Breaking News

Warga Desa Beloyang Nyatakan PANAH Lanjutkan Pembangunan Kabupaten Melawi

Rabu, 21 Oktober 2020

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Bikin Website Murah

Melawi,BeritaQ.Com.
Semakin hari dukungan terus membanjiri Paslon Bupati-Wakil Bupati Nomor Urut 1, Panji-Ahmaddin (PANAH)baik itu tokoh agama, tokoh masyarakat, dan lain sebagainya.

Kali ini dukungan juga disampaikan oleh Tokoh masyarakat Desa Beloyang kecamatan Belimbing Hulu, Kabupaten Melawi Kalimantan Barat (Kalbar), dengan didampingi warga sekitar menyatakan keinginan mereka agar PANAH melanjutkan pembangunan di Kabupaten yang mereka cintai, Rabu (21/10/2020).

Sopian Hadi, salah seorang tokoh masyarakat Desa Beloyang mengaku saat Panji menjadi Bupati Melawi, telah banyak membuat kemajuan terkhusus desa Beloyang. Maka dari itu pihaknya inginkan PANAH kembali memimpin Kabupaten Melawi untuk kedua kalinya.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Dirinya memberikan contoh, warga yang dulunya harus melewati jalan kampung didesa Beloyang berwarna kuning disertai berbatuan, serta berdebu dimusim kemarau dan berlumpur dimusim hujan. Saat ini sebagian besar jalan kampung di Beloyang sudah mulus dirabat beton,” ungkapnya.

Petahana Bupati Panji sudah terbukti dan Nyata, Jika orang lain masih berencana dan akan namun sebaliknya Panji sudah berbuat banyak dan Nyata,” tegas Sopian Hadi .

“Kami masyarakat memantapkan diri tetap mendukung dan berdoa agar Bapak Panji dan Ahmaddin melanjutkan periode keduanya sebagai Bupati dan wakil bupati Melawi, sehingga dapat melanjutkan kinerja nyata yang selama ini dibuktikannya,” pungkas Sopian Hadi yang juga pemilik usaha Rades ini.

Sementara itu, Panji bersyukur, terharu dan mengucapkan rasa terimakasih yang banyak ternyata kerja keras dirinya selama ini dalam membangun Kabupaten Melawi dapat dirasakan manfaatnya oleh Masyarakat.

“Terima kasih saya ucapkan, dan saya merasa terharu atas hal ini, kepercayaan bapak-ibu sekalian menjadikan saya agar tetap semakin Amanah dalam menjalankan Tugas demi masyarakat Kabupaten Melawi,” paparnya.

Mendengarkan hal itupun para warga tak segan-segan memberikan support penuh dengan menyeruakan “Panji-Ahmadin” nomor 1,” PANAH” Menang, Menang, Menang, “Lanjutkan”, 1 periode lagi.(A.M)

Berita Terkait

Masa Tenang Pilkada Dimulai, Erzaldi Ingatkan Pentingnya Hak Pilih Warga Babel
Langkah – langkah Strategis Erzaldi Untuk Tata Kelola Pendidikan Yang Lebih ebih Baik
Yuri : Memperkuat Kemandirian Ekonomi Daerah Melalui Pembentukan Holding Company di Babel
Indeks Kepuasan Masyarakat di Sulsel Terus Meningkat, Dapat Nilai 88,24.
Rapat Koordinasi Pengawas Madrasah Tekankan Penguatan Peran Dalam Meningkatkan Mutu Pendidikan Madrasah.
Ego Diamankan Ditresnarkoba Polda Babel Terkait Kepemilikan Barang Haram
Yuri Inisiasi Pengembangan Sektor Industri Primer di Bangka Belitung
Strategi BERAMAL Berorientasi Pada Hasil Dalam Mengelola Investasi Daerah 
Berita ini 1 kali dibaca

Berita Terkait

Minggu, 24 November 2024 - 10:51 WIB

Masa Tenang Pilkada Dimulai, Erzaldi Ingatkan Pentingnya Hak Pilih Warga Babel

Minggu, 24 November 2024 - 09:29 WIB

Yuri : Memperkuat Kemandirian Ekonomi Daerah Melalui Pembentukan Holding Company di Babel

Sabtu, 23 November 2024 - 23:02 WIB

Indeks Kepuasan Masyarakat di Sulsel Terus Meningkat, Dapat Nilai 88,24.

Sabtu, 23 November 2024 - 22:50 WIB

Rapat Koordinasi Pengawas Madrasah Tekankan Penguatan Peran Dalam Meningkatkan Mutu Pendidikan Madrasah.

Sabtu, 23 November 2024 - 11:37 WIB

Ego Diamankan Ditresnarkoba Polda Babel Terkait Kepemilikan Barang Haram

Sabtu, 23 November 2024 - 08:58 WIB

Yuri Inisiasi Pengembangan Sektor Industri Primer di Bangka Belitung

Sabtu, 23 November 2024 - 08:16 WIB

Strategi BERAMAL Berorientasi Pada Hasil Dalam Mengelola Investasi Daerah 

Sabtu, 23 November 2024 - 00:05 WIB

Andi Arwin Azis Akhiri Masa Jabatan sebagai Pjs Wali Kota Makassar dengan Senam Bersama dan Apel

Berita Terbaru