Breaking News

Cinta Masakan Daerah Cara Sederhana Jaga Kemerdekaan, Kata Benny Gunawan

Kamis, 10 November 2022

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Bikin Website Murah

Surabaya – Hari Pahlawan merupakan hari bersejarah bagi Bangsa Indonesia. Generasi Bangsa adalah pejuang masa depan sebagai ujung tombak Negara Indonesia. Hal ini disampaikan, Benny Gunawan Selebgram dari Surabaya.

Selebgram asal Surabaya, Benny Gunawan menuturkan, Hari Pahlawan adalah momen penting bagi Negara Indonesia. Kita harus bersyukur bisa menikmati kemerdekaan ini.

“Dahulu para pejuang berdarah-darah memperjuangkan negara ini. Tugas kita hanya melanjutkan kemerdekaan ini. Sebagai generasi bangsa yang memajukan negara Indonesia sudah bisa dikatakan Pahlawan,” pesannya.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Lanjut Benny, benar kata Pak Jokowi, bahwa Pengorbanan para pejuang yang bertaruh nyawa untuk tegak dan berdirinya Republik Indonesia yang kita cintai ini takkan sia-sia,” imbuhnya.

Baca Juga
Iptu Gustan Pimpin Upacara Hari Pahlawan di SMA Negeri 5

Menurut Benny, untuk menjadi Pahlawan itu sederhana sekali. Terutama generasi bangsa saat ini, menjadi pahlawan yang berdedikasi itu banyak caranya.

“Sederhana sekali, seperti mencintai budaya dari negara ini. Mencintai makanan dari negara kita, seperti Pecel, Nasi Padang, Gudeg Solo dan sebagainya. Memperkenalkan cita rasa masakan Indonesia ke luar negara. Memakai busana seperti Batik, sudah jelas tidak bisa dipungkiri ini karya Bangsa Indonesia,” tambahnya.

Benny menambahkan, dengan kita mencintai budaya, karya dan apa yang ada di negara ini. Artinya kita sudah menjadi Pahlawan bagi bangsa Indonesia.

“Generasi penerus bangsa adalah para pahlawan masa depan yang akan tetap setia menjaga kemerdekaan. Caranya, dengan mencintai Indonesia, mengisinya dengan pembangunan, dan melajukan negara ini ke arah kemajuan. Selamat Hari Pahlawan. Merdeka!!,” katanya.

Baca Juga
Hotel BatiQa Darmo Peringati Hari Pahlawan dengan Makan Sepuasnya

Berita Terkait

Polda Babel dan Jajaran Berhasil Ungkap 20 Kasus Narkoba Periode November 2024
Erzaldi Gagas Sektor-Sektor yang menjadi Motor Penggerak Ekonomi Baru Berkelanjutan
Erzaldi : Penyediaan Air Bersih di Babel Terintegrasi dengan Pariwisata dan Ekonomi Lokal
Program Inovasi UMKM DWP Gowa Dijadikan Lokus Studi Tiru Kota Baubau
Erzaldi : Babel Dapat Menjadi Pusat Seni dan Ekonomi Kreatif Yang Berdaya Saing Nasional dan Global
Bupati Gowa Sebut Pendidikan Kunci Peningkatan SDM Unggul
Mahasiswa Teknik Sipil UBB Sambutan Positif Kegiatan Program PRAJA WIBAWA GREEN SPORT CENTER
Pejabat Administrator dan Pengawas Pemkab Gowa Didorong Makin Tingkatkan Kinerja
Berita ini 4 kali dibaca

Berita Terkait

Jumat, 22 November 2024 - 14:24 WIB

Polda Babel dan Jajaran Berhasil Ungkap 20 Kasus Narkoba Periode November 2024

Jumat, 22 November 2024 - 13:46 WIB

Erzaldi Gagas Sektor-Sektor yang menjadi Motor Penggerak Ekonomi Baru Berkelanjutan

Jumat, 22 November 2024 - 05:53 WIB

Erzaldi : Penyediaan Air Bersih di Babel Terintegrasi dengan Pariwisata dan Ekonomi Lokal

Kamis, 21 November 2024 - 22:17 WIB

Program Inovasi UMKM DWP Gowa Dijadikan Lokus Studi Tiru Kota Baubau

Kamis, 21 November 2024 - 21:23 WIB

Bupati Gowa Sebut Pendidikan Kunci Peningkatan SDM Unggul

Kamis, 21 November 2024 - 20:36 WIB

Mahasiswa Teknik Sipil UBB Sambutan Positif Kegiatan Program PRAJA WIBAWA GREEN SPORT CENTER

Kamis, 21 November 2024 - 20:12 WIB

Pejabat Administrator dan Pengawas Pemkab Gowa Didorong Makin Tingkatkan Kinerja

Kamis, 21 November 2024 - 19:55 WIB

Adnan : PMI Gowa Harus Jadi Terdepan Dalam Aksi Kemanusiaan

Berita Terbaru

Ekonomi Bisnis

Wamen ESDM: Ayo Kita Terus Berinovasi untuk Indonesia Berkelanjutan

Kamis, 21 Nov 2024 - 22:39 WIB