dnid.co.id, Makassar – Kapolrestabes Makassar Kombes Pol. Dr. Mokhamad Ngajib, S.I.K., M.H di bersilaturahmi dengan Tripika, Dewan Lorong, Lurah, Babinsa, Bhabinkamtibmas dan Polisi RW di poltekpar , Jalan gunung rinjanii kelurahan Tanjung merdeka Kecamatan Tamalate, Kota Makassar, Jum’at (17/05/2024).
Turut hadir dalam kegiatan tersebut diantaranya pejabat utama Polrestabes Makassar, Kapolsek Tamalate AKP Aris Sumarsono SH,Danramil Tamalate, Camat, Lurah se-Kecamatan Tamalate, Dewan Lorong, perwakilan RT dan RW se-Kecamatan Tamalate Babinsa, Bhabinkamtibmas, Polisi RW serta tamu undangan.
Kapolrestabes Makassar dalam sambutannya memaparkan permasalahan yang ada di Kota Makassar
Kapolrestabes Makassar berterima kasih kepada semua elemen masyarakat atas partisipasinya menjaga situasi Kamtibmas di wilayah kota makassar sudah menurun dan perang kelompok di tahun 2024 Alhamdulillah sudah nihil dan Satu permasalahan yang sering kita jumpai di kota Makassar masih banyaknya minuman keras (Ballo) ,balap liar, knalpot bogar dan pengantar jenazah yang unggal unggalan di jalan raya,” tuturnya
Kapolrestabes Makassar berharap dengan kegiatan terjalinnya silaturahmi seperti ini sangat baik dengan unsur masyarakat, Kota Makassar terkhusus di wilayah hukum Polsek Tamalate kita bisa lihat saat ini tingkat kerawanannya sdh aman dan kondusif dan kami meminta kepada perang orang tua untuk bersama-sama saling mengingatkan apabila ada anak anak kita yang masih menggunakan knalpot bogar agar segera di ganti yang standar dan meminta semua masalah di selesaikan dengan kepala dingin sesuai dengan unsur permasalahannya”pinta Kapolrestabes
Halaman Berita ini : 1 2 Baca Halaman Selanjutnya
Editor : Redaksi Sulawesi Selatan
Sumber Berita : Humas Polsek Tamalate