Breaking News

Rentenir Di Bantaeng Membobol Rumah Tanpa Seizin Pemilik 

Minggu, 21 Mei 2023

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Bikin Website Murah

BANTAENG, DNID Sulsel— Seorang Rentenir dilaporkan ke polisi usai membobol dan mengobrak-abrik sebuah rumah di Desa Loka, Kabupaten Bantaeng.

Saat kejadian, pelaku RN (32) tiba saat kondisi rumah dalam keadaan kosong. Pelaku kemudian mengobrak-abrik seisi rumah dan mengambil sejumlah barang berharga.

Korban Mana (Pr 44) yang profesi Pedagang Sayur di Makassar mengatakan telah melaporkan kejadian ini ke Polres Bantaeng. Ia mengaku jika banyak barang yang diambil pelaku.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

“Yang diambil itu, 2 lemari jepara, 5 lemari kaca, meja, springbed dan mesin cuci,” ujar Mana

Korban menduga jika pelaku ini salah sasaran, karena rumah yang ia tinggali itu adalah rumah mantan debitur dari rentenir tersebut.

“Lewat telpon saya jelaskan ke Ibu Rentenir itu, kalau itu bekas rumah Ibu SC (36), dan sudah saya beli dengan resmi. Ada surat-suratnya diketahui pak desa setempat,” Ucap Korban.

“ibu rentenir itu sengaja ambil barang karena masih ada kaitan status hutang yang belum lunas dari Ibu SC (36) yang jadi debiturnya itu rentenir,” jelas Mana kepada DNID

Akibat kejadian ini, Korban mengaku mengalami kerugian barang senilai Rp. 25 juta, ditambah pengrusakan didalam rumah senilai Rp 8 juta rupiah.

Sementara itu, Kapolres Bantaeng AKBP Andi Kumara saat di konfirmasi, membenarkan adanya laporan Pencurian tersebut. Laporan dengan Nomor: LP/B/176/V/2023/SPKT Atas Tindakan Pencurian Dan Pengrusakan.

“Kami akan menindak lanjuti laporan Korban untuk di Atensi. Akan kordinasi Kasatres agar diproses,” tegas Andi Kumara.

Berita Terkait

Polisi Berhasil Ringkus Satu Buron Kasus Judol Komdigi
Tukang Bakso Diamuk Warga Usai Mencabuli Remaja Berusia 16 Tahun
Tim Resmob Polda Sulut Ringkus Tersangka Pembunuhan Ibu dan Anak di Sangihe.
Polda Sulteng Gagalkan Peredaraan Narkoba Satu Kilogram Sabu di Palu
Polrestabes Makassar Gencarkan Patroli Malam, Cooling System Jelang Pilkada Serentak
Ego Diamankan Ditresnarkoba Polda Babel Terkait Kepemilikan Barang Haram
Polda Babel dan Jajaran Berhasil Ungkap 20 Kasus Narkoba Periode November 2024
Polda Metro Terapkan Pendekatan Holistik Tangani Judol
Berita ini 5 kali dibaca

Berita Terkait

Minggu, 24 November 2024 - 00:36 WIB

Polisi Berhasil Ringkus Satu Buron Kasus Judol Komdigi

Minggu, 24 November 2024 - 00:30 WIB

Tukang Bakso Diamuk Warga Usai Mencabuli Remaja Berusia 16 Tahun

Sabtu, 23 November 2024 - 22:35 WIB

Tim Resmob Polda Sulut Ringkus Tersangka Pembunuhan Ibu dan Anak di Sangihe.

Sabtu, 23 November 2024 - 16:11 WIB

Polda Sulteng Gagalkan Peredaraan Narkoba Satu Kilogram Sabu di Palu

Sabtu, 23 November 2024 - 15:57 WIB

Polrestabes Makassar Gencarkan Patroli Malam, Cooling System Jelang Pilkada Serentak

Sabtu, 23 November 2024 - 11:37 WIB

Ego Diamankan Ditresnarkoba Polda Babel Terkait Kepemilikan Barang Haram

Jumat, 22 November 2024 - 14:24 WIB

Polda Babel dan Jajaran Berhasil Ungkap 20 Kasus Narkoba Periode November 2024

Kamis, 21 November 2024 - 07:48 WIB

Polda Metro Terapkan Pendekatan Holistik Tangani Judol

Berita Terbaru

Sosial Politik

Apel Siaga Masa Tenang, Bawaslu Lutra Tegas Jangan Batasi Hak Masyarakat

Minggu, 24 Nov 2024 - 17:36 WIB