Breaking News

Radio Player

Loading...

Soal Bansos Salah Sasaran, Inilah Respon Menteri Sosial Tri Rismaharini

Minggu, 15 Januari 2023

URL berhasil dicopy

URL berhasil dicopy

 

Bekasi,DNIDBanten.co.id-Menteri Sosial (Mensos) Tri Rismaharini membenarkan adanya penerima bantuan sosial (bansos) yang memiliki jabatan tinggi di perusahaan. Meksi begitu, Risma mengaku jika pihaknya sudah melakukan penyortiran.

Ungkap Menteri Sosial Tri Rismaharini menjelaskan, “Memang kan orang itu (nama yang terpakai) miskin, cuma nama dia dipakai oleh perusahaan itu dipakai daftarkan (penerima bansos) nama itu,” ujar Risma kepada awak media usai mengikuti acara penanaman pohon dan bersih kali dalam rangka HUT PDIP ke-50 tahun di Desa Lambang Sari, Kabupaten Bekasi, Jawa Barat, Minggu (15/01/2023).

ads

Risma mengaku, Kementerian Sosial terus melakukan cleansing setiap bulan guna memastikan penerima agar tepat sasaran. “Enggak bisa di administrasi, karena kadang hari ini anda (status) menganggur besoknya ternyata di data sudah bekerja. Jadi memang harus di cleansing terus,” ujarnya.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Untuk itu, Risma telah memberikan sanksi berupa pemutusan sementara di wilayah yang terjadi permasalahan tersebut. “Daerah itu (bansos salah sasaran) bisa komplain ke saya,” ujar dia.

Sebelumnya, Risma mengungkap masih banyak penyaluran bantuan sosial (Bansos) yang salah sasaran.

Dia mengakui hal ini usai menerima temuan dari Badan Pemeriksa Keuangan (BPK) yang menyebut penyaluran bansos kepada 10.249 keluarga penerima manfaat (KPM) tidak tepat sasaran. Risma menjelaskan. dari catatannya, ada juga penerima bantuan sosial yang memiliki jabatan tinggi di perusahaan.

Risma menjelaskan, ada juga penerima bantuan sosial yang memiliki jabatan tinggi di perusahaan.

Tapi untuk penerima bansos ini, Risma mengatakan berdasarkan temuan di lapangan, pejabat perusahaan itu memang miskin dan karena itulah mendapat bantuan sosial. “Tercatat penerima bansos itu adalah direksi atau pejabat perusahaan itu. Padahal kalau dicek orangnya miskin, ada yang cleaning service, ada yang buruh. Mereka tercatat sebagai pengurus atau pejabat di perusahaan itu, nah tapi realitasnya mereka miskin,” ujarnya.

Berita Terkait

Kodim 0502/Ju Peduli.Rekreasi Kebangsaan Bersama Anak Yatim dan Anak Jalanan
Diduga Selingkuh, Dua Oknum Dewan Jeneponto-Takalar Bakal Dilaporkan ke Polisi dan Partai
Warga Pondok Jaya Sepatan Harapkan Pemkab Tangerang Segera Perbaiki Jalan Berlubang di Sepatan 
Usai Dikhianati, Mantan Suami Ungkap Rekam Jejak Istri hingga Terpilih Dewan di Takalar
Kodim 0502/Jakarta Utara Gelar Program KB KES Tahun 2025 di RPTRA RASELA
Ribuan Santri Ramaikan Pemkot Tangsel, Pilar: Mereka Aset dan Pondasi untuk Membangun Bangsa
Sekertaris Kelurahan Kebon Bawang Hadiri Pembacaan Tata Tertib Pemilihan Ketua Rt
Indo Jalito Peduli (IJP) Gelar Bhakti Sosial Bedah Rumah di Padang Pariaman
Berita ini 3 kali dibaca

Berita Terkait

Minggu, 26 Oktober 2025 - 00:10 WITA

Kodim 0502/Ju Peduli.Rekreasi Kebangsaan Bersama Anak Yatim dan Anak Jalanan

Sabtu, 25 Oktober 2025 - 19:30 WITA

Diduga Selingkuh, Dua Oknum Dewan Jeneponto-Takalar Bakal Dilaporkan ke Polisi dan Partai

Sabtu, 25 Oktober 2025 - 14:42 WITA

Warga Pondok Jaya Sepatan Harapkan Pemkab Tangerang Segera Perbaiki Jalan Berlubang di Sepatan 

Kamis, 23 Oktober 2025 - 18:01 WITA

Usai Dikhianati, Mantan Suami Ungkap Rekam Jejak Istri hingga Terpilih Dewan di Takalar

Kamis, 23 Oktober 2025 - 16:22 WITA

Kodim 0502/Jakarta Utara Gelar Program KB KES Tahun 2025 di RPTRA RASELA

Kamis, 23 Oktober 2025 - 14:22 WITA

Ribuan Santri Ramaikan Pemkot Tangsel, Pilar: Mereka Aset dan Pondasi untuk Membangun Bangsa

Kamis, 23 Oktober 2025 - 00:49 WITA

Sekertaris Kelurahan Kebon Bawang Hadiri Pembacaan Tata Tertib Pemilihan Ketua Rt

Kamis, 23 Oktober 2025 - 00:27 WITA

Indo Jalito Peduli (IJP) Gelar Bhakti Sosial Bedah Rumah di Padang Pariaman

Berita Terbaru

Kriminal Hukum

Arisan Online Berujung Pencemaran Nama Baik

Sabtu, 25 Okt 2025 - 22:26 WITA

Kriminal Hukum

Polda Metro Jaya Bekuk Pengedar Ganja di Tambora

Sabtu, 25 Okt 2025 - 19:57 WITA