Breaking News

Radio Player

Loading...

Jelang Pilkada 2024, Begini Pesan Penting Kapolrestabes Makassar

Minggu, 25 Agustus 2024

URL berhasil dicopy

URL berhasil dicopy

Dnid.co.id, Makassar – Polrestabes Makassar menggelar Apel Gelar Pasukan Operasi Mantap Praja kesiapan pengamanan pemilihan Walikota dan Wakil walikota Makassar bertempat di Lapangan Karebosi Makassar pada Sabtu pagi (24/08/2024).

Apel dipimpin langsung oleh Kapolrestabes Makassar, Kombes Pol Mokhamad Ngajib.

Dalam kegiatan tersebut, Kapolrestabes Makassar bersama dengan unsur terkait melakukan pemeriksaan kesiapan personil peserta apel memastikan kesiapan seluruh personel yang akan terlibat dalam pengamanan Pilkada serentak 2024 di Kota Makassar.

ads

Dalam amanatnya, Kombes Pol. Mokhamad Ngajib menekankan pentingnya menjaga keamanan dan kedamaian selama berlangsungnya Pilkada.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

“Kita tingkatkan sinergitas dan juga profesionalitas dalam mengamankan Pilkada serentak 2024 dengan aman dan damai sebagaimana kita sudah laksanakan pengamanan Pemilu kemarin dengan baik. Semoga Allah Subhanahu Wa Ta’ala senantiasa melindungi kita semuanya,” ujarnya.

Simpan Gambar:

Penulis : Herman

Berita Terkait

Gubernur Sulsel Serahkan Santunan bagi Korban Kecelakaan ATR 42-500 Asal Luwu Timur
Prof. Anhar Tegaskan Nuklir Energi Paling Aman, Indonesia Didorong Implementasikan PLTN
Hadiri Pelantikan HMI Cabang Takalar, Bupati Tekankan Sinergi untuk Kemaslahatan dan Pembangunan
Kuri Caddi Maros Jadi Lokasi Pembangunan Kampung Nelayan Program Prabowo
Dorong Peningkatan Layanan Kesehatan, RSUD Syekh Yusuf – BSI Lakukan Penandatanganan MoU
Bupati Takalar Komitmen Tingkatkan Kualitas Layanan Publik
Pelantikan Panitia PTSL 2026, Bupati Gowa Tekankan Integritas dan Profesionalisme
Tim Gabungan Bongkar Pesta Sabu di Bangka Selatan
Berita ini 14 kali dibaca

Berita Terkait

Selasa, 27 Januari 2026 - 20:25 WITA

Gubernur Sulsel Serahkan Santunan bagi Korban Kecelakaan ATR 42-500 Asal Luwu Timur

Selasa, 27 Januari 2026 - 17:00 WITA

Hadiri Pelantikan HMI Cabang Takalar, Bupati Tekankan Sinergi untuk Kemaslahatan dan Pembangunan

Selasa, 27 Januari 2026 - 16:41 WITA

Kuri Caddi Maros Jadi Lokasi Pembangunan Kampung Nelayan Program Prabowo

Selasa, 27 Januari 2026 - 09:59 WITA

Dorong Peningkatan Layanan Kesehatan, RSUD Syekh Yusuf – BSI Lakukan Penandatanganan MoU

Senin, 26 Januari 2026 - 20:41 WITA

Bupati Takalar Komitmen Tingkatkan Kualitas Layanan Publik

Senin, 26 Januari 2026 - 19:46 WITA

Pelantikan Panitia PTSL 2026, Bupati Gowa Tekankan Integritas dan Profesionalisme

Senin, 26 Januari 2026 - 19:01 WITA

Tim Gabungan Bongkar Pesta Sabu di Bangka Selatan

Senin, 26 Januari 2026 - 10:36 WITA

Pastikan Kamseltibcarlantas, Polres Bulukumba Aktif Laksanakan Pengaturan Lalu Lintas Pagi

Berita Terbaru

Kriminal Hukum

Pelaku Pencurian Bobol Jendela Rumah, Diringkus Resmob Polsek Mamajang

Selasa, 27 Jan 2026 - 20:41 WITA