Breaking News
IconDaily News Indonesia - Fenomena Cukong Pilkada

Puluhan Anak Yatim yang di Undang Buk Puasa Tidak Kebagian Makan dan Infaq

Sabtu, 23 Maret 2024

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Bikin Website Murah

dnid. ci.id – MAKASSAR || Niat mulia Walikota Makassar Moh. Ramdhaan ‘Danny’ Pomanto mengundang ribuan anak panti asuhan berbuka puasa di Anjungan City Of Makasaar pada Jumat, (22/03/2024) ternoda oleh ketidaksiapan penyelenggara kegiatan.

Walikota Makassar Danny Pomanto yang ikut hadir diantara ribuan anak panti asuhan itu nampak bahagia karena bisa kembali menjalankan tradisi bulan suci ramadan dengan buka puasa Pemkot Makassar dan Forum Kerukunan Umat Beragama (FKUB) bersama anak yatim dan kaum duafa.

Namun kebahagiaan Danny Pomanto itu berbeda dengan ekspresi wajah sejumlah pembina panti asuhan dan anak binaanya. Sebagian besar nampak kecewa karena tidak mendapatkan makanan atau snack untuk buka puasa. Padahal mereka datang di anjungan karena diundang buka puasa.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

“Jangankan makan dan infaq pak, air minum satu gelas saja kami tidak dapat,” keluh salah seorang pengurus panti asuhan di Jl. Sunu, Makassar.

Tak hanya itu, sejumlah pengurus panti yang tidak mendapatkan jatah makan dan infaq untuk anak asuhannya sesuai yang dijanjikan harus bersitegang dengan sejumlah staf SKPD. Pasalnya, hingga pukul 20.00 Wita, apa yang di janjikan tetap tidak ada.

“Kami terpaksa pulang dengan tangan kosong. Ongkos transportasi antuk anak-anak terpaksa harus kami keluarkan sendiri. Sangkin laparnya, ada beberapa orang anak binaan kami pingsan,” beber pengurus panti di Jl. Sunu tersebut.

Tidak hanya itu, keluhan serupa datang dari pengurus panti asuhan di bilangan Jl. Perintis Kemerdekaan. Pengurus panti asuhan tersebut mendapat nasi kotak yang sudah basih.

Editor : Redaksi Sulawesi Selatan

Berita Terkait

Tim Pemenangan Erzaldi-Yuri Laporkan Dugaan Kecurangan Pilkada Babel ke Bawaslu
Polda Babel Sebut Secara Umum Situasi Kamtibmas Aman dan Kondusif Pasca Pilkada 2024
Budayawan Babel Apresiasi Kinerja Polda Babel, Terkait Pilkada 2024 Berjalan Aman Dan Damai
Pastikan Pelaksanaan Pilkada Serentak,Kakanwil  Kemenkumham Kunjungi Lapastika Pangkalpinang 
Kapolda Babel Bersama Forkopimda Cek TPS Pilkada 2024 
Front Mahasiswa Desak Kejati Periksa Kepala Dinas PU Kota Makassar.
Pastikan Keamanan Selama  Pilkada 2024,Polda Babel Siagakan Ratusan Personel
PPN Naik Jadi 12 Persen, Disambut Unjuk Rasa di Makassar.
Berita ini 12 kali dibaca

Berita Terkait

Jumat, 29 November 2024 - 08:18 WIB

Tim Pemenangan Erzaldi-Yuri Laporkan Dugaan Kecurangan Pilkada Babel ke Bawaslu

Kamis, 28 November 2024 - 18:56 WIB

Polda Babel Sebut Secara Umum Situasi Kamtibmas Aman dan Kondusif Pasca Pilkada 2024

Kamis, 28 November 2024 - 13:12 WIB

Budayawan Babel Apresiasi Kinerja Polda Babel, Terkait Pilkada 2024 Berjalan Aman Dan Damai

Rabu, 27 November 2024 - 16:28 WIB

Pastikan Pelaksanaan Pilkada Serentak,Kakanwil  Kemenkumham Kunjungi Lapastika Pangkalpinang 

Rabu, 27 November 2024 - 14:12 WIB

Kapolda Babel Bersama Forkopimda Cek TPS Pilkada 2024 

Rabu, 27 November 2024 - 12:01 WIB

Front Mahasiswa Desak Kejati Periksa Kepala Dinas PU Kota Makassar.

Rabu, 27 November 2024 - 10:08 WIB

Pastikan Keamanan Selama  Pilkada 2024,Polda Babel Siagakan Ratusan Personel

Senin, 25 November 2024 - 18:38 WIB

PPN Naik Jadi 12 Persen, Disambut Unjuk Rasa di Makassar.

Berita Terbaru

Sosial Politik

Pilkada Serentak 2024 di Gorontalo Berjalan Aman dan Kondusif.

Kamis, 28 Nov 2024 - 23:26 WIB

Sosial Politik

Arsyad dan Suaib Ucapkan Selamat kepada Paslon AMANJI.

Kamis, 28 Nov 2024 - 23:07 WIB

Olahraga

Liga Champions, Liverpool Kandaskan Real Madrid Skor 2-0

Kamis, 28 Nov 2024 - 22:43 WIB