Breaking News

Radio Player

Loading...

Gercep, Reskrim Polsek Bontoala Ringkus Pelaku Aniaya Berat

Kamis, 13 Juni 2024

URL berhasil dicopy

URL berhasil dicopy

dnid.co.id, Makassar – Unit Reskrim Polsek Bontoala Polrestabes Makassar berhasil mengamankan pelaku penganiayaan berat Lelaki IMR alias NMN (33) warga jalan Muhajirin Kelurahan Mangasa Kec. Tamalate Makassar. Kamis (13/06/24).

Saat di konfirmasi Kapolsek Bontoala Kompol Muhammad Idris,SH ,MH menjelaskan bahwa benar pada hari kamis 13 Juni 2024 dini hari sekitar pukul 02.30 WITA telah terjadi tindak pidana penganiayaan. Berat yang di lakukan oleh pelaku terhadap korban DRM alias Boga (29) yang mengakibatkan jari kelingking tangan kiri korban putus dan terjadi di jalan Kandea kelurahan Baraya Kec. Bontoala Makassar.

Atas kejadian ini keluarga korban pun melaporkannya di Polsek Bontoala dengan Laporan Polisi : LP/B/71/VI/2024/Polsek Bontoala/Restabes Mks tanggal 13 Juni 2024.

ads

“Kurang dari 24 jam pelaku bersama barang bukti sebilah parang berhasil di amankan oleh unit Reskrim Polsek Bontoala yang di pimpin langsung oleh Kanitnya Iptu Andi Ilham Anwar, SH ,MH” Ujar Kapolsek.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Kapolsek pun menceritakan kronologisnya yang mana pada mulanya pelaku menagih utang ke korban namun pada saat ditagih korban menjawabnya dengan nada kasar sehingga pelaku emosi dan menebasnya sebanyak tiga kali.

“Saat diinterogasi pelaku mengakui perbuatannya bahwa telah melakukan penganiayaan terhadap korban dan selanjutnya korban beserta barang buktinya di amankan di Polsek Bontoala guna proses penyidikan lebih lanjut” tutup Kapolsek.

Simpan Gambar:

Editor : Redaksi Sulawesi Selatan

Sumber Berita : Humas Polsek Bontoala

Berita Terkait

Kuri Caddi Maros Jadi Lokasi Pembangunan Kampung Nelayan Program Prabowo
Dorong Peningkatan Layanan Kesehatan, RSUD Syekh Yusuf – BSI Lakukan Penandatanganan MoU
Bupati Takalar Komitmen Tingkatkan Kualitas Layanan Publik
Pelantikan Panitia PTSL 2026, Bupati Gowa Tekankan Integritas dan Profesionalisme
Tim Gabungan Bongkar Pesta Sabu di Bangka Selatan
Pastikan Kamseltibcarlantas, Polres Bulukumba Aktif Laksanakan Pengaturan Lalu Lintas Pagi
Presiden Prabowo Siap Hadir di HPN 2026
Pastikan Kesiapan Program MBG,Kapolsek Biringkanaya dan Lurah Paccerakkang Testi Food SPPG Nusantara 008
Berita ini 87 kali dibaca

Berita Terkait

Selasa, 27 Januari 2026 - 16:41 WITA

Kuri Caddi Maros Jadi Lokasi Pembangunan Kampung Nelayan Program Prabowo

Senin, 26 Januari 2026 - 20:41 WITA

Bupati Takalar Komitmen Tingkatkan Kualitas Layanan Publik

Senin, 26 Januari 2026 - 19:46 WITA

Pelantikan Panitia PTSL 2026, Bupati Gowa Tekankan Integritas dan Profesionalisme

Senin, 26 Januari 2026 - 19:01 WITA

Tim Gabungan Bongkar Pesta Sabu di Bangka Selatan

Senin, 26 Januari 2026 - 10:36 WITA

Pastikan Kamseltibcarlantas, Polres Bulukumba Aktif Laksanakan Pengaturan Lalu Lintas Pagi

Sabtu, 24 Januari 2026 - 16:05 WITA

Presiden Prabowo Siap Hadir di HPN 2026

Sabtu, 24 Januari 2026 - 16:00 WITA

Pastikan Kesiapan Program MBG,Kapolsek Biringkanaya dan Lurah Paccerakkang Testi Food SPPG Nusantara 008

Sabtu, 24 Januari 2026 - 15:39 WITA

Usai Viral Pemberitaan Dugaan STNK Palsu di Samsat Makassar, Oknum EQ: Saya akan Lawan Media

Berita Terbaru

Keagamaan

Kepala KUA Sekarang Boleh Diisi Penyuluh Agama Islam, Ini Alasannya

Selasa, 27 Jan 2026 - 12:01 WITA