Breaking News

Hendak Beli HP Via COD, Seorang Pria Di Makassar Tewas Dibunuh

Selasa, 7 Juni 2022

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Bikin Website Murah

Makassar, BeritaQ.com – Penemuan sesosok mayat laki-laki penuh luka di pinggir jalan depan SPN Batua sekitar pukul 21.00 wita tadi malam, diketahui bernama Rahmat Mustari (23) seorang Buruh Harian, Senin (6/6/2022).

Korban tewas dengan memakai celana jeans warna biru dan kaos berwarna biru tua,dengan luka tikaman pada bagian tubuhnya.

Alhasil polisi berhasil amankan diduga pelaku penikaman berinisial W (28) dan B (23) .

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Kapolsek Panakkukang, Kompol Abdul Azis, kronologi kejadian tersebut sehari sebelum kejadian, tepatnya Minggu (5/6/2022) pelaku inisial B memposting HP-nya di sosial media untuk dijual.

Korban Rahmat Mustari (23) yang melihat postingan disosial media, mengomentari dan mengatakan ingin membelinya. Lalu Korban dan pelaku pun membuat janji bertemu di depan Nipah Mall, Jl Urip Sumoharjo, Kota Makassar.

Baca Juga
Kepala SMAN 2 Bumal dan Istri Ditemukan Tewas, Diduga Korban Pembunuhan

“Saat bertemu, pelaku menyerahkan HP miliknya kepada korban,lalu korban memeriksa hp dan langsung kabur tanpa membayarnya,” ujar Kompol Abd Aziz, Selasa (7/6/2022).

pelaku tidak terima dan esok harinya kembali memancing korban dengan cara yang sama yaitu menjual hp di sosmed. Lalu korban kembali mengomentari postingan pelaku dan mengatakan ingin membelinya.

Korban dan pelaku kembali janjian di Taman Pahlawan Panaikang, Jalan Urip Sumoharjo, Kota Makassar.

Namun sebelum mereka bertemu di tempat yang dimaksud, terlebih dahulu pelaku memanggil teman untuk menemaninya, sehingga bersama-sama ke lokasi yang di maksud.

Korban yang terlebih dahulu berada di tempat menunggu pelaku dan pada saat pelaku bersama dengan temannya bertemu dengan korban, maka para pelaku tersebut langsung melakukan penganiayaan secara bersama-sama yang mengakibatkan korban meninggal dunia.

Baca Juga
Kasus pembunuhan suami yang tega menghabisi nyawa istrinya menjadi sorotan.

“Kedua diduga pelaku W (28) dan B (23) beserta barang bukti sajam diamankan Polsek Panakukkang untuk penyelidikan lebih lanjut,” pungkasnya.

Berita Terkait

Yuri Inisiasi Pengembangan Sektor Industri Primer di Bangka Belitung
Strategi BERAMAL Berorientasi Pada Hasil Dalam Mengelola Investasi Daerah 
Andi Arwin Azis Akhiri Masa Jabatan sebagai Pjs Wali Kota Makassar dengan Senam Bersama dan Apel
Dinilai Sanksi Terlalu Ringan,Pelaku Kasus Pelecehan Seksual di Unhas jadi Sorotan Dalam Dialog Publik.
Pelatihan Pembuatan Pakan Fermentasi Ternak untuk Hemat Biaya
Orang Tua Tuntut Unhas Ciptakan Rasa Aman Bagi Mahasiswa Dari Kekerasan Seksual
Budi Arie Laporkan Tempo ke Dewan Pers, Pimred Tempo: Kami Siap Jalani Prosesnya
Polda Babel dan Jajaran Berhasil Ungkap 20 Kasus Narkoba Periode November 2024
Berita ini 2 kali dibaca

Berita Terkait

Sabtu, 23 November 2024 - 08:58 WIB

Yuri Inisiasi Pengembangan Sektor Industri Primer di Bangka Belitung

Sabtu, 23 November 2024 - 08:16 WIB

Strategi BERAMAL Berorientasi Pada Hasil Dalam Mengelola Investasi Daerah 

Sabtu, 23 November 2024 - 00:05 WIB

Andi Arwin Azis Akhiri Masa Jabatan sebagai Pjs Wali Kota Makassar dengan Senam Bersama dan Apel

Jumat, 22 November 2024 - 21:53 WIB

Pelatihan Pembuatan Pakan Fermentasi Ternak untuk Hemat Biaya

Jumat, 22 November 2024 - 21:34 WIB

Orang Tua Tuntut Unhas Ciptakan Rasa Aman Bagi Mahasiswa Dari Kekerasan Seksual

Jumat, 22 November 2024 - 21:22 WIB

Budi Arie Laporkan Tempo ke Dewan Pers, Pimred Tempo: Kami Siap Jalani Prosesnya

Jumat, 22 November 2024 - 14:24 WIB

Polda Babel dan Jajaran Berhasil Ungkap 20 Kasus Narkoba Periode November 2024

Jumat, 22 November 2024 - 13:46 WIB

Erzaldi Gagas Sektor-Sektor yang menjadi Motor Penggerak Ekonomi Baru Berkelanjutan

Berita Terbaru

Ekonomi Bisnis

Yuri Inisiasi Pengembangan Sektor Industri Primer di Bangka Belitung

Sabtu, 23 Nov 2024 - 08:58 WIB