Breaking News

Radio Player

Loading...

Anggota DPRD Aris Mursalim Tinjau Sejumlah Lokasi Bencana

Kamis, 12 Juni 2025

URL berhasil dicopy

URL berhasil dicopy

Luwu Raya, DNID.co.id – Cuaca buruk yang melanda Kabupaten Luwu Utara baru-baru ini hujan lebat disertai angin kencang akibatkan sejumlah lokasi di Bumi Lamaranginang julukan Kabupaten Luwu Utara, Provinsi Sulawesi Selatan mengalami bencana banjir dan tanah longsor serta jalanan longsor pula.

Mengetahui adanya bencana yang terjadi di daerah pemilihannya (dapilnya), Anggota DPRD Luwu Utara dari fraksi Golongan Karya (Golkar), Aris Mursalim langsung terjun ke sejumlah titik Lokasi Bencana yang berada di Kecamatan Sabbang dan Seko.

Menurutnya, bencana tanah longsor memang sering terjadi di Kecamatan Sabbang, khususnya di sepanjang jalan Sabbang ke Seko. Untuk itu lanjutnya, perlu adanya pembangunan tanggul penahan tanah di sepanjang area itu.

ads

“Sehingga ini akan dituangkan dalam pokok-pokok pikiran (Pokir) dan akan di usulan dalam pembahasan rapat paripurna di dewan nanti,” jelasnya, pada media ini, Rabu (11/4/2025).

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Lanjut Aris panggilan akrabnya mantan Kepala Desa 3 Periode di Desa Terpedo Jaya Kecamatan Sabbang Selatan, jalanan provinsi ke Seko ambruk akibat hujan deras kemarin dan akan ikut di tuangkan dalam Pokir.

“Jalan ini menjadi salah satu akses penting masyarakat dari Kecamatan Seko mengangkut hasil bumi menuju pasar rakyat Sabbang dan ke pasar Masamba,” ujar Aris sapaan akrabnya.

Lanjutnya, sebagaimana tugas anggota dewan yang merupakan representasi masyarakat maka wajib memperjuangkan setiap kepentingan masyarakat luas.

“Apalagi jalan tersebut merupakan akses penting bagi masyarakat di dari Kecamatan Seko ke Kecamatan Sabbang yang ada di Kabupaten yang berjuluk Bumi Lamaranginang,” jelas anggota legislatif fraksi Golkar tersebut.

*** Yustus

Simpan Gambar:

Penulis : Yustus

Editor : Admin

Sumber Berita : Redaksi Sulsel

Berita Terkait

16 Hari Terendam Banjir, Warga Pasir Ampo Lebak Keluhkan Absennya Bantuan Pemprov Banten
Tim Gabungan Bongkar Pesta Sabu di Bangka Selatan
Viral Oknum ASN Bergaya Mewah di Makassar, Ternyata Ayahnya Terpidana Korupsi di Kemenag Sulsel
Seluruh Korban Pesawat ATR 42-500 Berhasil Diidentifikasi, Kapolda Sulsel Sampaikan Duka Mendalam
Kapolres Jeneponto Sidak Perdana ke Polsek Tamalatea, Pastikan Pelayanan Berjalan Optimal
Seluruh Penumpang Ditemukan, Tujuh Jenazah Korban Pesawat ATR Diserahkan Basarnas ke DVI Polri
Lakukan Reorganisasi, Luna Vidya-Rachim Kallo Resmi Nakhodai LAPAKKSS Periode 2026-2030
Operasi SAR Pesawat ATR 42-500: 10 Korban Akhirnya Telah Ditemukan
Berita ini 40 kali dibaca

Berita Terkait

Selasa, 27 Januari 2026 - 10:20 WITA

16 Hari Terendam Banjir, Warga Pasir Ampo Lebak Keluhkan Absennya Bantuan Pemprov Banten

Senin, 26 Januari 2026 - 19:01 WITA

Tim Gabungan Bongkar Pesta Sabu di Bangka Selatan

Senin, 26 Januari 2026 - 11:10 WITA

Viral Oknum ASN Bergaya Mewah di Makassar, Ternyata Ayahnya Terpidana Korupsi di Kemenag Sulsel

Sabtu, 24 Januari 2026 - 14:35 WITA

Seluruh Korban Pesawat ATR 42-500 Berhasil Diidentifikasi, Kapolda Sulsel Sampaikan Duka Mendalam

Sabtu, 24 Januari 2026 - 12:17 WITA

Kapolres Jeneponto Sidak Perdana ke Polsek Tamalatea, Pastikan Pelayanan Berjalan Optimal

Sabtu, 24 Januari 2026 - 11:56 WITA

Seluruh Penumpang Ditemukan, Tujuh Jenazah Korban Pesawat ATR Diserahkan Basarnas ke DVI Polri

Sabtu, 24 Januari 2026 - 09:39 WITA

Lakukan Reorganisasi, Luna Vidya-Rachim Kallo Resmi Nakhodai LAPAKKSS Periode 2026-2030

Jumat, 23 Januari 2026 - 14:33 WITA

Operasi SAR Pesawat ATR 42-500: 10 Korban Akhirnya Telah Ditemukan

Berita Terbaru

Keagamaan

Kepala KUA Sekarang Boleh Diisi Penyuluh Agama Islam, Ini Alasannya

Selasa, 27 Jan 2026 - 12:01 WITA