Breaking News

Terkait Anggota Pol PP Diduga Aniaya Remaja, Kasat Pol PP Bangka Janji Tindak Tegas Jika Terbukti Bersalah

Rabu, 4 September 2024

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Bikin Website Murah

Mashun, Sekretaris Pol PP Kabupaten Bangka, saat dikonfirmasi hanya menjawab singkat.

“Maaf sebelumnya untuk menyampaikan ke media nanti akan disampaikan langsung oleh Kasat Pol PP,” kata Mashun.

Atas informasi Mashun, redaksi media ini menghubungi Tony Marza, Kasat Pol PP Bangka, via WhatsApp pada Rabu (04/09/2024). Tony Marza menjelaskan bahwa terduga pelaku (AT) sudah dipanggil oleh Unit Petugas Tindak Internal (PTI) untuk diperiksa. PTI adalah satuan yang dibentuk untuk melakukan pembinaan dan pengawasan internal disiplin, kode etik, serta standar operasional prosedur Pol PP.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

“Jika dalam pemeriksaan ternyata yang bersangkutan benar melakukan pelanggaran, kami akan melakukan tindakan tegas,” kata Tony Marza. Ia juga menambahkan bahwa pihaknya akan memanggil korban untuk dimintai keterangannya guna mengetahui duduk persoalan yang sebenarnya.

Kehadiran oknum seperti ini menunjukkan adanya masalah dalam pengawasan dan penegakan disiplin di institusi tersebut. Kasus ini diharapkan menjadi momentum untuk evaluasi dan perbaikan, memastikan tindakan tegas diambil terhadap pelaku, serta mencegah kejadian serupa di masa depan. Penting bagi pihak berwenang untuk memastikan bahwa setiap anggotanya menjalankan tugas dengan etika dan profesionalisme yang tinggi.

PJ Bupati Bangka dan Kapolres Bangka hingga berita ini ditayangkan masih dalam upaya konfirmasi.

Penulis : Zen

Editor : Redaksi Babel

Berita Terkait

Polda Babel dan Jajaran Berhasil Ungkap 20 Kasus Narkoba Periode November 2024
Erzaldi Gagas Sektor-Sektor yang menjadi Motor Penggerak Ekonomi Baru Berkelanjutan
Erzaldi : Penyediaan Air Bersih di Babel Terintegrasi dengan Pariwisata dan Ekonomi Lokal
Erzaldi : Babel Dapat Menjadi Pusat Seni dan Ekonomi Kreatif Yang Berdaya Saing Nasional dan Global
Mahasiswa Teknik Sipil UBB Sambutan Positif Kegiatan Program PRAJA WIBAWA GREEN SPORT CENTER
Upacara Peringatan HUT Ke 24 Provinsi Babel, Dihadiri Danrem 045/Gaya
Kemenkumham Babel Gelar Rapat Pengharmonisasian 2 Ranperkada
Yuri Kemal Mendorong Terciptanya Kebijakan dan Regulasi yang konsisten, transparan serta Berpihak pada Kepentingan Publik
Berita ini 21 kali dibaca

Berita Terkait

Jumat, 22 November 2024 - 14:24 WIB

Polda Babel dan Jajaran Berhasil Ungkap 20 Kasus Narkoba Periode November 2024

Jumat, 22 November 2024 - 13:46 WIB

Erzaldi Gagas Sektor-Sektor yang menjadi Motor Penggerak Ekonomi Baru Berkelanjutan

Jumat, 22 November 2024 - 05:53 WIB

Erzaldi : Penyediaan Air Bersih di Babel Terintegrasi dengan Pariwisata dan Ekonomi Lokal

Kamis, 21 November 2024 - 20:36 WIB

Mahasiswa Teknik Sipil UBB Sambutan Positif Kegiatan Program PRAJA WIBAWA GREEN SPORT CENTER

Kamis, 21 November 2024 - 14:10 WIB

Upacara Peringatan HUT Ke 24 Provinsi Babel, Dihadiri Danrem 045/Gaya

Kamis, 21 November 2024 - 07:45 WIB

Kemenkumham Babel Gelar Rapat Pengharmonisasian 2 Ranperkada

Rabu, 20 November 2024 - 18:45 WIB

Yuri Kemal Mendorong Terciptanya Kebijakan dan Regulasi yang konsisten, transparan serta Berpihak pada Kepentingan Publik

Rabu, 20 November 2024 - 18:24 WIB

Pemkot Pangkalpinang Gelar Sosialisasi PPID, Tingkatkan Pemahaman Keterbukaan Informasi Publik

Berita Terbaru

Ekonomi Bisnis

Wamen ESDM: Ayo Kita Terus Berinovasi untuk Indonesia Berkelanjutan

Kamis, 21 Nov 2024 - 22:39 WIB