Breaking News

Kapolda Jatim Memberikan Arahan pada Jajarannya, Optimalkan Kampung Tangguh Semeru

Jumat, 5 Februari 2021

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Kapolda Jatim Irjen Pol Dr Nico Afinta berikan arahan pada jajaran terkait Kampung Tangguh Semeru

Kapolda Jatim Irjen Pol Dr Nico Afinta berikan arahan pada jajaran terkait Kampung Tangguh Semeru

Bikin Website Murah

BeritaQ.com, Surabaya – Kapolda Jatim Irjen Pol Dr. Nico Afinta, memberikan arahan kepada Pejabat Utama Polda Jatim dan Kapolres Jajaran secara Daring (online) bertempat di Rupatama Polda Jatim dalam rangka menindaklanjuti hasil anev pemberlakuan PPKM di Jatim yang telah dilaksanakan oleh Forkopimda Jatim pada hari sebelumnya Kamis (04/02) di ruang rapat Kodam V / Brawijaya. Jum’at (05/02/21)

Selama berjalannya pemberlakuan PPKM di Jatim dinilai cukup menekan angka pertambahan Covid-19 perharinya, sehingga pada kesempatan ini Kapolda Irjen Pol Dr. Nico Afinta menyampaikan agar Polres jajaran segera menindaklanjuti hasil anev ini dengan langkah-langkah antara lain dengan menambah jumlah Kampung Tangguh Semeru dan mengoptimalkan perannya dalam menghadapi Covid-19.

Baca Juga
Hadapi Lonjakan Covid-19, Kapolri: Harus Dilakukan Dengan Upaya Maksimal

Meningkatkan kegiatan Ops Yustisi bersama-sama dengan TNI dan Satpol PP dalam rangka penindakan terhadap pelanggaran terhadap Protokol Kesehatan serta meningkatkan kegiatan Covid Hunter yaitu dengan memindahkan pasien Covid-19 yang tanpa gejala (OTG) ke tempat Karantina yang telah disediakan oleh Pemda setempat.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Ia juga berharap dengan langkah-langkah yang akan dilakukan oleh Polres jajaran bekerjasama dengan rekan-rekan dari TNI dan Pemda setempat kiranya dapat memutus mata rantai penyebaran Covid-19 di Jatim.

Seperti kita ketahui bersama bahwa sampai dengan saat ini di Dunia, Indonesia bahkan di Jatim sendiri angka penambahan Covid-19 terus bertambah bahkan muncul varian baru.

Untuk itu Kapolda Jatim juga menghimbau kepada jajarannya untuk terus mengajak masyarakat mematuhi Protokol Kesehatan dan mendukung program pemerintah dalam penanganan Covid-19 termasuk didalamnya pelaksanaan vaksinasi sehingga dengan begitu kita sama-sama untuk memutus mata rantai penyebaran Covid-19 di Jatim. “Ayo kita sama-sama jaga diri, jaga keluarga dan jaga Negara.” pungkasnya. (NHC)

Baca Juga
Kapolda Jatim Pakaikan Masker Langsung saat Berbagi ke Masyarakat di Pasar Simo

Berita Terkait

Andi Arwin Azis Akhiri Masa Jabatan sebagai Pjs Wali Kota Makassar dengan Senam Bersama dan Apel
Dinilai Sanksi Terlalu Ringan,Pelaku Kasus Pelecehan Seksual di Unhas jadi Sorotan Dalam Dialog Publik.
Pelatihan Pembuatan Pakan Fermentasi Ternak untuk Hemat Biaya
Orang Tua Tuntut Unhas Ciptakan Rasa Aman Bagi Mahasiswa Dari Kekerasan Seksual
Budi Arie Laporkan Tempo ke Dewan Pers, Pimred Tempo: Kami Siap Jalani Prosesnya
Polda Babel dan Jajaran Berhasil Ungkap 20 Kasus Narkoba Periode November 2024
Erzaldi Gagas Sektor-Sektor yang menjadi Motor Penggerak Ekonomi Baru Berkelanjutan
Erzaldi : Penyediaan Air Bersih di Babel Terintegrasi dengan Pariwisata dan Ekonomi Lokal
Berita ini 0 kali dibaca

Berita Terkait

Sabtu, 23 November 2024 - 00:05 WIB

Andi Arwin Azis Akhiri Masa Jabatan sebagai Pjs Wali Kota Makassar dengan Senam Bersama dan Apel

Jumat, 22 November 2024 - 23:54 WIB

Dinilai Sanksi Terlalu Ringan,Pelaku Kasus Pelecehan Seksual di Unhas jadi Sorotan Dalam Dialog Publik.

Jumat, 22 November 2024 - 21:34 WIB

Orang Tua Tuntut Unhas Ciptakan Rasa Aman Bagi Mahasiswa Dari Kekerasan Seksual

Jumat, 22 November 2024 - 21:22 WIB

Budi Arie Laporkan Tempo ke Dewan Pers, Pimred Tempo: Kami Siap Jalani Prosesnya

Jumat, 22 November 2024 - 14:24 WIB

Polda Babel dan Jajaran Berhasil Ungkap 20 Kasus Narkoba Periode November 2024

Jumat, 22 November 2024 - 13:46 WIB

Erzaldi Gagas Sektor-Sektor yang menjadi Motor Penggerak Ekonomi Baru Berkelanjutan

Jumat, 22 November 2024 - 05:53 WIB

Erzaldi : Penyediaan Air Bersih di Babel Terintegrasi dengan Pariwisata dan Ekonomi Lokal

Kamis, 21 November 2024 - 22:17 WIB

Program Inovasi UMKM DWP Gowa Dijadikan Lokus Studi Tiru Kota Baubau

Berita Terbaru