Breaking News

Satgas Yonif 516 Bantu Masyarakat Kembangkan UMKM Dengan Kerajinan Cinderamata

Minggu, 6 Desember 2020

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Bikin Website Murah

JAKARTA, BeritaQ.com
Ditengah tugasnya sebagai pasukan penjaga perbatasan, anggota Satgas Pamtas RI-PNG Yonif Mekanis 516/CY membantu pengembangan UMKM dalam pembuatan Cindera bagi masyarakat kampung Upkim Distrik Waropko.

Demikian disampaikan oleh Dansatgas Yonif Mekanis 516/CY Letkol Inf Muhammad Radhi Rusin, S.I.P., dalam keterangan tertulisnya di Asiki Distrik Jair Kabupaten Boven Digoel, Papua, Sabtu (5/12/ 2020).

IMG 20201205 WA0101Dansatgas mengatakan, di samping melaksanakan tugas pokok sebagai pasukan pengaman perbatasan, satgas juga melaksanakan kegiatan teritorial kepada masyarakat perbatasan yakni melaksanakan Binter secara terbatas.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Kegiatan Pos Upkim merupakan wujud dari pelaksanaan Binter yakni ikut mengembangkan UMKM di masyarakat dalam meningkatkan potensi diri para anggota dalam pembuatan cindera mata, ” ujar Dansatgas.

Dengan melihat adanya potensi yang dimiliki masyarakat dalam pembuatan Cindera mata akan tetapi kesulitan dalam hal pemasaran sekaligus para anggota bisa meningkatkan potensi dirinya dalam pembuatan kerajinan tangan khas Papua yaitu Noken.

IMG 20201205 WA0103“Dengan pemberdayaan potensi yang ada di wilayah ini, kami menggugah warga untuk berkreasi sekaligus mengembangkan usaha mikro bagi masyarakat untuk meningkatkan perekonomian warga,” tuturnya.

Anggota Satgas Yonif Mekanis 516/CY khususnya Pos Upkim sangat antusias dalam pengembangan potensi tentang tekhnik membuat Noken mulai dari cara merajut, memilih bahan dasar, membentuk pola khas papua, serta kesabaran dalam mengerjakannya.

“Kegiatan pembuatan Noken ini dilakukan untuk mengasah keterampilan sekaligus mengisi waktu luang anggota pos Upkim, ” imbuhnya.

Lebih lanjut dikatakan, keberadaan anggotanya ini selain menjaga keamanan perbatasan juga ikut mempelopori usaha-usaha untuk mengatasi kesulitan rakyat di sekelilingnya.

“Selama ini kami melihat adanya potensi di masyarakat yang bisa digali untuk menambah pendapatan keluarga mereka yakni membuat kerajinan Noken, kami membantu warga dalam pemasaran hasil kerajinan tersebut sehingga perekonomian mereka meningkat serta UMKM di Kampung Upkim Distrik Waropko menjadi berkembang.” tegasnya.

Andy.S(Dispenad)

Berita Terkait

Indeks Kepuasan Masyarakat di Sulsel Terus Meningkat, Dapat Nilai 88,24.
Rapat Koordinasi Pengawas Madrasah Tekankan Penguatan Peran Dalam Meningkatkan Mutu Pendidikan Madrasah.
Ego Diamankan Ditresnarkoba Polda Babel Terkait Kepemilikan Barang Haram
Yuri Inisiasi Pengembangan Sektor Industri Primer di Bangka Belitung
Strategi BERAMAL Berorientasi Pada Hasil Dalam Mengelola Investasi Daerah 
Andi Arwin Azis Akhiri Masa Jabatan sebagai Pjs Wali Kota Makassar dengan Senam Bersama dan Apel
Dinilai Sanksi Terlalu Ringan,Pelaku Kasus Pelecehan Seksual di Unhas jadi Sorotan Dalam Dialog Publik.
Pelatihan Pembuatan Pakan Fermentasi Ternak untuk Hemat Biaya
Berita ini 0 kali dibaca

Berita Terkait

Sabtu, 23 November 2024 - 22:50 WIB

Rapat Koordinasi Pengawas Madrasah Tekankan Penguatan Peran Dalam Meningkatkan Mutu Pendidikan Madrasah.

Sabtu, 23 November 2024 - 11:37 WIB

Ego Diamankan Ditresnarkoba Polda Babel Terkait Kepemilikan Barang Haram

Sabtu, 23 November 2024 - 08:58 WIB

Yuri Inisiasi Pengembangan Sektor Industri Primer di Bangka Belitung

Sabtu, 23 November 2024 - 08:16 WIB

Strategi BERAMAL Berorientasi Pada Hasil Dalam Mengelola Investasi Daerah 

Sabtu, 23 November 2024 - 00:05 WIB

Andi Arwin Azis Akhiri Masa Jabatan sebagai Pjs Wali Kota Makassar dengan Senam Bersama dan Apel

Jumat, 22 November 2024 - 23:54 WIB

Dinilai Sanksi Terlalu Ringan,Pelaku Kasus Pelecehan Seksual di Unhas jadi Sorotan Dalam Dialog Publik.

Jumat, 22 November 2024 - 21:53 WIB

Pelatihan Pembuatan Pakan Fermentasi Ternak untuk Hemat Biaya

Jumat, 22 November 2024 - 21:34 WIB

Orang Tua Tuntut Unhas Ciptakan Rasa Aman Bagi Mahasiswa Dari Kekerasan Seksual

Berita Terbaru

Kriminal Hukum

Polisi Berhasil Ringkus Satu Buron Kasus Judol Komdigi

Minggu, 24 Nov 2024 - 00:36 WIB

Kriminal Hukum

Tukang Bakso Diamuk Warga Usai Mencabuli Remaja Berusia 16 Tahun

Minggu, 24 Nov 2024 - 00:30 WIB