Breaking News

MPC PP Melawi Akan Gelar Muscab V

Jumat, 29 September 2023

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Ketua MPC Pemuda Pancasila Melawi, M Abdurahman

Ketua MPC Pemuda Pancasila Melawi, M Abdurahman

Bikin Website Murah

Melawi DNID Kalbar-Majelis Pimpinan Cabang Pemuda Pancasila (MPC PP) Kabupaten Melawi, Provinsi Kalbar, akan menggelar Musyawarah Cabang (Muscab) V, pada 3 Oktober 2023 mendatang.

Ketua MPC PP Kabupaten Melawi, M. Abdurrahman, mengatakan, Muscab tersebut merupakan instruksi dari MPW PP Kalbar, agar MPC PP 14 kabupaten/kota segera melaksanakan Muscab,”ujarnya, ketika ditemui di Sekretariat MPC PP Melawi di Jalan Keramat Raya Kota Nanga Pinoh, Jumat (29/9).

Apa sapaannya juga mengungkapkan, Muscab ini selain dalam rangka meningkatkan konsolidasi organisasi, juga akan merumuskan program kerja serta memilih Ketua MPC PP Kabupaten Melawi Periode 2023 – 2027.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Saat di tanya apakah akan aklamasi saat Muscab nanti, Aap menanggapi dengan santai, bahwa semua di serahkan kepada Pengurus MPC dan Pengurus Anak Cabang (PAC).

“Semoga Muscab nanti berjalan lancar serta menghasilkan yang terbaik,”ungkapnya

Aap yang sudah menjabat sebagai Ketua MPC PP Melawi 3 periode sejak 2011 ini menyebut, usai Muscab nanti akan ada langkah pertama yang dilakukan yakni pembenahan administrasi di masing masing PAC, dan pembenahan Kartu Tanda Anggota (KTA).

Agenda Muscab nantinya akan dihadiri antara lain Bupati Melawi Dadi Sunarya Usfa Yursa, Ketua Majelis Pimpinan Wilayah (MPW) PP Kalbar Abriansyah dan peserta internal lainnya serta berbagai undangan,”pungkasnya.

Berita Terkait

ASR-Hugua Keluarkan 3 Jurus Jitu Tuk Kelola SDA Pada Debat Ketiga Calon Gubernur
ASR-Hugua Komitmen Jalankan Kebijakan Pemberdayaan yang Lebih Baik untuk Kemajuan Sultra
Masa Tenang Pilkada Dimulai, Erzaldi Ingatkan Pentingnya Hak Pilih Warga Babel
Debat Akhir Hugua Mampu Jawab Pertanyaan Dari Paslon Secara Baik Dan Benar
Yuri : Memperkuat Kemandirian Ekonomi Daerah Melalui Pembentukan Holding Company di Babel
Hari Terakhir Masa Kampanye, Danny Pomanto Kunjungi Titik ke-977 di Barombong, Gowa.
Ingin Bangun Sulsel dari Desa, Danny-Azhar Kunjungi Lebih 900 Titik Selama Kampanye.
Memasuki Masa Tenang, Bawaslu Luwu Utara Upayakan Netralitas ASN dan Pemerintah Desa.
Berita ini 2 kali dibaca

Berita Terkait

Minggu, 24 November 2024 - 11:10 WIB

ASR-Hugua Keluarkan 3 Jurus Jitu Tuk Kelola SDA Pada Debat Ketiga Calon Gubernur

Minggu, 24 November 2024 - 10:58 WIB

ASR-Hugua Komitmen Jalankan Kebijakan Pemberdayaan yang Lebih Baik untuk Kemajuan Sultra

Minggu, 24 November 2024 - 10:51 WIB

Masa Tenang Pilkada Dimulai, Erzaldi Ingatkan Pentingnya Hak Pilih Warga Babel

Minggu, 24 November 2024 - 10:47 WIB

Debat Akhir Hugua Mampu Jawab Pertanyaan Dari Paslon Secara Baik Dan Benar

Minggu, 24 November 2024 - 09:29 WIB

Yuri : Memperkuat Kemandirian Ekonomi Daerah Melalui Pembentukan Holding Company di Babel

Sabtu, 23 November 2024 - 23:21 WIB

Hari Terakhir Masa Kampanye, Danny Pomanto Kunjungi Titik ke-977 di Barombong, Gowa.

Sabtu, 23 November 2024 - 23:16 WIB

Ingin Bangun Sulsel dari Desa, Danny-Azhar Kunjungi Lebih 900 Titik Selama Kampanye.

Sabtu, 23 November 2024 - 22:22 WIB

Memasuki Masa Tenang, Bawaslu Luwu Utara Upayakan Netralitas ASN dan Pemerintah Desa.

Berita Terbaru