Breaking News

Radio Player

Loading...

Polresta Mamuju Bersama TNI dan Masyarakat Lakukan Pembersihan Pasca Banjir Kalukku

Rabu, 12 Oktober 2022

URL berhasil dicopy

URL berhasil dicopy

Mamuju, DNID Sulbar – Bencana banjir yang merendam beberapa desa kecamatan Kalukku Mamuju terjadi akibat intensitas hujan yang cukup tinggi.

Polresta Mamuju kali ini bersinergi dengan TNI dan warga masyarakat mengambil langkah melakukan pembersihan sampah bawaan banjir bandang yang merendam sepanjang jalan lingkar jalur dua Tampa Padang Kalukku kabupaten Mamuju, Rabu (12/10/2022)

Kasi Humas Polresta Mamuju Ipda Herman mengatakan bahwa personil Polresta Mamuju pagi tadi berangkat ke lokasi banjir tepatnya di jalan lingkar Tampa Padang untuk melakukan pembersihan sampah bawaan banjir tadi malam.

ads

“Personil Polresta Mamuju yang diberangkatkan ke lokasi banjir sejumlah 50 orang personil sat sabhara yang dipimpin langsung oleh Wakapolresta Mamuju AKBP Arianto, S.E, M.M,” kata Herman.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Dijelaskan pula dilokasi banjir personil Polresta Mamuju bersinergi dengan TNI dan warga setempat membersihkan lumpur dalam mesjid dan mengangkat membuang sampah kayu sepanjang jalan lingkar jalur dua Tampa Padang.

Personil Polresta Mamuju sementara membersihkan salah satu Masjid terdampak banjir di Kalukku

“Langkah ini segera dilakukan agar Mesjid yang penuh dengan kotoran lumpur dapat dimanfaatkan kembali untuk beribadah dan jalan lingkar jalur dua Tampa Padang sebagai jalan trans Sulawesi dapat dilalui kendaraan bermotor tanpa sampah kayu bawaan banjir,” ungkapnya.

“Polri akan selalu hadir ditengah – tengah masyarakat dalam situasi apapun seperti yang dilakukan hari ini tentang upaya – upaya penanggulangan pasca banjir dan harapan kami semoga ke depan tidak terjadi banjir lagi,” tandas Kasi Humas Polresta Mamuju

Simpan Gambar:

Berita Terkait

Seluruh Korban Pesawat ATR 42-500 Berhasil Diidentifikasi, Kapolda Sulsel Sampaikan Duka Mendalam
Kapolres Jeneponto Sidak Perdana ke Polsek Tamalatea, Pastikan Pelayanan Berjalan Optimal
Seluruh Penumpang Ditemukan, Tujuh Jenazah Korban Pesawat ATR Diserahkan Basarnas ke DVI Polri
Lakukan Reorganisasi, Luna Vidya-Rachim Kallo Resmi Nakhodai LAPAKKSS Periode 2026-2030
Operasi SAR Pesawat ATR 42-500: 10 Korban Akhirnya Telah Ditemukan
Korban Pesawat ATR 42-500 Dievakuasi Pakai Helikopter Basarnas Jika Cuaca Mendukung
Black Box Pesawat ATR 42-500 Diserahkan ke KNKT, Gubernur Harap Kecelakaan Pesawat Diungkap Transparan
Kapolda Sulsel Hadiri Penyerahan Black Box Pesawat ATR 42-500 kepada KNKT
Berita ini 5 kali dibaca

Berita Terkait

Sabtu, 24 Januari 2026 - 12:17 WITA

Kapolres Jeneponto Sidak Perdana ke Polsek Tamalatea, Pastikan Pelayanan Berjalan Optimal

Sabtu, 24 Januari 2026 - 11:56 WITA

Seluruh Penumpang Ditemukan, Tujuh Jenazah Korban Pesawat ATR Diserahkan Basarnas ke DVI Polri

Sabtu, 24 Januari 2026 - 09:39 WITA

Lakukan Reorganisasi, Luna Vidya-Rachim Kallo Resmi Nakhodai LAPAKKSS Periode 2026-2030

Jumat, 23 Januari 2026 - 14:33 WITA

Operasi SAR Pesawat ATR 42-500: 10 Korban Akhirnya Telah Ditemukan

Jumat, 23 Januari 2026 - 14:10 WITA

Korban Pesawat ATR 42-500 Dievakuasi Pakai Helikopter Basarnas Jika Cuaca Mendukung

Jumat, 23 Januari 2026 - 13:56 WITA

Black Box Pesawat ATR 42-500 Diserahkan ke KNKT, Gubernur Harap Kecelakaan Pesawat Diungkap Transparan

Kamis, 22 Januari 2026 - 23:32 WITA

Kapolda Sulsel Hadiri Penyerahan Black Box Pesawat ATR 42-500 kepada KNKT

Kamis, 22 Januari 2026 - 10:01 WITA

Gerak Cepat Polres Bulukumba Bersama BPBD Evakuasi Pohon Tumbang dan Beri Imbauan

Berita Terbaru

Serba-Serbi

Presiden Prabowo Siap Hadir di HPN 2026

Sabtu, 24 Jan 2026 - 16:05 WITA