Breaking News

Radio Player

Loading...

Penerima BLTDes Dandang 68 KK, Kadis PMD Luwu Utara Pesan Ini

Selasa, 18 April 2023

URL berhasil dicopy

URL berhasil dicopy

Luwu Utara, DNID SULSEL – Dalam kondisi menjelang hari raya Idulfitri membuat Kepala Dinas Pemerintah Masyarakat Desa (PMD) bersama Pemerintah Desa Dandang Kecamatan Sabbang Selatan Kabupaten Luwu Utara Sulawesi Selatan berpacu dengan waktu untuk dapat menyalurkan BLTDes bulan Januari, Februari, Maret 2023 dapat terlaksana sebelum lebaran, Senin 17 Apri 2023.

Kepala Dinas PMD Luwu Utara H. Jasrum didampingi Kepala Desa Dandang Haeruddin Jumain mengatakan pada media ini, Alhamdulillah hari ini mendekati beberapa hari lagi jelang lebaran Idul Fitri, kami pemerintah daerah dan desa Dandang dapat merealisasikan penyaluran BLTDes untuk bulan Januari-Maret 2023 ke 68 Kepala Keluarga, ini sangat ditunggu masyarakat,” H. Jasrum didampingi Haeruddin dan Camat Sabbang Selatan, Syahruddin.

Kita memang berpacu dengan waktu, agar target penyaluran tiga bulan sekaligus ini dapat terealisasikan dan masyarakat dapat merasakan manfaatnya dalam memenuhi kebutuhan sehari-hari jelang lebaran.

ads

“Dan adapun jumlah KPM penerim BLTDes ini sebanyak 68 KK dengan rincian dana Rp.900.000/orang,” jelas Jasrum.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Sementara warga penerima BLTDes, Martha Tumba mengucapkan, terimakasih kepada pemerintah daerah dan Kepala Desa Dandang, karena memperhatikan kami warga miskin dan lanjut usia untuk memikirkan kebutuhan masyarakat dan merealisasikan BLTDes sebelum lebaran. ini sangat luar biasa,” ucapnya.

Sekadar diketahui, tampak hadir 5 (lima) kepala dusun, ketua dan anggota BPD, serta Pendamping Desa.

Berita Terkait

Didit Tegaskan Perda IPR Mempermudah Masyarakat Sambil Menjaga Kepastian Hukum Daerah
Mentan Amran: Bantuan Alsintan Pemerintah itu Gratis, Tidak Boleh Dipungut Biaya
BBWS Pompengan Jeneberang Klarifikasi Pelaksanaan Proyek Tanggul di Lamalaka Bantaeng
1 Tahun Pemerintahan Prabowo, BSI Tumbuh Melaju diatas Industri
Produksi Beras Mencapai Rekor Tertinggi Sepanjang Sejarah
BBWS Pompengan Jeneberang Tegas Bantah Dugaan Pelanggaran Talud di Bantaeng: “Material dan Pekerjaan Sesuai Spesifikasi”
Belajar dari Jawa Barat, Dekranasda Makassar Siapkan Terobosan Baru untuk UMKM Lokal
Makassar Kian Perkasa, Semester I 2025, Investasi Sudah Rp33 Triliun
Berita ini 8 kali dibaca

Berita Terkait

Sabtu, 22 November 2025 - 23:55 WITA

Didit Tegaskan Perda IPR Mempermudah Masyarakat Sambil Menjaga Kepastian Hukum Daerah

Sabtu, 22 November 2025 - 01:56 WITA

Mentan Amran: Bantuan Alsintan Pemerintah itu Gratis, Tidak Boleh Dipungut Biaya

Sabtu, 8 November 2025 - 13:15 WITA

BBWS Pompengan Jeneberang Klarifikasi Pelaksanaan Proyek Tanggul di Lamalaka Bantaeng

Rabu, 29 Oktober 2025 - 19:54 WITA

1 Tahun Pemerintahan Prabowo, BSI Tumbuh Melaju diatas Industri

Senin, 20 Oktober 2025 - 06:54 WITA

Produksi Beras Mencapai Rekor Tertinggi Sepanjang Sejarah

Selasa, 14 Oktober 2025 - 17:01 WITA

BBWS Pompengan Jeneberang Tegas Bantah Dugaan Pelanggaran Talud di Bantaeng: “Material dan Pekerjaan Sesuai Spesifikasi”

Minggu, 5 Oktober 2025 - 08:47 WITA

Belajar dari Jawa Barat, Dekranasda Makassar Siapkan Terobosan Baru untuk UMKM Lokal

Minggu, 5 Oktober 2025 - 02:56 WITA

Makassar Kian Perkasa, Semester I 2025, Investasi Sudah Rp33 Triliun

Berita Terbaru

Pertanian

Gowa Target Jadi Lumbung Pangan Mandiri Sulawesi Selatan

Jumat, 28 Nov 2025 - 20:55 WITA

Kriminal Hukum

Balita Nyaris Dibuang ke Kanal Berhasil Diselamatkan Polisi

Jumat, 28 Nov 2025 - 18:43 WITA