Breaking News

Istri Gubernur Kalbar Kunjungi Galeri Tenun Ikat Cintamani Keninjal

Jumat, 17 Februari 2023

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Ketua Dewan Kerajinan Nasional Daerah (Dekranasda) Kalimantan Barat (Kalbar), Lismaryani Sutarmidji mengunjungi Galeri Tenun Ikat Cintamani Keninjal di Jalan Prawindo Gg Mawar Sharon Nanga Pinoh Kabupaten Melawi (DNID)

Ketua Dewan Kerajinan Nasional Daerah (Dekranasda) Kalimantan Barat (Kalbar), Lismaryani Sutarmidji mengunjungi Galeri Tenun Ikat Cintamani Keninjal di Jalan Prawindo Gg Mawar Sharon Nanga Pinoh Kabupaten Melawi (DNID)

Bikin Website Murah

Melawi DNID Kalbar-Ketua Dewan Kerajinan Nasional Daerah (Dekranasda) Kalimantan Barat (Kalbar), Lismaryani Sutarmidji mengunjungi Galeri Tenun Ikat Cintamani Keninjal di Jalan Prawindo Gg Mawar Sharon Nanga Pinoh Kabupaten Melawi.

Sebagai istri Gubernur Kalbar Sutarmidji menandaskan kepada pengurus Dekranasda Kabupaten Melawi, agar terus menjalankan perannya sebagai mitra pemerintah dalam membina dan mengembangkan tradisi dan warisan budaya, termasuk membuat kerajinan yang semakin bermutu dan berdaya saing.

IMG 20230217 145847
Tenun Cintamani Keninjal (DNID)

Diungkapkannya Dekranasda Kalbar berupaya membantu menumbuhkembangkan industri kerajinan dan kecintaan masyarakat terhadap produk lokal dengan cara membangun kesadaran masyarakat untuk membeli produk lokal.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

“Tantangan saat ini dan ke depan berat sehingga diharapkan Dekranasda mampu menggali dan mengembangkan produk kerajinan agar lebih kreatif dan inovatif,” ungkapnya.

Oleh karena itu Lismaryani Sutarmidji juga menegaskan untuk pelatihan menenun kain, pihaknya akan mendatangkan pelatih dari luar daerah,,” tuturnya.

IMG 20230217 145705 scaled e1676626996958
Priscilia Ketua Lembaga Tenun Ikat Artistik Cintamani Keninjal

Sementara itu dan ditempat yang sama, Priscilia Ketua Lembaga Tenun Ikat Artistik Cintamani Keninjal juga mengatakan, sejak tahun 2015 devisi promosi dan galeri ini terbentuk untuk ikut memajukan tenun lokal dan berharap mendapatkan pembinaan sehingga kedepan tenunnya bisa menjadi trend fashion Indonesia bahkan mendunia.

Berita Terkait

Apel Siaga Masa Tenang, Bawaslu Lutra Tegas Jangan Batasi Hak Masyarakat
Guru Hebat, Indonesia Kuat: Refleksi Pendidikan dan Tantangan Kalimantan Barat
ASR-Hugua Keluarkan 3 Jurus Jitu Tuk Kelola SDA Pada Debat Ketiga Calon Gubernur
ASR-Hugua Komitmen Jalankan Kebijakan Pemberdayaan yang Lebih Baik untuk Kemajuan Sultra
Masa Tenang Pilkada Dimulai, Erzaldi Ingatkan Pentingnya Hak Pilih Warga Babel
Debat Akhir Hugua Mampu Jawab Pertanyaan Dari Paslon Secara Baik Dan Benar
Yuri : Memperkuat Kemandirian Ekonomi Daerah Melalui Pembentukan Holding Company di Babel
Hari Terakhir Masa Kampanye, Danny Pomanto Kunjungi Titik ke-977 di Barombong, Gowa.
Berita ini 28 kali dibaca

Berita Terkait

Minggu, 24 November 2024 - 17:36 WIB

Apel Siaga Masa Tenang, Bawaslu Lutra Tegas Jangan Batasi Hak Masyarakat

Minggu, 24 November 2024 - 13:29 WIB

Guru Hebat, Indonesia Kuat: Refleksi Pendidikan dan Tantangan Kalimantan Barat

Minggu, 24 November 2024 - 11:10 WIB

ASR-Hugua Keluarkan 3 Jurus Jitu Tuk Kelola SDA Pada Debat Ketiga Calon Gubernur

Minggu, 24 November 2024 - 10:58 WIB

ASR-Hugua Komitmen Jalankan Kebijakan Pemberdayaan yang Lebih Baik untuk Kemajuan Sultra

Minggu, 24 November 2024 - 10:47 WIB

Debat Akhir Hugua Mampu Jawab Pertanyaan Dari Paslon Secara Baik Dan Benar

Minggu, 24 November 2024 - 09:29 WIB

Yuri : Memperkuat Kemandirian Ekonomi Daerah Melalui Pembentukan Holding Company di Babel

Sabtu, 23 November 2024 - 23:21 WIB

Hari Terakhir Masa Kampanye, Danny Pomanto Kunjungi Titik ke-977 di Barombong, Gowa.

Sabtu, 23 November 2024 - 23:16 WIB

Ingin Bangun Sulsel dari Desa, Danny-Azhar Kunjungi Lebih 900 Titik Selama Kampanye.

Berita Terbaru

Sosial Politik

Apel Siaga Masa Tenang, Bawaslu Lutra Tegas Jangan Batasi Hak Masyarakat

Minggu, 24 Nov 2024 - 17:36 WIB