Breaking News

SMKN 3 Toraja Utara 400 Siswa Ikuti MPLS, Ini Pesan Kepala UPT

Rabu, 13 Juli 2022

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Bikin Website Murah

BeritaQ, Sulawesi Selatan – SMK Negeri 3 Toraja Utara (Torut) Sulawesi Selatan (Sulsel), menggelar giat Masa Pengenalan Lingkungan Sekolah (MPLS) Tahun Ajaran Baru 2022, yang berlangsung Rabu 13 Juli sampai 15 Juli 2022.

Kepala UPT SMK Negeri 3 Toraja Utara, Medy Karambe, ST, M.Pd pada media ini, usai memberikan arahan pada siswa-siswi menuturkan bahwa, MPLS merupakan kegiatan awal sekolah yang ditujukan untuk membantu siswa/i beradaptasi dengan lingkungan sekolah dan sekitarnya.

“Dan sasaran kegiatan MPLS ini yakni, peserta didik baru, para guru dan kepala sekolah (UPT), pengawas pembina, serta orang tua peserta didik baru,” sebut Medy.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Diketahui, jumlah peserta didik baru yang sudah terdaftar 400 siswa dengan rincian tehnik alat berat 80 siswa, tehnik kendaraan ringan 80, tehnik komputer dan jaringan 80, tehnik instalasi listrik 40, tehnik bisnis sepeda motor 40, tehnik pengelasan 40 serta desain permodelan dan ilmu bangunan 40 siswa.

Selain itu lanjut Medy, MPLS ini juga bertujuan mengenali potensi diri siswa baru, membantu siswa baru beradaptasi dengan lingkungan sekolah dan sekitarnya. Misalnya terhadap aspek keamanan, fasilitas umum, dan sarana prasarana.

“Kemudian menumbuhkan motivasi, semangat, dan cara belajar efektif sebagai siswa baru. Lalu mengembangkan interaksi positif antar siswa dan warga sekolah lainnya,” ucap Kepala UPT.

Medy menambahkan bahwa, pada giat MPLS ini, dapat menumbuhkan perilaku positif. Diantaranya, kejujuran, kemandirian, sikap saling menghargai, menghormati keanekaragaman dan persatuan, kedisiplinan, hidup bersih dan sehat untuk mewujudkan siswa yang memiliki nilai integritas, etos kerja, dan semangat gotong royong,” jelasnya.

Berita Terkait

Jadi Narasumber Dihadapan Mahasiswa UNM, Adnan Purichta Paparkan Peran Pemuda Raih Bonus Demografi
Perkuat Karakter dan Kompetensi Pelajar, SMKN 2 Makassar Gelar Senam Bersama.
Prof.Dr.Kh Sutan Nasomal Sesalkan Krisis Kepala Sekolah di Kabupaten Bogor.
Prodi Rekayasa Kehutanan Unhas Gelar Kuliah Umum Bahas Pemanfaatan Keanekaragaman Hayati
Sebagai Pembina Upacara di MAN 1 Bangka,Kapolsek Pemali Sampaikan Ini
Pekan Nasional 2024 IKBIM KIP UNM Sukses Digelar dengan Meriah
Ilmu Kelautan Unhas Penyuluhan Pencemaran Plastik dan Domestikasi Rumput Laut di PPLH Puntondo.
Rektor Unhas Serahkan SK 34 Guru Besar Baru
Berita ini 1 kali dibaca

Berita Terkait

Sabtu, 23 November 2024 - 00:14 WIB

Jadi Narasumber Dihadapan Mahasiswa UNM, Adnan Purichta Paparkan Peran Pemuda Raih Bonus Demografi

Jumat, 22 November 2024 - 23:24 WIB

Perkuat Karakter dan Kompetensi Pelajar, SMKN 2 Makassar Gelar Senam Bersama.

Kamis, 21 November 2024 - 21:00 WIB

Prof.Dr.Kh Sutan Nasomal Sesalkan Krisis Kepala Sekolah di Kabupaten Bogor.

Selasa, 19 November 2024 - 21:55 WIB

Prodi Rekayasa Kehutanan Unhas Gelar Kuliah Umum Bahas Pemanfaatan Keanekaragaman Hayati

Senin, 18 November 2024 - 19:37 WIB

Sebagai Pembina Upacara di MAN 1 Bangka,Kapolsek Pemali Sampaikan Ini

Senin, 11 November 2024 - 20:14 WIB

Pekan Nasional 2024 IKBIM KIP UNM Sukses Digelar dengan Meriah

Minggu, 10 November 2024 - 20:39 WIB

Ilmu Kelautan Unhas Penyuluhan Pencemaran Plastik dan Domestikasi Rumput Laut di PPLH Puntondo.

Sabtu, 9 November 2024 - 20:41 WIB

Rektor Unhas Serahkan SK 34 Guru Besar Baru

Berita Terbaru