Breaking News

Radio Player

Loading...

Memasuki hari ke 2 Danyonmarhanlan VI memimpin pencarian korban Longsor dan banjir

Selasa, 7 Mei 2024

URL berhasil dicopy

URL berhasil dicopy

dnid.co.id, Sulawesi Selatan – TNI AL, Dispen Kormar (Makassar). Komandan Yonmarhanlan VI Mayor Marinir Yusman Efendi, M.Tr.Opsla memimpin pasukannya mencari korban bencana alam longsor dan banjir serta penyelamatan masyarakat yang sakit di Kabupaten Luwu. Senin (06/05/2024)

Tanah Longsor dan banjir yang terjadi di kabupaten Luwu, Desa Kaili, Kecamatan Suli, Kabupaten Luwu tersebut mengakibatkan rumah warga tertimbun material tanah dan batu, Dalam Hal ini Dantim Satgas memerintahkan anggota satgas untuk melaksanakan pencarian dan pengevakuasian korban bencana alam yang terjadi di kabupaten Luwu.

Pembersihan Material Banjir Juga di laksanakan di beberapa titik untuk membuka akses lalulintas, karena lumpur dan bebatuan menggenang menutupi akses jalan, oleh karena itu Mayor Marinir Yusman Efendi, M.Tr.Opsla., selaku Dansatgas Turut Serta Membantu Masyarakat Yang Sakit Untuk Di Bawa dan di Evakuasi ke tempat Yang sudah di sediakan Oleh Pemerintah Setempat.

ads

Komandan Batalyon Marinir Pertahanan Pangkalan VI (Danyonmarhanlan) Makassar Mayor Marinir Yusman Efendi, M.Tr.Opsla Menyampaikan Tetap Semangat, Ikhlas Dan memberikan yang terbaik dalam membantu masyarakat, tanpa pamrih” Ujarnya.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Simpan Gambar:

Editor : Redaksi Sulawesi Selatan

Sumber Berita : Humas TNI AL

Berita Terkait

Tim Gabungan Bongkar Pesta Sabu di Bangka Selatan
Viral Oknum ASN Bergaya Mewah di Makassar, Ternyata Ayahnya Terpidana Korupsi di Kemenag Sulsel
Seluruh Korban Pesawat ATR 42-500 Berhasil Diidentifikasi, Kapolda Sulsel Sampaikan Duka Mendalam
Kapolres Jeneponto Sidak Perdana ke Polsek Tamalatea, Pastikan Pelayanan Berjalan Optimal
Seluruh Penumpang Ditemukan, Tujuh Jenazah Korban Pesawat ATR Diserahkan Basarnas ke DVI Polri
Lakukan Reorganisasi, Luna Vidya-Rachim Kallo Resmi Nakhodai LAPAKKSS Periode 2026-2030
Operasi SAR Pesawat ATR 42-500: 10 Korban Akhirnya Telah Ditemukan
Korban Pesawat ATR 42-500 Dievakuasi Pakai Helikopter Basarnas Jika Cuaca Mendukung
Berita ini 35 kali dibaca

Berita Terkait

Senin, 26 Januari 2026 - 19:01 WITA

Tim Gabungan Bongkar Pesta Sabu di Bangka Selatan

Senin, 26 Januari 2026 - 11:10 WITA

Viral Oknum ASN Bergaya Mewah di Makassar, Ternyata Ayahnya Terpidana Korupsi di Kemenag Sulsel

Sabtu, 24 Januari 2026 - 14:35 WITA

Seluruh Korban Pesawat ATR 42-500 Berhasil Diidentifikasi, Kapolda Sulsel Sampaikan Duka Mendalam

Sabtu, 24 Januari 2026 - 12:17 WITA

Kapolres Jeneponto Sidak Perdana ke Polsek Tamalatea, Pastikan Pelayanan Berjalan Optimal

Sabtu, 24 Januari 2026 - 11:56 WITA

Seluruh Penumpang Ditemukan, Tujuh Jenazah Korban Pesawat ATR Diserahkan Basarnas ke DVI Polri

Sabtu, 24 Januari 2026 - 09:39 WITA

Lakukan Reorganisasi, Luna Vidya-Rachim Kallo Resmi Nakhodai LAPAKKSS Periode 2026-2030

Jumat, 23 Januari 2026 - 14:33 WITA

Operasi SAR Pesawat ATR 42-500: 10 Korban Akhirnya Telah Ditemukan

Jumat, 23 Januari 2026 - 14:10 WITA

Korban Pesawat ATR 42-500 Dievakuasi Pakai Helikopter Basarnas Jika Cuaca Mendukung

Berita Terbaru

Serba-Serbi

Bupati Takalar Komitmen Tingkatkan Kualitas Layanan Publik

Senin, 26 Jan 2026 - 20:41 WITA