Breaking News

Kapolda Jatim dan Pangko Armada II Melakukan Suntik Vaksin

Minggu, 31 Januari 2021

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Kapolda Jatim Irjen Pol Dr Nico Afinta sedang suntik Vaksin

Kapolda Jatim Irjen Pol Dr Nico Afinta sedang suntik Vaksin

Bikin Website Murah

BeritaQ.com, Surabaya – Kapolda Jawa Timur, Irjen Pol Nico Afinta bersama Pangko Armada II, Laksda TNI I.N.G. Sudihartawan. Melakukan vaksinasi di Makodam V Brawijaya. Hal ini dilakukan dalam rangka mendukung program pemerintah, dan mengajak masyarakat agar tidak takut melakukan vaksinasi, Minggu (31/01/21)

Usai gelar apel penegakan Prokes di lapangan Kodam V Brawijaya bersama Forkopimda Jatim. Kapolda Jatim bersama Pangko Armada II melakulan vaksinasi di ruang Pangdam V Brawijaya.

Pangko Armada II, Laksda TNI I.N.G. Sudihartawan mengatakan bahwa dirinya tidak merasakan apa-apa usai di vaksin dengan Vaksin Sinovac.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

“Saya sudah di Vaksin dan tidak merasakan gejala apa-apa, saya mendukung program Pemerintah dalam rangka vaksinasi Covid-19,” tutur Pangko Armada II.

Baca Juga
Kapolda Jatim Ikuti Sepeda Beregu Presisi Khatulistiwa, Tergabung di Regu Bima

Sementara, Kapolda Jawa Timur, Irjen Pol Nico Afinta mengatakan, vaksinasi ini sebagai bukti bahwa vaksin tidak berbahaya, dan sekaligus mendukung program pemerintah terkait vaksinasi, serta mengajak masyarakat agar tidak takut untuk melakukan vaksin.

“Saya bersama Pangko Armada II sudah melaksanakan vaksin, dan kami bersama Pangdam dan Pangko Armada mendukung program Pemerintah yang dilaksanakan ini, dan saya meminta kepada seluruh anggota untuk mengikuti program ini, dan yang ke dua kepada masyarakat, bahwa kami sudah di vaksin, ini sebagai bukti bahwa vaksin tidak berbahaya, maka dari itu, ayo warga Jawa Timur jangan takut untuk melakukan vaksin, jika kita semua melakukan vaksin sama halnya kita mendukung program Pemerintah agar kita semua terbebas dari Covid-19,” jelas Irjen Pol Dr Nico Afinta.

Baca Juga
Kapolda Jatim dan Gubernur Resmikan Rumah Kebangsaan

Selain itu, ajakan Pangko Armada II, dan Kapolda Jatim untuk melaksanakan vaksinasi ini digarap dapat di ikuti oleh seluruh anggota TNI-POLRI dan masyarakat luas khususnya Jawa Timur, agar kita semua dapat terbebas dari ancaman wabah Covid-19. (NHC)

Berita Terkait

Andi Arwin Azis Akhiri Masa Jabatan sebagai Pjs Wali Kota Makassar dengan Senam Bersama dan Apel
Dinilai Sanksi Terlalu Ringan,Pelaku Kasus Pelecehan Seksual di Unhas jadi Sorotan Dalam Dialog Publik.
Pelatihan Pembuatan Pakan Fermentasi Ternak untuk Hemat Biaya
Orang Tua Tuntut Unhas Ciptakan Rasa Aman Bagi Mahasiswa Dari Kekerasan Seksual
Budi Arie Laporkan Tempo ke Dewan Pers, Pimred Tempo: Kami Siap Jalani Prosesnya
Polda Babel dan Jajaran Berhasil Ungkap 20 Kasus Narkoba Periode November 2024
Erzaldi Gagas Sektor-Sektor yang menjadi Motor Penggerak Ekonomi Baru Berkelanjutan
Erzaldi : Penyediaan Air Bersih di Babel Terintegrasi dengan Pariwisata dan Ekonomi Lokal
Berita ini 1 kali dibaca

Berita Terkait

Sabtu, 23 November 2024 - 00:05 WIB

Andi Arwin Azis Akhiri Masa Jabatan sebagai Pjs Wali Kota Makassar dengan Senam Bersama dan Apel

Jumat, 22 November 2024 - 23:54 WIB

Dinilai Sanksi Terlalu Ringan,Pelaku Kasus Pelecehan Seksual di Unhas jadi Sorotan Dalam Dialog Publik.

Jumat, 22 November 2024 - 21:34 WIB

Orang Tua Tuntut Unhas Ciptakan Rasa Aman Bagi Mahasiswa Dari Kekerasan Seksual

Jumat, 22 November 2024 - 21:22 WIB

Budi Arie Laporkan Tempo ke Dewan Pers, Pimred Tempo: Kami Siap Jalani Prosesnya

Jumat, 22 November 2024 - 14:24 WIB

Polda Babel dan Jajaran Berhasil Ungkap 20 Kasus Narkoba Periode November 2024

Jumat, 22 November 2024 - 13:46 WIB

Erzaldi Gagas Sektor-Sektor yang menjadi Motor Penggerak Ekonomi Baru Berkelanjutan

Jumat, 22 November 2024 - 05:53 WIB

Erzaldi : Penyediaan Air Bersih di Babel Terintegrasi dengan Pariwisata dan Ekonomi Lokal

Kamis, 21 November 2024 - 22:17 WIB

Program Inovasi UMKM DWP Gowa Dijadikan Lokus Studi Tiru Kota Baubau

Berita Terbaru