Breaking News

Bupati Dadi Sambut Kunjungan Kerja Gubernur di Melawi

Minggu, 23 Oktober 2022

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Kunker Gubernur Kalbar melakukan pemancangan tiang pertama pembangunan Masjid Agung Kota Juang (Poto/Ist)

Kunker Gubernur Kalbar melakukan pemancangan tiang pertama pembangunan Masjid Agung Kota Juang (Poto/Ist)

Bikin Website Murah

Melawi,DNID Kalbar-Gubernur Kalimantan Barat (Kalbar) Sutarmidji melakukan kunjungan kerja (Kunker) di Kabupaten Melawi, Minggu, (23/10/2022). Kunker Gubernur Kalbar melaksanakan pemancangan tiang pertama pembangunan Masjid Agung Kota Juang, Kecamatan Nanga Pinoh.

Bupati Dadi menyampaikan rasa bangganya atas kehadiran Pak Gubernur di kabupaten Melawi,” kata Bupati Melawi saat memberikan sambutan.

“Kabupaten Melawi merupakan 1 dari 14 kabupaten/kota di Kalbar yang paling sering dikunjungi Gubernur Kalbar, sudah sepantasnya kita lanjutkan beliau di 2024,” seru Dadi yang disambut tepuk tangan masyarakat yang hadir.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Dihadapan Bupati Melawi dan Bupati Sintang Jarot Winarno, Wakil Bupati Melawi Kluisen, Sekda Melawi, Anggota DPRD Kalbar Ritaudin, Direktur Utama Bank Kalbar Rokidi, serta sejumlah pejabat dan tamu undangan lainnya, Gubernur Kalbar menyampaikan, salah satu alasannya sering mengunjungi Melawi lantaran Bupati dan Wakil Bupati serta jajarannya semangat dan kompak dalam menjalankan pemerintahan.

“Itu kunci dalam kita melaksanakan pembangunan. Dengan kebersamaan, kunci keberhasilan kita membangun,”kata Gubernur

Selain melakukan pemancangan tiang pertama pembangunan Masjid Agung Kota Juang, dalam lawatannya di Melawi, Sutarmidji juga diagendakan meresmikan Balai Pertemuan Desa Paal yang merupakan Bantuan Keuangan Khusus Provinsi Kalimantan Barat Tahun 2022 sebesar Rp200 juta.

Berita Terkait

Melakukan Kegiatan Pengawasan APBD, Mahmud Terima Keluhan Masyarakat Makassar
Apel Siaga Masa Tenang, Bawaslu Lutra Tegas Jangan Batasi Hak Masyarakat
ASR-Hugua Keluarkan 3 Jurus Jitu Tuk Kelola SDA Pada Debat Ketiga Calon Gubernur
ASR-Hugua Komitmen Jalankan Kebijakan Pemberdayaan yang Lebih Baik untuk Kemajuan Sultra
Masa Tenang Pilkada Dimulai, Erzaldi Ingatkan Pentingnya Hak Pilih Warga Babel
Debat Akhir Hugua Mampu Jawab Pertanyaan Dari Paslon Secara Baik Dan Benar
Langkah – langkah Strategis Erzaldi Untuk Tata Kelola Pendidikan Yang Lebih ebih Baik
Yuri : Memperkuat Kemandirian Ekonomi Daerah Melalui Pembentukan Holding Company di Babel
Berita ini 3 kali dibaca

Berita Terkait

Minggu, 24 November 2024 - 17:55 WIB

Melakukan Kegiatan Pengawasan APBD, Mahmud Terima Keluhan Masyarakat Makassar

Minggu, 24 November 2024 - 17:36 WIB

Apel Siaga Masa Tenang, Bawaslu Lutra Tegas Jangan Batasi Hak Masyarakat

Minggu, 24 November 2024 - 11:10 WIB

ASR-Hugua Keluarkan 3 Jurus Jitu Tuk Kelola SDA Pada Debat Ketiga Calon Gubernur

Minggu, 24 November 2024 - 10:51 WIB

Masa Tenang Pilkada Dimulai, Erzaldi Ingatkan Pentingnya Hak Pilih Warga Babel

Minggu, 24 November 2024 - 10:47 WIB

Debat Akhir Hugua Mampu Jawab Pertanyaan Dari Paslon Secara Baik Dan Benar

Minggu, 24 November 2024 - 09:56 WIB

Langkah – langkah Strategis Erzaldi Untuk Tata Kelola Pendidikan Yang Lebih ebih Baik

Minggu, 24 November 2024 - 09:29 WIB

Yuri : Memperkuat Kemandirian Ekonomi Daerah Melalui Pembentukan Holding Company di Babel

Sabtu, 23 November 2024 - 23:21 WIB

Hari Terakhir Masa Kampanye, Danny Pomanto Kunjungi Titik ke-977 di Barombong, Gowa.

Berita Terbaru

Sosial Politik

Apel Siaga Masa Tenang, Bawaslu Lutra Tegas Jangan Batasi Hak Masyarakat

Minggu, 24 Nov 2024 - 17:36 WIB