang aman dan kondusif pada Pilkada Melawi tahun 2024 ini.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

“Untuk mewujudkan pilkada yang aman, tertib, sejuk dan bermartabat tidak hanya merupakan tugas kepolisian dan tni saja, melainkan perlu kerjasama berbagai pihak termasuk seluruh elemen masyarakat,” ujar Herti.

Pada kesempatan itu, Herti menghimbau kepada para calon kepala daerah dan wakil kepala daerah dalam berkampanye nanti untuk taat kepada regulasi yang ada dan menghindari kampanye yang memantik politik sara.

Selanjutnya kepada para ASN di lingkungan Pemkab Melawi, Herti mengajak untuk selalu menjaga netralitasnya dalam pilkada ini dan kepada seluruh masyarakat Melawi agar dapat menggunakan hak pilihnya sebaik mungkin.

“Saya juga mengimbau agar masyarakat jangan mudah terpancing berita-berita yang belum valid kebenarannya atau berita-berita hoax yang menjurus ke arah perpecahan di masyarakat. Mari kita hargai setiap perbedaan pendapat dan tetap menjaga silaturahmi serta kebersamaan keluarga besar Melawi,”pintanya

Penulis : Arion

Editor : Olo

Sumber Berita : DNID media

Berita Terkait

Memasuki Masa Tenang, Bawaslu Luwu Utara Upayakan Netralitas ASN dan Pemerintah Desa.
Bawaslu Luwu Utara Tegaskan APK Pilkada Disingkirkan di Masa Tenang
Meski Diguyur Hujan Ribuan Pendukung Tumpah Ruah Membanjiri Kampanye Akbar Andalan Hati.
Hadir Dalam Kampanye, Adnan Purichta Ajak Masyarakat Gowa Untuk Coblos Hati Damai
Meski Diguyur Hujan, Ratusan pendukung Paslon Hati Damai Tetap Antusias Ikuti Kampanye
Beredar Undangan Calon Wali Kota Andi Seto Gelar Dzikir & Doa di Masa Tenang, Bawaslu Berikan Ultimatum
Strategi BERAMAL Berorientasi Pada Hasil Dalam Mengelola Investasi Daerah 
MULIA Unggul Selisih 16,8 Persen di Atas Rival, Prof Burhanuddin Muhtadi: Swing Voter Selalu Terbagi Proporsional
Berita ini 10 kali dibaca

Berita Terkait

Sabtu, 23 November 2024 - 22:22 WIB

Memasuki Masa Tenang, Bawaslu Luwu Utara Upayakan Netralitas ASN dan Pemerintah Desa.

Sabtu, 23 November 2024 - 21:59 WIB

Bawaslu Luwu Utara Tegaskan APK Pilkada Disingkirkan di Masa Tenang

Sabtu, 23 November 2024 - 21:52 WIB

Meski Diguyur Hujan Ribuan Pendukung Tumpah Ruah Membanjiri Kampanye Akbar Andalan Hati.

Sabtu, 23 November 2024 - 21:41 WIB

Meski Diguyur Hujan, Ratusan pendukung Paslon Hati Damai Tetap Antusias Ikuti Kampanye

Sabtu, 23 November 2024 - 20:59 WIB

Beredar Undangan Calon Wali Kota Andi Seto Gelar Dzikir & Doa di Masa Tenang, Bawaslu Berikan Ultimatum

Sabtu, 23 November 2024 - 08:16 WIB

Strategi BERAMAL Berorientasi Pada Hasil Dalam Mengelola Investasi Daerah 

Sabtu, 23 November 2024 - 00:20 WIB

MULIA Unggul Selisih 16,8 Persen di Atas Rival, Prof Burhanuddin Muhtadi: Swing Voter Selalu Terbagi Proporsional

Jumat, 22 November 2024 - 21:47 WIB

Kemenangan di Target 75 Persen, Ribuan Relawan Sangmaneta All Out Menangkan SMART Nomor 3

Berita Terbaru

Sosial Politik

Bawaslu Luwu Utara Tegaskan APK Pilkada Disingkirkan di Masa Tenang

Sabtu, 23 Nov 2024 - 21:59 WIB