Breaking News

Radio Player

Loading...

Dugaan Penadahan Mobil Bodong Seret Oknum Polisi, Paminal Polrestabes Turun Tangan

Selasa, 27 Januari 2026

URL berhasil dicopy

URL berhasil dicopy

Makassar, DNID.co.id — Dugaan keterlibatan oknum anggota kepolisian dalam kasus pembelian mobil bodong kini mulai ditindaklanjuti secara internal. Paminal Polrestabes Makassar memastikan telah memintai keterangan terhadap oknum polisi yang diduga membeli mobil berstatus bermasalah tersebut.

Hal itu disampaikan oleh Amru Rabbani, salah satu anggota Paminal Polrestabes Makassar. Ia mengungkapkan bahwa oknum polisi Polsek Kerung-Kerung berinisial ASM sudah dimintai keterangan.

“Nanti kita laporkan hasil penyelidikannya. Kita masih mencari bukti-bukti, sudah kita ambil keterangannya kedua belah pihak. Sisa kita buatkan baket untuk ke Kasi Propam,” ujar Amru Rabbani.

ads

Menurutnya, pemeriksaan dilakukan terhadap seluruh pihak terkait guna memastikan duduk perkara secara objektif. Paminal juga tengah mengumpulkan dan mencocokkan sejumlah bukti untuk menentukan ada tidaknya pelanggaran yang dilakukan oleh oknum anggota tersebut.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Langkah pemeriksaan ini dilakukan menyusul mencuatnya dugaan bahwa seorang oknum polisi berinisial ASM, yang bertugas di Polsek Kerung-kerung Makassar, diduga membeli satu unit mobil Toyota Rush yang diketahui berstatus dalam pencarian pihak kreditur.

Kasus ini menjadi sorotan publik karena melibatkan aparat penegak hukum yang seharusnya menjadi contoh dalam kepatuhan terhadap hukum. Dugaan tersebut dinilai berpotensi melanggar hukum pidana sekaligus kode etik profesi kepolisian.

Sementara itu, SYL, salah satu pihak yang krediturmembenarkan bahwa dirinya turut dipanggil dan telah dimintai keterangan oleh Paminal Polrestabes Makassar.

Simpan Gambar:

Penulis : Dito

Editor : Red

Sumber Berita : Paminal Polrestabes Makassar

Penanggung Jawab : Ir.Herman Maddaung

Berita Terkait

Gerak Cepat Resmob Polres Luwu,Tiga Pelaku Curat Akhirnya Diringkus
Beraksi di 2 TKP, Dua Terduga Pelaku Pencurian Rumah Kosong Dibekuk Polsek Tamalate
Polrestabes Makassar Amankan 7 Pemuda Diduga Geng Motor, Serta Dua Ketapel dan Tujuh Anak Panah
Tim Gabungan Bongkar Pesta Sabu di Bangka Selatan
Kementan: Indah Megahwati Korupsi Rp27 Miliar,Terbukti dari Pengakuan dan Audit Inspektorat
Nekat Bawa Senjata Tajam Dini Hari, Dua Pengendara Motor Diciduk Polisi
Parah, Diduga Oknum Polisi di Makassar Jadi Penadah Mobil Bodong
Viral Oknum ASN Bergaya Mewah di Makassar, Ternyata Ayahnya Terpidana Korupsi di Kemenag Sulsel
Berita ini 46 kali dibaca

Berita Terkait

Selasa, 27 Januari 2026 - 19:20 WITA

Gerak Cepat Resmob Polres Luwu,Tiga Pelaku Curat Akhirnya Diringkus

Selasa, 27 Januari 2026 - 17:37 WITA

Dugaan Penadahan Mobil Bodong Seret Oknum Polisi, Paminal Polrestabes Turun Tangan

Selasa, 27 Januari 2026 - 16:28 WITA

Beraksi di 2 TKP, Dua Terduga Pelaku Pencurian Rumah Kosong Dibekuk Polsek Tamalate

Senin, 26 Januari 2026 - 19:34 WITA

Polrestabes Makassar Amankan 7 Pemuda Diduga Geng Motor, Serta Dua Ketapel dan Tujuh Anak Panah

Senin, 26 Januari 2026 - 19:01 WITA

Tim Gabungan Bongkar Pesta Sabu di Bangka Selatan

Senin, 26 Januari 2026 - 18:38 WITA

Kementan: Indah Megahwati Korupsi Rp27 Miliar,Terbukti dari Pengakuan dan Audit Inspektorat

Senin, 26 Januari 2026 - 14:35 WITA

Nekat Bawa Senjata Tajam Dini Hari, Dua Pengendara Motor Diciduk Polisi

Senin, 26 Januari 2026 - 13:48 WITA

Parah, Diduga Oknum Polisi di Makassar Jadi Penadah Mobil Bodong

Berita Terbaru

Kriminal Hukum

Gerak Cepat Resmob Polres Luwu,Tiga Pelaku Curat Akhirnya Diringkus

Selasa, 27 Jan 2026 - 19:20 WITA