Breaking News

Kunjungan Kerja ke Polres Melawi, Kapolda Kembali Tegaskan Netralitas Polri pada Pilkada 2020

Jumat, 13 November 2020

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Bikin Website Murah

Melawi, BeritaQ.com
Kapolda Kalbar Irjen Pol Dr R Sigit Tri Hardjanto, SH.,M.Si beserta Dir Intelkam Polda Kalbar Kombes Pol. Enggar Broto Seno, S.IK.,M.Si melakukan kunjungan kerja ke Polres Melawi, Kamis (12/11)

Rombongan Kapolda Kalbar tiba di Bandara Udara Nanga Pinoh disambut oleh Pjs. Bupati Melawi, Dra. Hj. Linda Purnama, M.Si dan Kapolres Melawi AKBP Sigit Eliyanto Nurharjanto, S.I.K selanjutnya Kapolda Kalbar menuju Mapolres Melawi.

Dalam kunjungannya Kapolda Kalbar Irjen Pol Dr R Sigit Tri Hardjanto, SH.,M.Si selain memberikan arahan kepada para PJU Polres Melawi dan personil polres Melawi tentang tupoksi Polri dalam Pilkada dan Personil Polri harus netral.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

‘Netralitas Polri sangat penting dalam penyelenggaraan pilkada. Sebab, dalam demokrasi ini Polri diberikan peran, tugas, serta kewajiban sebagai unsur anggota pengawas, pengaman, dan pelaksana pilkada” tegas Kapolda dihadapanPara PJU Polres Melawi.

Dalam Kunjungan kerja tersebut Juga dilaksanakan Tatap Muka Kapolda Kalbar Bersama KPU dan Bawaslu Kabupaten Melawi dalam rangka Kesiapan Pelaksanaan Pilkada.

“ Kita harus jaga netralitas kita sebagai penyelengara, kami berharap pihak Bawaslu dan KPU tetap berkoordinasi dan selalu jalin komunikasi dengan Polres Melawi dalam setiap tahapan pilkada, untuk masalah Logistik Pemilu agar benar2 diperhatikan,”katanya.

Kapolda Kalbar juga memberikan bingkisan kepada warga masyarakat (rls)

Berita Terkait

Masa Tenang Pilkada Dimulai, Erzaldi Ingatkan Pentingnya Hak Pilih Warga Babel
Langkah – langkah Strategis Erzaldi Untuk Tata Kelola Pendidikan Yang Lebih ebih Baik
Yuri : Memperkuat Kemandirian Ekonomi Daerah Melalui Pembentukan Holding Company di Babel
Indeks Kepuasan Masyarakat di Sulsel Terus Meningkat, Dapat Nilai 88,24.
Rapat Koordinasi Pengawas Madrasah Tekankan Penguatan Peran Dalam Meningkatkan Mutu Pendidikan Madrasah.
Ego Diamankan Ditresnarkoba Polda Babel Terkait Kepemilikan Barang Haram
Yuri Inisiasi Pengembangan Sektor Industri Primer di Bangka Belitung
Strategi BERAMAL Berorientasi Pada Hasil Dalam Mengelola Investasi Daerah 
Berita ini 1 kali dibaca

Berita Terkait

Minggu, 24 November 2024 - 10:51 WIB

Masa Tenang Pilkada Dimulai, Erzaldi Ingatkan Pentingnya Hak Pilih Warga Babel

Minggu, 24 November 2024 - 09:56 WIB

Langkah – langkah Strategis Erzaldi Untuk Tata Kelola Pendidikan Yang Lebih ebih Baik

Minggu, 24 November 2024 - 09:29 WIB

Yuri : Memperkuat Kemandirian Ekonomi Daerah Melalui Pembentukan Holding Company di Babel

Sabtu, 23 November 2024 - 23:02 WIB

Indeks Kepuasan Masyarakat di Sulsel Terus Meningkat, Dapat Nilai 88,24.

Sabtu, 23 November 2024 - 22:50 WIB

Rapat Koordinasi Pengawas Madrasah Tekankan Penguatan Peran Dalam Meningkatkan Mutu Pendidikan Madrasah.

Sabtu, 23 November 2024 - 11:37 WIB

Ego Diamankan Ditresnarkoba Polda Babel Terkait Kepemilikan Barang Haram

Sabtu, 23 November 2024 - 08:58 WIB

Yuri Inisiasi Pengembangan Sektor Industri Primer di Bangka Belitung

Sabtu, 23 November 2024 - 08:16 WIB

Strategi BERAMAL Berorientasi Pada Hasil Dalam Mengelola Investasi Daerah 

Berita Terbaru