Breaking News

Radio Player

Loading...

Pj Sekda Makassar Irwan Adnan dan Keluarga Gunakan Hak Pilih di TPS 003 Pisang Selatan.

Rabu, 27 November 2024

URL berhasil dicopy

URL berhasil dicopy

Makassar,DNID.co.id – Penjabat (Pj) Sekretaris Daerah (Sekda) Kota Makassar, Irwan Adnan, bersama keluarganya menggunakan hak pilih dalam Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada) serentak 2024 di TPS 003, Kelurahan Pisang Selatan, Kompleks SD Gotong-Gotong, Kecamatan Ujung Pandang,Kota Makassar. Rabu (27/11/2024).

Irwan tiba di TPS sekitar pukul 10.25 WITA dengan didampingi istri dan anaknya. Mereka berjalan kaki dari kediamannya menuju lokasi TPS lantaran dekat dengan kediamannya.

Di sana Irwan sambil menyapa warga dan petugas yang berjaga.

ads

Suasana hangat terasa saat ia berinteraksi dengan masyarakat yang juga sedang menunggu giliran untuk memilih.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Setibanya di TPS, proses berjalan lancar tanpa hambatan. Setelah melakukan registrasi, nama Irwan segera dipanggil untuk memberikan suaranya.

Ia langsung menuju bilik suara untuk memilih pasangan calon dalam pemilihan gubernur Sulawesi Selatan dan Wali Kota Makassar.

“Sebagai warga negara, tentu kita semua memiliki tanggung jawab untuk menggunakan hak pilih kita. Semoga pelaksanaan Pilkada serentak ini berjalan lancar, dan menghasilkan pemimpin terbaik untuk Sulsel dan Makassar,” ujar Irwan, Rabu, 27 November 2024.

Dengan kehadirannya di TPS bersama keluarga, Irwan berharap masyarakat Makassar dapat ikut berpartisipasi aktif dalam pesta demokrasi ini.

Hal itu guna meningkatkan angka partisipasi pemilih dan mendukung proses demokrasi yang berkualitas.

Simpan Gambar:

Editor : Redaksi Sulawesi Selatan

Sumber Berita : Rilis Pemkot Makassar

Berita Terkait

Pangan sebagai Senjata Diplomasi: Mengulas Strategi Geopolitik Negara Kepulauan
Pastikan Penanganan Banjir Berjalan Optimal, Kapolres Metro Tangerang Kota Kunjungi Sejumlah Posko Pengungsian
Panius Kogoya Siap Perluas Sayap DPC BMP RI Hingga ke Distrik Terjauh di Mimika
Kodim 0502/Jakarta Utara Hadir Bantu Warga Terdampak Banjir di Kapuk Muara
KPU Temui Wali Kota Makassar Bahas Sinergi Program Pemutakhiran Data dan Pendidikan Pemilih
Update Banjir Tangerang: 32 Titik Tergenang, Kapolres Pastikan Keamanan Rumah Kosong Pengungsi
Pulihkan Akses Air Bersih, Mobil Tangki PERUMDAM TKR Sasar Desa Terdampak Banjir di Tangerang
Kodim 0502/JU Peringati Isra Mi’raj Nabi Muhammad SAW Bersama Masyarakat di Tanjung Priok
Berita ini 46 kali dibaca

Berita Terkait

Sabtu, 24 Januari 2026 - 21:11 WITA

Pangan sebagai Senjata Diplomasi: Mengulas Strategi Geopolitik Negara Kepulauan

Jumat, 23 Januari 2026 - 22:13 WITA

Pastikan Penanganan Banjir Berjalan Optimal, Kapolres Metro Tangerang Kota Kunjungi Sejumlah Posko Pengungsian

Jumat, 23 Januari 2026 - 20:46 WITA

Panius Kogoya Siap Perluas Sayap DPC BMP RI Hingga ke Distrik Terjauh di Mimika

Jumat, 23 Januari 2026 - 18:54 WITA

Kodim 0502/Jakarta Utara Hadir Bantu Warga Terdampak Banjir di Kapuk Muara

Jumat, 23 Januari 2026 - 13:41 WITA

KPU Temui Wali Kota Makassar Bahas Sinergi Program Pemutakhiran Data dan Pendidikan Pemilih

Jumat, 23 Januari 2026 - 08:25 WITA

Update Banjir Tangerang: 32 Titik Tergenang, Kapolres Pastikan Keamanan Rumah Kosong Pengungsi

Kamis, 22 Januari 2026 - 21:41 WITA

Pulihkan Akses Air Bersih, Mobil Tangki PERUMDAM TKR Sasar Desa Terdampak Banjir di Tangerang

Rabu, 21 Januari 2026 - 15:26 WITA

Kodim 0502/JU Peringati Isra Mi’raj Nabi Muhammad SAW Bersama Masyarakat di Tanjung Priok

Berita Terbaru