Breaking News

Tegas! Sukatani Band Tolak Jadi Duta Polisi

Sabtu, 1 Maret 2025

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Berita Harian, dnid.co.id – Usai lagu berjudul “Bayar Bayar Bayar” dari Sukatani Band viral dan mendapatkan dukungan dari berbagai kalangan, Kapolri Jenderal Listyo Sigit Prabowo menawari band asal Purbalingga ini untuk menjadi duta polisi.

“Nanti kalau band Sukatani berkenan akan kami jadikan juri atau band duta untuk Polri untuk terus membangun kritik demi koreksi dan perbaikan terhadap institusi dan juga konsep evaluasi secara berkelanjutan terhadap perilaku oknum Polri yang masih menyimpang,” kata Kapolri, Minggu (23/2/2025).

Sepekan berselang, Sukatani Band akhirnya angkat bicara terkait tawaran menjadi duta polisi.

Pernyataan ini diungkap melalui unggahan akun Instagram resminya, @sukataniband. Dalam unggahan tersebut, Sukatani Band menolak dengan tegas tawaran menjadi duta polisi.

“Bahkan khususnya kepada Sukatani, tawaran menjadi Duta Polisi dari Kapolri, kami menolak dengan tegas tawaran menjadi Duta Kepolisian tersebut,” tulisan unggahan @sukataniband, Sabtu (01/02/2025).

Sukatani Band tidak menjelaskan mengenai alasan di balik penolakan menjadi Duta Polisi. Namun, diakui oleh Sukatani Band bahwa  tekanan dan intimidasi dari pihak kepolisian yang menjadi alasan di balik hadirnya video klarifikasi atas lagu yang mengkritik institusi kepolisian tersebut.

Penulis : Dito

Editor : Admin

Sumber Berita : @sukataniband

Berita Terkait

Fatmawati: Pengalaman Mengikuti Retret, Optimis Mambawa Sulsel Maju dan Berkarakter
Hargai Cabai Naik,ASS Siap Strategiskan Intervensi Harga Cabai
Satgas Pangan Pantau Harga Bapok Pangkalpinang
Walkot Makassar Tinjau Pasar Tradisional, Konsep Pembenahan Pasar Sistem Hanggar
Terkait 3 Warga Protes Biaya Pembuatan SlM C, Ini Klarifikasinya
Mempererat Hubungan Bilateral Kanada dan Indonesia, Jajaki Peluang Kerja Sama dengan Pelindo
Tingkatkan Kapasitas UMKM, Kemenkum Sulsel dan BSI Saling Berkolaborasi
Forum Konsultasi RPJMD,Jufri Rahman: RPJMD Harus di Susun Dengan RTRW 2022-2024
Berita ini 5 kali dibaca
Tegas! Sukatani Band Tolak Jadi Duta Polisi

Berita Terkait

Minggu, 2 Maret 2025 - 00:05 WIB

Fatmawati: Pengalaman Mengikuti Retret, Optimis Mambawa Sulsel Maju dan Berkarakter

Sabtu, 1 Maret 2025 - 23:51 WIB

Hargai Cabai Naik,ASS Siap Strategiskan Intervensi Harga Cabai

Sabtu, 1 Maret 2025 - 23:46 WIB

Tegas! Sukatani Band Tolak Jadi Duta Polisi

Sabtu, 1 Maret 2025 - 22:58 WIB

Satgas Pangan Pantau Harga Bapok Pangkalpinang

Sabtu, 1 Maret 2025 - 21:44 WIB

Walkot Makassar Tinjau Pasar Tradisional, Konsep Pembenahan Pasar Sistem Hanggar

Sabtu, 1 Maret 2025 - 18:00 WIB

Mempererat Hubungan Bilateral Kanada dan Indonesia, Jajaki Peluang Kerja Sama dengan Pelindo

Sabtu, 1 Maret 2025 - 13:45 WIB

Tingkatkan Kapasitas UMKM, Kemenkum Sulsel dan BSI Saling Berkolaborasi

Sabtu, 1 Maret 2025 - 13:29 WIB

Forum Konsultasi RPJMD,Jufri Rahman: RPJMD Harus di Susun Dengan RTRW 2022-2024

Berita Terbaru

Serba-Serbi

Hargai Cabai Naik,ASS Siap Strategiskan Intervensi Harga Cabai

Sabtu, 1 Mar 2025 - 23:51 WIB

Serba-Serbi

Tegas! Sukatani Band Tolak Jadi Duta Polisi

Sabtu, 1 Mar 2025 - 23:46 WIB

Peristiwa

Satgas Pangan Pantau Harga Bapok Pangkalpinang

Sabtu, 1 Mar 2025 - 22:58 WIB