Breaking News

Radio Player

Loading...

Jalur Rampi Kembali Seperti Semula Diterjang Hujan Deras, Haspan Guru Dipedalaman Rampi : Tak Semudah Berbicara

Minggu, 4 Desember 2022

URL berhasil dicopy

URL berhasil dicopy

Luwu Utara, DNID Sulsel – Seorang guru sekolah dasar di Rampi, Haspan, S.Pd mengaku realistis dengan perbaikan jalur di Kecamatan Rampi. Tantangan terberatnya adalah kondisi medan di jalur tersebut.

“Sangat sulit, bukan susah sekali. Secara topografi memang butuh effort yang sangat besar, biaya yang tidak sedikit,” sebut seorang guru yang rela mengajar di daerah terpencil pegunungan Rampi kepada DNID Media, Minggu (4/12/2022) di Masamba, Kabupaten Luwu Utara, Sulawesi Selatan.

Menurutnya, pengerjaan infrastruktur jalan di Rampi tidak begitu yang dibayangkan dan kembali seperti sedia kala. Apalagi mengingat topografi wilayah di Rampi yang merupakan area pegunungan.

ads

“kita lihat kondisi jalan, kondisi wilayah. Karena ini tidak semudah kita berbicara di atas, berbicara seperti itu, atau menulis di atas kertas dan lain sebagainya,” terang Haspan.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Untuk diketahui satu kecamatan di Luwu Utara yang langsung berbatasan dengan Kabupaten Poso, Sulawesi Tengah (Sulteng). Ada tantangan tersendiri untuk membuka akses jalan ke wilayah terisolir tersebut.

“tidak dipungkiri bahwa sudah cukup banyak yang dilakukan oleh Pemda. Pemerintah bersama masyarakat juga ada tindakan,” ucap Haspan yang akrab disapa Pankpang ini.

Pankpang melanjutkan, jalur menuju Kecamatan Rampi merupakan medan pegunungan yang topografinya berbeda dengan daerah lain. Banyak medan di jalur itu yang kecuramannya cukup tinggi, hingga 40 derajat.

“Secara geologi itu pegunungan berpasir, jenis batuannya itu granit yang mudah retak dan mudah hancur. Jadi memang sangat labil,” tambahnya.

Walaupun demikian jalur ke Rampi hancur karena diterjang derasnya hujan dipegunungan Rampi, jalanan kembali seperti sediakala. Namun dengan tugas negara polisi yang bertugas di Rampi rela menempuh jalur yang eksrim tersebut, seperti Bripka Cai anggota Ren Polres Luwu Utara, Briptu A. Wahyu Tri Putra Bhabinkamtibmas Desa Tedeboe dan Onondowa, Kasospol Kecamatan Rampi AIPDA Marjuni.

“Salut para Polisi yang bertugas di pegunungan terisolir Rampi,” jelasnya.

Berita Terkait

Bilqis Kembali ke Pelukan Keluarga, Pemkot Makassar Apresiasi Tim Jatanras dan Berikan Penghargaan
SAGKI 2025, Gereja Katolik Indonesia: Sinodal dan Misioner Untuk Pembawa Damai
Zulkarnain Hamson Temukan Model Etika Glokal dalam Riset Disertasinya
Penimbunan Pasir di Monggonao Diduga Tanpa IUP dan SKAB, SEMMI NTB: Ada Indikasi Tindak Pidana Pertambangan
Kejati Sulsel Edukasi Pegawai Karantina BBKHIT terkait Sosialisasi Pencegahan Korupsi
Kapolrestabes Makassar Hadiri Semarak HUT ke-418 Kota Makassar
Pembeli Tiket VVIP Mengaku Kecewa: Janji Foto dengan Artis Tidak Terlaksana
Aliansi Masyarakat Desak DPRD Kota Bima Gelar RDP Terkait Dugaan Promosi Rokok PS di Acara Konser
Berita ini 4 kali dibaca

Berita Terkait

Senin, 10 November 2025 - 06:11 WITA

Bilqis Kembali ke Pelukan Keluarga, Pemkot Makassar Apresiasi Tim Jatanras dan Berikan Penghargaan

Senin, 10 November 2025 - 06:02 WITA

SAGKI 2025, Gereja Katolik Indonesia: Sinodal dan Misioner Untuk Pembawa Damai

Minggu, 9 November 2025 - 23:56 WITA

Penimbunan Pasir di Monggonao Diduga Tanpa IUP dan SKAB, SEMMI NTB: Ada Indikasi Tindak Pidana Pertambangan

Minggu, 9 November 2025 - 09:02 WITA

Kejati Sulsel Edukasi Pegawai Karantina BBKHIT terkait Sosialisasi Pencegahan Korupsi

Minggu, 9 November 2025 - 07:09 WITA

Kapolrestabes Makassar Hadiri Semarak HUT ke-418 Kota Makassar

Sabtu, 8 November 2025 - 23:55 WITA

Pembeli Tiket VVIP Mengaku Kecewa: Janji Foto dengan Artis Tidak Terlaksana

Sabtu, 8 November 2025 - 20:43 WITA

Aliansi Masyarakat Desak DPRD Kota Bima Gelar RDP Terkait Dugaan Promosi Rokok PS di Acara Konser

Sabtu, 8 November 2025 - 18:54 WITA

Prabowo Lantik Komisi Reformasi Polri, Jimly Asshiddiqie Ditunjuk sebagai Ketua

Berita Terbaru

Kriminal Hukum

Dua Kerangka Manusia Dipastikan Orang Hilang Pada Saat Demo

Senin, 10 Nov 2025 - 05:09 WITA