Breaking News

Radio Player

Loading...

BLT-DD Tahap 3 dan 4 Tahun 2025 Disalurkan Kepada 8 KPM di Pekon Banjar Agung

Senin, 17 November 2025

URL berhasil dicopy

URL berhasil dicopy

Tanggamus DNID MEDIALAMPUNG-Pemerintah Pekon Banjar Agung Kecamatan Gunung Alip,kembali menunjukkan komitmennya dalam mendukung kesejahteraan masyarakat melalui penyaluran Bantuan Langsung Tunai Dana Desa (BLT-DD) Tahun Anggaran 2025. Sebanyak 8 (delapan) Keluarga Penerima Manfaat (KPM) menerima bantuan untuk Tahap 3 dan Tahap 4, yang mencakup periode bulan Juli hingga Desember 2025.

 

Pada penyaluran kali ini, masing-masing KPM memperoleh bantuan sebesar Rp 1.800.000,- (satu juta delapan ratus ribu rupiah) untuk enam bulan. Dana tersebut diharapkan dapat membantu memenuhi kebutuhan pokok dan mengurangi beban hidup masyarakat yang membutuhkan.

ads

 

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Kepala Pekon Banjar Agung, Khupron, dalam sambutannya menyampaikan bahwa bantuan ini bukan hanya sekadar angka, melainkan bentuk perhatian pemerintah pekon terhadap kondisi warganya.

 

“Mudah-mudahan bantuan ini benar-benar bermanfaat bagi keluarga penerima dan dapat membantu meringankan kebutuhan sehari-hari mereka,” ungkapnya dengan harapan besar.

 

Suasana penyaluran berlangsung tertib dan penuh rasa syukur dari para penerima. Pemerintah pekon menegaskan akan terus berupaya menjaga transparansi serta memastikan bahwa bantuan tersalurkan tepat sasaran. (MT)

Simpan Gambar:

Penulis : MT

Editor : RA

Berita Terkait

Energi Stabil untuk Ekonomi Rendah Karbon
Transformasi Strategis Sektor Energi Nuklir dalam Era Artificial Intelligence
Sinergi Nuklir dan EBT: Menambal Celah Intermitensi demi Kedaulatan Energi
PLTN Untuk Generasi Muda: Peluang Karier Baru yang Jarang Dibahas
Asia Tenggara Masuki Era Nuklir Jangan Sampai Indonesia Hanya Jadi Penonton
Apa yang Akan Kita Wariskan? Asap, atau Cahaya?
Pemekaran Provinsi Luwu Raya: Antara Janji Sejarah dan Legitimasi Elit Politik Sulawesi Selatan
Relevansi Energi Nuklir bagi Konservasi Alam
Berita ini 21 kali dibaca

Berita Terkait

Selasa, 20 Januari 2026 - 13:29 WITA

Energi Stabil untuk Ekonomi Rendah Karbon

Selasa, 20 Januari 2026 - 13:25 WITA

Transformasi Strategis Sektor Energi Nuklir dalam Era Artificial Intelligence

Rabu, 14 Januari 2026 - 18:22 WITA

Sinergi Nuklir dan EBT: Menambal Celah Intermitensi demi Kedaulatan Energi

Rabu, 14 Januari 2026 - 18:15 WITA

PLTN Untuk Generasi Muda: Peluang Karier Baru yang Jarang Dibahas

Rabu, 7 Januari 2026 - 17:00 WITA

Asia Tenggara Masuki Era Nuklir Jangan Sampai Indonesia Hanya Jadi Penonton

Rabu, 7 Januari 2026 - 15:31 WITA

Apa yang Akan Kita Wariskan? Asap, atau Cahaya?

Senin, 5 Januari 2026 - 22:18 WITA

Pemekaran Provinsi Luwu Raya: Antara Janji Sejarah dan Legitimasi Elit Politik Sulawesi Selatan

Senin, 5 Januari 2026 - 16:36 WITA

Relevansi Energi Nuklir bagi Konservasi Alam

Berita Terbaru

Kriminal Hukum

Pelaku Pencurian Bobol Jendela Rumah, Diringkus Resmob Polsek Mamajang

Selasa, 27 Jan 2026 - 20:41 WITA