Breaking News

Radio Player

Loading...

Wujud Perhatian,Polsek Mariso Melayani Warga yang Berduka.

Sabtu, 6 Juli 2024

URL berhasil dicopy

URL berhasil dicopy

Dnid.co.id-Makassar – Personil Polsek Mariso memberikan pelayanan kepada warga yang berduka,dengan melaksanakan pengawalan jenazah Almarhum Akbar Dg. Munsar pada Jumat (05/07/2024).

Sebelumnya, jenazah almarhum disholatkan di Masjid Nahdatussa’addah, Kelurahan Panambungan, Kecamatan Mariso, Kota Makassar. Setelah itu, dilakukan pengawalan menuju tempat pemakaman umum (TPU) Maccini Sombala.

Dalam kegiatan pengawalan jenazah tersebut dihadiri Kompol I Wayan Suanda, SH., Kapolsek Mariso, AKP Danang Sulistyo, Wakapolsek Mariso, AKP Kamaruddin, Kanit Binmas Polsek Mariso, Iptu Faisal Muszalif, Kanit Sabhara Polsek Mariso, Iptu Aswan, Kanit Lantas Polsek Mariso, Iptu Aliyanto, Panit 1 Binmas Polsek Mariso, Ipda Abdurrahman, Panit 1 Sabhara Polsek Mariso, Personil Polsek Mariso dan Personil Sabhara Polrestabes Makassar.

Kapolsek Mariso, AKP I Wayan Suanda, SH., mengungkapkan bahwa pengawalan jenazah gratis ini merupakan bagian dari pelayanan yang diberikan kepada masyarakat. Tujuannya adalah untuk memperlancar arus lalu lintas menuju pemakaman serta sebagai bentuk belasungkawa Kepolisian terhadap keluarga yang berduka.

ads

“Kami siap memberikan pelayanan terbaik dalam setiap situasi, termasuk dalam kegiatan pemakaman warga. Dengan pengawalan jenazah, kami berharap masyarakat merasa aman dan tenang saat mengantar orang terkasih menuju peristirahatan terakhirnya,” ujar Kapolsek.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Pengawalan jenazah ini diharapkan dapat memberikan rasa aman, nyaman dan tertib serta menunjukkan bahwa Polsek Mariso selalu siap memberikan pelayanan terbaik kepada masyarakat dalam berbagai kondisi.

Editor : Redaksi

Berita Terkait

Ngopi Kamtibmas: Sinergi Polisi dan Masyarakat,Cegah Geng Motor dan Perang Kelompok
Annyorong Lopi Awali Festival Pinisi Bulukumba 2025 
Pemkab Pangkep Gelar Workshop Diseminasi Pemanfaatan Indeks Daya Saing Daerah
Bupati JKA Buka MTQ Tingkat Kecamatan IV Koto Aur Malintang
Wabup Rahmat Hidayat Hadiri Pengukuhan Pengurus Persami Padang Pariaman Periode 2025–2030
Aneh Wakil Bupati Karo Lempar Tuduhan Tak Berdasar
Sekda Gowa Dorong Peningkatan Kualitas Pelayanan Publik
Walikota Ajak Warga Makassar Jadikan Masjid Pusat Kegiatan Sosial dan Pendidikan Umat
Berita ini 34 kali dibaca

Berita Terkait

Sabtu, 25 Oktober 2025 - 18:28 WITA

Ngopi Kamtibmas: Sinergi Polisi dan Masyarakat,Cegah Geng Motor dan Perang Kelompok

Sabtu, 25 Oktober 2025 - 18:09 WITA

Annyorong Lopi Awali Festival Pinisi Bulukumba 2025 

Sabtu, 25 Oktober 2025 - 17:21 WITA

Pemkab Pangkep Gelar Workshop Diseminasi Pemanfaatan Indeks Daya Saing Daerah

Sabtu, 25 Oktober 2025 - 00:04 WITA

Bupati JKA Buka MTQ Tingkat Kecamatan IV Koto Aur Malintang

Jumat, 24 Oktober 2025 - 23:57 WITA

Wabup Rahmat Hidayat Hadiri Pengukuhan Pengurus Persami Padang Pariaman Periode 2025–2030

Jumat, 24 Oktober 2025 - 15:59 WITA

Aneh Wakil Bupati Karo Lempar Tuduhan Tak Berdasar

Jumat, 24 Oktober 2025 - 13:07 WITA

Sekda Gowa Dorong Peningkatan Kualitas Pelayanan Publik

Jumat, 24 Oktober 2025 - 12:57 WITA

Walikota Ajak Warga Makassar Jadikan Masjid Pusat Kegiatan Sosial dan Pendidikan Umat

Berita Terbaru

Kriminal Hukum

Arisan Online Berujung Pencemaran Nama Baik

Sabtu, 25 Okt 2025 - 22:26 WITA

Kriminal Hukum

Polda Metro Jaya Bekuk Pengedar Ganja di Tambora

Sabtu, 25 Okt 2025 - 19:57 WITA