Breaking News

Kapolri Listyo Sigit Akan Selektif Terapkan UU ITE Terutama Kriminalitas

Senin, 15 Februari 2021

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Kapolri Jenderal Listyo Sigit Prabowo akan selektif terapkan UU ITE

Kapolri Jenderal Listyo Sigit Prabowo akan selektif terapkan UU ITE

BeritaQ.com, JAKARTA – Seiring dengan pemerintah yang membuka ruang kritik dan saran, Kapolri Jenderal Listyo Sigit Prabowo akan selektif dalam penerapan UU Informasi dan Transaksi Elektronik atau ITE.

Langkah ini dilakukan untuk menghindari adanya upaya saling lapor menggunkan pasal-pasal yang dianggap karet dalam UU tersebut serta anggapan kriminalisasi menggunakan UU ITE. Senin (15/02/21)

“Dalam rangka untuk menjaga agar penggunaan pasal-pasal yang dianggap pasal karet di dalam UU ITE yang tentunya berpotensi untuk kemudian digunakan untuk melaporkan atau saling melapor, atau lebih dikenal dengan istilah mengkriminalisasikan dengan UU ITE ini bisa ditekan dan dikendalikan,” tutur Kapolri Jenderal Listyo Sigit usai Rapim TNI-Polri di Rupatama Mabes Polri, Jakarta.

ads

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Mantan Kapolda Banten ini menegaskan, pihaknya akan lebih mengedepan edukasi, persuasi dengan langkah-langkah yang bersifat restorative justice. Dengan begitu, kata Sigit, penggunaan ruang siber dan digital bisa berjalan dengan baik, namun ia memberi catatan, dalam bermedia sosial harus tetap mematuhi aturan serta etika yang berlaku.

“Undang-undang ITE juga menjadi catatan untuk kedepan betul-betul kita bisa laksanakan penegakan hukum secara selektif dengan mengedepankan edukasi, mengedepankan sifat persuasi dan kemudian kita upayakan untuk langkah-langkah yang bersifat restorative justice,” tutup Listyo Sigit. (Ki SJ)

Berita Terkait

Sebanyak 10 Orang Calon Pimpinan Mengikuti wawancara Secara Daring Bersama Tim Seleksi dari Baznas Republik Indonesia
Ucapan Kontroversial Soal Suku Jawa, Forum Anak Nagari Pariaman Raya Desak Datuak Rajo Sampono Minta Maaf
Bus Trans Sulsel Mulai Beroperasi, Andi Erwin Terwo: Solusi Jangka Panjang Mengurangi Kemacetan
Bukan Sekadar Mudik, Wabup Kukar Bangun Jalan dan Gelar Pesta Rakyat di Bone  
Penambang Timah Hilang Saat Menyelam,Tim SAR Gabungan Sisir Laut Jebus Sejak Sabtu Siang
LBH DSK Melawi Dukung Langkah Tegas Kepolisian Berantas Narkoba
Tim Inkanas Sulsel Meraih Prestasi Pada Kejuaraan Antar Klub Shureido Internasioanl 2025
Wabup Bone dan Kasat Lantas Berdiri untuk Etika Jurnalis, Pejabat Lain Menghilang
Berita ini 1 kali dibaca

Berita Terkait

Selasa, 15 Juli 2025 - 00:23 WITA

Sebanyak 10 Orang Calon Pimpinan Mengikuti wawancara Secara Daring Bersama Tim Seleksi dari Baznas Republik Indonesia

Selasa, 15 Juli 2025 - 00:02 WITA

Ucapan Kontroversial Soal Suku Jawa, Forum Anak Nagari Pariaman Raya Desak Datuak Rajo Sampono Minta Maaf

Senin, 14 Juli 2025 - 17:35 WITA

Bus Trans Sulsel Mulai Beroperasi, Andi Erwin Terwo: Solusi Jangka Panjang Mengurangi Kemacetan

Senin, 14 Juli 2025 - 09:44 WITA

Bukan Sekadar Mudik, Wabup Kukar Bangun Jalan dan Gelar Pesta Rakyat di Bone  

Minggu, 13 Juli 2025 - 08:06 WITA

Penambang Timah Hilang Saat Menyelam,Tim SAR Gabungan Sisir Laut Jebus Sejak Sabtu Siang

Sabtu, 12 Juli 2025 - 16:47 WITA

LBH DSK Melawi Dukung Langkah Tegas Kepolisian Berantas Narkoba

Sabtu, 12 Juli 2025 - 14:20 WITA

Tim Inkanas Sulsel Meraih Prestasi Pada Kejuaraan Antar Klub Shureido Internasioanl 2025

Jumat, 11 Juli 2025 - 23:43 WITA

Wabup Bone dan Kasat Lantas Berdiri untuk Etika Jurnalis, Pejabat Lain Menghilang

Berita Terbaru