Breaking News

Radio Player

Loading...

Menyapa Warga Bunga Eja Beru, Seto Gaungkan Program Nyaman Bersekolah Gratis dari Ujung Kepala hingga Kaki

Senin, 28 Oktober 2024

URL berhasil dicopy

URL berhasil dicopy

Makassar,DNID.co.id – Masa Kampanye Pilwali Makassar 2024,Pasangan Calon Wali Kota – Wakil Wali Kota Makassar, Andi Seto Gadhisa Asapa-Rezki Mulfiati Lutfi menyapa warga jalan Tinumbu lorong 148 Kelurahan Bunga Eja Beru,Kecamatan Tallo,Kota Makassar,Minggu Malam (27/10/2024).

Dalam sosialisasi pasangan bertagline SEHATI ini disambut antusias ratusan warga yang mayoritas ibu-ibu.

Dalam kesempatannya, Andi Seto Gadhisa Asapa menyampaikan beberapa program andalannya untuk diwujudkan apabila terpilih dan dipercaya untuk menjadi Walikota Makassar periode 2025-2030 nantinya.

ads

Salah satu program Utama pasangan yang dikenal sebagai Pasangan SEHATI ini, adalah mengratiskan Uang Sekolah dan gratis pembayaran BPJS bagi Masyarakat kurang mampu.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

“Kita akan membebaskan anak-anak kita dari Pembayaran uang sekolah serta menyiapkan peralatan sekolah, mulai dari ujung kaki sampai ujung Rambut, ” demikian Pidato Seto , yang disambut histeris para hadirin yang mayoritas Ibu ibu.

Lanjut kata Seto sapaan akrab Andi Seto Gadhisa Asapa,program prioritas berikutnya adalah ketersedian Air bersih di musim kemarau, seperti diketahui, Air bersih selalu menjadi masalah utama di kota Makassar, apabila memasuki musim kemarau, terutama di Wilayah Utara Kota Makassar.

” Apabila saya bersama pasangan saya, Ibu Reski ,Terpilih, saya akan berusaha, agar air bersih tetap tersedia pada musim kemarau,”kata Seto.

Dalam sosialisasi pasangan sehati ini turut hadir anggota DPRD kota Makassar, dari Partai PAN, Irfan Malluserang Kahfi, yang akrab disapa Aso.

“Tidak selamanya yang nomor 2 itu, akan kalah oleh nomor 1, Saya nomor 2 saat jadi Caleg yang lalu, tapi saya bisa mengalahkan nomor 1, saya juga berharap pada pilkada kota Makassar, pasangan nomor 2, Sehati, bisa mengalahkan nomor 1 dan nomor lain,” kata aso, saat didaulat untuk berbicara di depan warga Bungaejaberu.

Dipenghujung Acara Sosialisasi Pasangan SEHATI ini ditutup dengan penarikan undian doorprise berhadiah berupa Kompor Gas, setrika,pemasak Listrik, dan lainnya.

Penulis : Mursalim Thahir

Editor : Redaksi Sulawesi Selatan

Berita Terkait

Jendral TNI Tandyo Budi Revita Letakan Batu Pertama Pembangunan Koperasi Merah PutihĀ 
Ketua Umum PP Pemuda Hidayatullah Sebut Gugatan Mentan ke Tempo Sebagai Uji Akuntabilitas Publik
KAJ Sulsel Nilai Gugatan Amran Sulaiman ke TEMPO Ancaman Serius terhadap Kemerdekaan Pers
Dalam Rangka HUT ke-27 Korem 052/Wijayakrama Kodim 0502/Ju Gelar Anjangsana dan Do’a Bersama
Dua Kandidat Calon Ketua RT 10 Kebon Bawang Penuhi Syarat Pemilihan
Warga Keluhkan Samsat Makassar 1: Layanan Ribet, Tanpa Nomor Antrean dan Fasilitas Minim
Polres Metro Jakarta Barat Pastikan Kesiapan Sarana dan Prasarana Hadapi Potensi Bencana di Wilayahnya
Program Bedah Rumah Tangsel Makin Gencar, Pilar: Lingkungan Sehat Dimulai dari RumahĀ 
Berita ini 188 kali dibaca

Berita Terkait

Jumat, 7 November 2025 - 21:02 WITA

Jendral TNI Tandyo Budi Revita Letakan Batu Pertama Pembangunan Koperasi Merah PutihĀ 

Kamis, 6 November 2025 - 19:54 WITA

Ketua Umum PP Pemuda Hidayatullah Sebut Gugatan Mentan ke Tempo Sebagai Uji Akuntabilitas Publik

Selasa, 4 November 2025 - 19:57 WITA

KAJ Sulsel Nilai Gugatan Amran Sulaiman ke TEMPO Ancaman Serius terhadap Kemerdekaan Pers

Selasa, 4 November 2025 - 13:41 WITA

Dalam Rangka HUT ke-27 Korem 052/Wijayakrama Kodim 0502/Ju Gelar Anjangsana dan Do’a Bersama

Sabtu, 1 November 2025 - 23:41 WITA

Dua Kandidat Calon Ketua RT 10 Kebon Bawang Penuhi Syarat Pemilihan

Sabtu, 1 November 2025 - 14:27 WITA

Warga Keluhkan Samsat Makassar 1: Layanan Ribet, Tanpa Nomor Antrean dan Fasilitas Minim

Kamis, 30 Oktober 2025 - 18:42 WITA

Polres Metro Jakarta Barat Pastikan Kesiapan Sarana dan Prasarana Hadapi Potensi Bencana di Wilayahnya

Kamis, 30 Oktober 2025 - 09:47 WITA

Program Bedah Rumah Tangsel Makin Gencar, Pilar: Lingkungan Sehat Dimulai dari RumahĀ 

Berita Terbaru