Breaking News

Besok, IPMS Gelar Kongres Pertama di Palopo

Minggu, 15 Mei 2022

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Bikin Website Murah

Palopo, BeritaQ.com – Ikatan Pelajar Mahasiswa Seko (IPMS) akan menggelar kegiatan Kongres yang pertama dirangkaikan dengan pembentukan pengurus pusat organisasi pada hari Senin, 16 Mei 2022 di Palopo.

Kongres ini, panitia pelaksana kegiatan mengambil tema: “mewujudkan persatuan lewat wada IPMS, dan menjadi pelopor kemajuan daerah”.

Rony Gatty selaku ketua panitia pelaksana berharap kegiatan Kongres pertama ini berjalan dengan baik dan lancar.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

“Saya berharap peserta Kongres untuk mengikuti kegiatan dengan tertib, sehingga tujuan yang ingin dicapai dalam organisasi akan terwujud,” ujarnya pada Minggu, (15/5).

Sementara itu, Ketua IPMS Wilayah Palopo (Gusti) mengatakan, kegiatan Mubes merupakan bentuk regenerasi kepemimpinan di tubuh IPMS.

Baca Juga
Ikatan Pelajar Mahasiswa Seko Cabang Mamuju Gelar Pengkaderan Anggota Baru

“Semoga dengan terpilihnya Ketua Umum baru nanti akan membuat IPMS lebih progresif dan inovatif,” ungkap mahasiswa semester VIII di Universitas Andi Djemma palopo

Selain itu, menurutnya regenerasi merupakan sebuah keharusan di tubuh organisasi. Selain memberikan kesempatan bagi kader terbaik, juga dapat memberi ruang aktualisasi untuk berkarya.

“Tentunya kita selalu menginginkan gerakan perubahan yang lebih memberikan nilai-nilai positif, kontributif, inovatif, serta kritis dari ketua umum yang baru nantinya ketika sudah terpilih. Juga dapat menjaga marwah organisasi dengan berkarya dan meningkatkan kualitas kader dalam membangun IPMS agar lebih maju,” sambungnya.

Untuk informasi, Mubes ini akan dilaksanakan di Gedung Prisma GPIL Palopo Rencananya akan dihadiri oleh pengurus IPMS serta para delegasi dari lima wilayah yakni Palopo, Toraja, Makassar, Mamuju dan Sulawesi Tengah (Sulteng).

Baca Juga
Polisi Amankan Belasan Mahasiswa Usai Bentrok Antar Fakultas di Kampus UNM Makassar

(Gid)

Berita Terkait

Yuri Inisiasi Pengembangan Sektor Industri Primer di Bangka Belitung
Strategi BERAMAL Berorientasi Pada Hasil Dalam Mengelola Investasi Daerah 
Andi Arwin Azis Akhiri Masa Jabatan sebagai Pjs Wali Kota Makassar dengan Senam Bersama dan Apel
Dinilai Sanksi Terlalu Ringan,Pelaku Kasus Pelecehan Seksual di Unhas jadi Sorotan Dalam Dialog Publik.
Pelatihan Pembuatan Pakan Fermentasi Ternak untuk Hemat Biaya
Orang Tua Tuntut Unhas Ciptakan Rasa Aman Bagi Mahasiswa Dari Kekerasan Seksual
Budi Arie Laporkan Tempo ke Dewan Pers, Pimred Tempo: Kami Siap Jalani Prosesnya
Polda Babel dan Jajaran Berhasil Ungkap 20 Kasus Narkoba Periode November 2024
Berita ini 0 kali dibaca

Berita Terkait

Sabtu, 23 November 2024 - 08:58 WIB

Yuri Inisiasi Pengembangan Sektor Industri Primer di Bangka Belitung

Sabtu, 23 November 2024 - 08:16 WIB

Strategi BERAMAL Berorientasi Pada Hasil Dalam Mengelola Investasi Daerah 

Sabtu, 23 November 2024 - 00:05 WIB

Andi Arwin Azis Akhiri Masa Jabatan sebagai Pjs Wali Kota Makassar dengan Senam Bersama dan Apel

Jumat, 22 November 2024 - 21:53 WIB

Pelatihan Pembuatan Pakan Fermentasi Ternak untuk Hemat Biaya

Jumat, 22 November 2024 - 21:34 WIB

Orang Tua Tuntut Unhas Ciptakan Rasa Aman Bagi Mahasiswa Dari Kekerasan Seksual

Jumat, 22 November 2024 - 21:22 WIB

Budi Arie Laporkan Tempo ke Dewan Pers, Pimred Tempo: Kami Siap Jalani Prosesnya

Jumat, 22 November 2024 - 14:24 WIB

Polda Babel dan Jajaran Berhasil Ungkap 20 Kasus Narkoba Periode November 2024

Jumat, 22 November 2024 - 13:46 WIB

Erzaldi Gagas Sektor-Sektor yang menjadi Motor Penggerak Ekonomi Baru Berkelanjutan

Berita Terbaru

Ekonomi Bisnis

Yuri Inisiasi Pengembangan Sektor Industri Primer di Bangka Belitung

Sabtu, 23 Nov 2024 - 08:58 WIB