Breaking News

Radio Player

Loading...

Pemeriksaan Gaktibplin, Sat Lantas Maros Nihil Pelanggaran

Senin, 29 September 2025

URL berhasil dicopy

URL berhasil dicopy

Maros,DNID.co.id – Seksi Profesi dan Pengamanan (Sipropam) Polres Maros menggelar Penegakan Ketertiban dan Disiplin (Gaktibplin) terhadap personel Satuan Lalu Lintas (Sat Lantas), Senin  (29/9/2025) pagi.

Kegiatan Gaktibplin ini  dipimpin langsung oleh Kasipropam Polres Maros, AKP Zulkarnain, S.E., yang dilaksanakan di halaman Mapolres Maros pada pukul 06.25 WITA. Pemeriksaan tersebut bertujuan guna memastikan kedisiplinan serta kesiapan personel dalam menjalankan tugas sehari-hari.

Adapun sasaran pemeriksaan meliputi sikap tampang dan kerapian seragam dinas (gampol), kelengkapan data diri personel, dokumen kendaraan dinas yang digunakan, kelengkapan senjata api beserta administrasinya, hingga pemeriksaan terhadap potensi pelanggaran judi online.

ads

Dari hasil pemeriksaan, tidak ditemukan adanya pelanggaran yang dilakukan oleh personel Sat Lantas Polres Maros. Seluruh rangkaian kegiatan berlangsung dalam keadaan kondusif dan terkendali.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Kasipropam Polres Maros, AKP Zulkarnain, S.E., menegaskan bahwa Gaktibplin merupakan langkah pembinaan agar personel tetap disiplin dan profesional.

“Gaktibplin ini kami lakukan secara rutin untuk memastikan personel selalu siap, baik dari segi kelengkapan administrasi, sikap tampang, maupun ketaatan terhadap aturan. Hasil pemeriksaan kali ini tidak ditemukan pelanggaran, dan ini harus terus dipertahankan,” ujarnya.

Dengan adanya kegiatan Gaktibplin ini, diharapkan seluruh personel Polres Maros, khususnya Sat Lantas, dapat menjadi teladan di tengah masyarakat. Kedisiplinan dan kerapian anggota bukan hanya mencerminkan profesionalisme Polri, tetapi juga menjadi bagian dari pelayanan prima yang membangun kepercayaan publik.

Penulis : Admin

Editor : Kingzhie

Sumber Berita : Polres Maros

Berita Terkait

Dorong Penguatan Moral dan Moderasi Beragama untuk Generasi Muda di Era Media Sosial, Bupati Torut Frederik Bilang Ini
Oka Pamit, Mikel Ambil Alih Kendali SAR Pangkalpinang
Ayah Tiri Mengamuk, Pisau Berkarat Tertancap Perut
Momentum HUT PGRI ke-80, Bupati  Bulukumba Luncurkan Koperasi Lentera Merah Putih
Momentum HUT PGRI ke-80, Bupati  Bulukumba Luncurkan Koperasi Lentera Merah Putih
Yossie Group Foundation dan TP PKK Padang Pariaman Bersinergi Bantu Korban Banjir
Cegah Dampak Cuaca Ekstrem, Gubernur Sulsel Minta Semua Pihak Perkuat Mitigasi Dini
BPBD Sulsel Gelar Apel Kesiapsiagaan Hadapi Bencana Hidrometeorologi Akhir Tahun
Berita ini 10 kali dibaca

Berita Terkait

Jumat, 28 November 2025 - 05:55 WITA

Dorong Penguatan Moral dan Moderasi Beragama untuk Generasi Muda di Era Media Sosial, Bupati Torut Frederik Bilang Ini

Kamis, 27 November 2025 - 08:42 WITA

Oka Pamit, Mikel Ambil Alih Kendali SAR Pangkalpinang

Kamis, 27 November 2025 - 08:25 WITA

Ayah Tiri Mengamuk, Pisau Berkarat Tertancap Perut

Kamis, 27 November 2025 - 01:09 WITA

Momentum HUT PGRI ke-80, Bupati  Bulukumba Luncurkan Koperasi Lentera Merah Putih

Kamis, 27 November 2025 - 01:03 WITA

Momentum HUT PGRI ke-80, Bupati  Bulukumba Luncurkan Koperasi Lentera Merah Putih

Rabu, 26 November 2025 - 04:57 WITA

Yossie Group Foundation dan TP PKK Padang Pariaman Bersinergi Bantu Korban Banjir

Rabu, 26 November 2025 - 04:22 WITA

Cegah Dampak Cuaca Ekstrem, Gubernur Sulsel Minta Semua Pihak Perkuat Mitigasi Dini

Rabu, 26 November 2025 - 04:17 WITA

BPBD Sulsel Gelar Apel Kesiapsiagaan Hadapi Bencana Hidrometeorologi Akhir Tahun

Berita Terbaru

Pertanian

Gowa Target Jadi Lumbung Pangan Mandiri Sulawesi Selatan

Jumat, 28 Nov 2025 - 20:55 WITA

Kriminal Hukum

Balita Nyaris Dibuang ke Kanal Berhasil Diselamatkan Polisi

Jumat, 28 Nov 2025 - 18:43 WITA