Breaking News

Pengolahan Kayu di Desa Melana Tutup, Bahan Baku Sulit di Dapatkan

Kamis, 28 Juli 2022

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Bikin Website Murah

Melawi, BeritaQ. Com
Sawmil pengolahan kayu di desa Melana, Kecamatan Sokan, Kabupaten Melawi dilaporkan terancam gulung tikar menyusul sulitnya memperoleh bahan baku. Akibatnya puluhan tenaga kerja kehilangan pekerjaan akibat tutupnya sawmil pengolahan kayu.

Berdasarkan pantauan Wartawan dibeberapa lokasi sawmill pengolahan kayu yang terletak di Desa Melana, Kecamatan Sokan pada Rabu, (28/07/2022). Situasi tampak lengang, tak ada aktivitas pengelolaan kayu di beberapa sawmill.

Seorang pengusaha pengolahan kayu mengatakan, sulitnya bahan baku menjadi salah satu penyebab sawmil pengelolaan kayu olahan tutup.”Selama ini kami hanya membuka jasa pengetaman kayu saja,” ungkap Man.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Man juga mengatakan usaha sawmill yang digelutinya ini hanya mampu mempekerjakan sebanyak 3 orang tenaga kerja.

“Sawmil saya skala kecil jadi hanya mampu merekrut 3 orang tenaga kerja saja mengingat minimnya warga yang menggunakan jasa pengetaman,” ujarnya

Hal senada juga disampaikan Kijik, salah seorang warga yang memiliki sawmill di Desa Melana. Sawmill saya juga hanya mampu mempekerjakan 3 orang tenaga kerja, karena job juga sepi.

Kijik juga mengatakan, pekerja yang ia rekrut juga adalah warga desa setempat yang tidak memiliki pekerjaan.”Upahnya pun tidak seberapa, paling tidak bisa memenuhi kebutuhan hidup meskipun dalam jangka pendek” imbuhnya.

Sementara Kapolsek Sokan, Ipda Suyono juga menegaskan, terkait ilegal logging akan menjadi perhatian pihaknya sesuai instruksi Kapolres.

“Sesuai instruksi Pak Kapolres, illegal logging akan menjadi perhatian serius. Kerjasama masyarakat juga sangat penting dalam hal ini,”tegasnya

Berita Terkait

Masa Tenang Pilkada Dimulai, Erzaldi Ingatkan Pentingnya Hak Pilih Warga Babel
Langkah – langkah Strategis Erzaldi Untuk Tata Kelola Pendidikan Yang Lebih ebih Baik
Yuri : Memperkuat Kemandirian Ekonomi Daerah Melalui Pembentukan Holding Company di Babel
Indeks Kepuasan Masyarakat di Sulsel Terus Meningkat, Dapat Nilai 88,24.
Rapat Koordinasi Pengawas Madrasah Tekankan Penguatan Peran Dalam Meningkatkan Mutu Pendidikan Madrasah.
Ego Diamankan Ditresnarkoba Polda Babel Terkait Kepemilikan Barang Haram
Yuri Inisiasi Pengembangan Sektor Industri Primer di Bangka Belitung
Strategi BERAMAL Berorientasi Pada Hasil Dalam Mengelola Investasi Daerah 
Berita ini 1 kali dibaca

Berita Terkait

Minggu, 24 November 2024 - 10:51 WIB

Masa Tenang Pilkada Dimulai, Erzaldi Ingatkan Pentingnya Hak Pilih Warga Babel

Minggu, 24 November 2024 - 09:56 WIB

Langkah – langkah Strategis Erzaldi Untuk Tata Kelola Pendidikan Yang Lebih ebih Baik

Minggu, 24 November 2024 - 09:29 WIB

Yuri : Memperkuat Kemandirian Ekonomi Daerah Melalui Pembentukan Holding Company di Babel

Sabtu, 23 November 2024 - 23:02 WIB

Indeks Kepuasan Masyarakat di Sulsel Terus Meningkat, Dapat Nilai 88,24.

Sabtu, 23 November 2024 - 22:50 WIB

Rapat Koordinasi Pengawas Madrasah Tekankan Penguatan Peran Dalam Meningkatkan Mutu Pendidikan Madrasah.

Sabtu, 23 November 2024 - 11:37 WIB

Ego Diamankan Ditresnarkoba Polda Babel Terkait Kepemilikan Barang Haram

Sabtu, 23 November 2024 - 08:58 WIB

Yuri Inisiasi Pengembangan Sektor Industri Primer di Bangka Belitung

Sabtu, 23 November 2024 - 08:16 WIB

Strategi BERAMAL Berorientasi Pada Hasil Dalam Mengelola Investasi Daerah 

Berita Terbaru