Breaking News

Radio Player

Loading...

Irjen Pol Merdisyam Mantan Kapolda Sulsel Kini Ditunjuk Sebagai Kabaintelkam Sementara

Rabu, 12 Juni 2024

URL berhasil dicopy

URL berhasil dicopy

dnid.co.id, Jakarta – Komjen Suntana akan memasuki masa pensiun. Polri telah menunjuk Irjen Merdisyam sebagai Kabaintelkam pengganti sementara.

“Ada Waba (Wakil Kabaintelkam) yang tetap menjalankan,” ucap As SDM Kapolri Irjen Dedi Prasetyo, Selasa (11/6/2024).

Irjen Merdisyam merupakan Wakil Kabaintelkam sebagai ditunjuk sejak 2021 hingg sekarang. Polri hingga kini belum menunjuk sosok yang akan menjabat sebagai Kabaintelkam.

ads

“Belum (ada penggantinya),” kata Dedi.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Untuk diketahui, Komjen Suntana lahir di Jakarta pada 2 Juni 1966. Suntana merupakan lulusan Akademi Kepolisian (Akpol) 1988.

Suntana selama berkarier di Korps Bhayangkara banyak berkecimpung di bidang reserse intelijen. Sejumlah jabatan strategis pernah diembannya.
Antara lain Kapolres Bogor, Wadirintelkam Polda Metro Jaya, Dirintelkam Polda Metro Jaya, Kapolda Lampung, Kapolda Jawa Barat, hingga Wakil Kepala BSSN.

Editor : Redaksi Sulawesi Selatan

Sumber Berita : Humas Polri

Berita Terkait

Sat Polairud Polres Luwu Edukasi Nelayan: Laut Aman, Nelayan Selamat, Ekosistem Terjaga
BBM Subsidi Langka di Jeneponto, SPBU Bulo-Bulo Diduga Dipenuhi Jeriken Pelangsir
Lamasi Darurat Jalan : 5 KM Rusak Parah, Warga Tagih Janji
Polda Babel Tingkatkan Status Kasus Korupsi Hibah KONI Bangka Barat ke Penyidikan
Jejak Dendam Mantan Kekasih Bongkar Aib di Medsos
Kapolsek Biringkanaya Turun Gunung, Pastikan Pendaftaran Calon RT/RW Aman!
Bupati Gowa Tegaskan Lima Arah Kebijakan Penganggaran dalam RAPBD 2026
Jelang Pemilihan RT/RW di Makassar, Sekda Tekankan Pentingnya Stabilitas Keamanan dan Netralitas Camat Lurah
Berita ini 165 kali dibaca

Berita Terkait

Selasa, 25 November 2025 - 21:25 WITA

Sat Polairud Polres Luwu Edukasi Nelayan: Laut Aman, Nelayan Selamat, Ekosistem Terjaga

Selasa, 25 November 2025 - 19:55 WITA

BBM Subsidi Langka di Jeneponto, SPBU Bulo-Bulo Diduga Dipenuhi Jeriken Pelangsir

Selasa, 25 November 2025 - 13:53 WITA

Polda Babel Tingkatkan Status Kasus Korupsi Hibah KONI Bangka Barat ke Penyidikan

Selasa, 25 November 2025 - 01:57 WITA

Jejak Dendam Mantan Kekasih Bongkar Aib di Medsos

Senin, 24 November 2025 - 21:40 WITA

Kapolsek Biringkanaya Turun Gunung, Pastikan Pendaftaran Calon RT/RW Aman!

Senin, 24 November 2025 - 20:17 WITA

Bupati Gowa Tegaskan Lima Arah Kebijakan Penganggaran dalam RAPBD 2026

Senin, 24 November 2025 - 20:12 WITA

Jelang Pemilihan RT/RW di Makassar, Sekda Tekankan Pentingnya Stabilitas Keamanan dan Netralitas Camat Lurah

Senin, 24 November 2025 - 19:52 WITA

Frederik Viktor Palimbong Pantau Langsung Pemetaan Kompetensi ASN 2025

Berita Terbaru