Breaking News

Radio Player

Loading...

Sekda Hadiri Pelantikan PAW Wakil Ketua DPRD Melawi

Kamis, 7 Januari 2021

URL berhasil dicopy

URL berhasil dicopy

Melawi,BeritaQ.com
Bertempat di Gedung Paripurna DPRD Melawi, Kamis (07/1) digelar Rapat Paripurna Istimewa DPRD Kabupaten Melawi dengan Agenda Pengambilan Sumpah Jabatan Pengganti Antar Waktu Wakil Ketua DPRD Kabupaten Melawi sisa masa jabatan 2019 – 2024.
Anggota DPRD Melawi dari Partai Golongan Karya (Golkar) Taufik dilantik dan diambil sumpahnya menjadi Wakil Ketua DPRD Melawi sisa masa jabatan 2019-2024.

Pelantikan dan pengucapan sumpah dilakukan melalui Rapat Paripurna DPRD Melawi yang dipimpin Ketua DPRD Melawi Widya Hastuti, dan dipandu oleh Ketua Pengadilan Negeri Sintang Yogi Dulhadi.

Taufik dilantik sebagai Wakil Ketua DPRD Melawi sisa masa jabatan 2019-2024 menggantikan Abang Ahmaddin yang mengundurkan diri karena mengikuti Pilkada Melawi tahun 2020.

ads

Pelantikan dan pengucapan sumpah tersebut juga dihadiri antara lain Sekda Melawi Paulus, Wakapolres Melawi Kompol Agus Mulyana, sejumlan Anggota DPRD Melawi dan undangan lainnya.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

“Selamat bertugas kami ucapkan kepada Pak Taufik yang telah menjabat Wakil Ketua DPRD Melawi sisa masa jabatan 2019-2024. Terimakasih juga kami ucapakan kepada Abang Ahmaddin yang sebelumnya telah mengabdi di lembaga ini dalam melayani aspirasi masyarakat,”kata Widya Hastuti.

Widya Hastuti juga berharap, agar anggota DPRD yang telah dilantik dapat menjadi penyalur aspirasi dan kepentingan masyarakat Melawi serta menciptakan hubungan yang harmonis dalam lembaga DPRD dan Pemerintah sebagai mitra kerja,”pungkasnya (A.M)

Berita Terkait

Andi Habibie: Ruang Terbuka Hijau Bukan Sekadar Taman, Tapi Sistem Kehidupan Kota Bone
Polairud Polres Bangka Barat Selidiki Kecelakaan Tambang di Pasir Kuning
Kasus PDTH 2 Guru di Luwu Utara, Legislator DPRD Sulsel Minta Komisi E panggil Kadis Pendidikan Klarifikasi
Bilqis Kembali ke Pelukan Keluarga, Pemkot Makassar Apresiasi Tim Jatanras dan Berikan Penghargaan
SAGKI 2025, Gereja Katolik Indonesia: Sinodal dan Misioner Untuk Pembawa Damai
Zulkarnain Hamson Temukan Model Etika Glokal dalam Riset Disertasinya
Penimbunan Pasir di Monggonao Diduga Tanpa IUP dan SKAB, SEMMI NTB: Ada Indikasi Tindak Pidana Pertambangan
Kejati Sulsel Edukasi Pegawai Karantina BBKHIT terkait Sosialisasi Pencegahan Korupsi
Berita ini 2 kali dibaca

Berita Terkait

Senin, 10 November 2025 - 16:29 WITA

Andi Habibie: Ruang Terbuka Hijau Bukan Sekadar Taman, Tapi Sistem Kehidupan Kota Bone

Senin, 10 November 2025 - 08:15 WITA

Kasus PDTH 2 Guru di Luwu Utara, Legislator DPRD Sulsel Minta Komisi E panggil Kadis Pendidikan Klarifikasi

Senin, 10 November 2025 - 06:11 WITA

Bilqis Kembali ke Pelukan Keluarga, Pemkot Makassar Apresiasi Tim Jatanras dan Berikan Penghargaan

Senin, 10 November 2025 - 06:02 WITA

SAGKI 2025, Gereja Katolik Indonesia: Sinodal dan Misioner Untuk Pembawa Damai

Senin, 10 November 2025 - 00:15 WITA

Zulkarnain Hamson Temukan Model Etika Glokal dalam Riset Disertasinya

Minggu, 9 November 2025 - 23:56 WITA

Penimbunan Pasir di Monggonao Diduga Tanpa IUP dan SKAB, SEMMI NTB: Ada Indikasi Tindak Pidana Pertambangan

Minggu, 9 November 2025 - 09:02 WITA

Kejati Sulsel Edukasi Pegawai Karantina BBKHIT terkait Sosialisasi Pencegahan Korupsi

Minggu, 9 November 2025 - 07:09 WITA

Kapolrestabes Makassar Hadiri Semarak HUT ke-418 Kota Makassar

Berita Terbaru

Peristiwa

Dinas Sosial Kota Makassar Menggelar Koordinasi Kebencanaan 2025

Senin, 10 Nov 2025 - 16:58 WITA