Breaking News
IconDaily News Indonesia - Fenomena Cukong Pilkada

Mendadak! Kapolres Bulukumba Periksa Kelengkapan Administrasi Anggota Saat Apel

Selasa, 30 April 2024

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Bikin Website Murah

dnid.co.id, Bulukumba – Polres Bulukumba melalui Divisi Profesi dan Pengamanan laksanakan kegiatan Penegakan Penertiban dan Disiplin (Gaktiblin) bagi personel Polres Bulukumba, Kegiatan ini dilaksanakan secara mendadak saat digelar apel pagi di lapangan apel Polres Bulukumba. Senin (29/4/2024) pagi.

Gaktiblin yang dilakukan yakni pengecekan sikap tampang, atribut pakaian dinas dan kelangkapan surat-surat identitas pribadi serta surat kendaraan.

Kegiatan ini dipimpin langsung Kapolres Bulukumba AKBP Andi Erma Suryono, bersama Wakapolres KOMPOL Eddy Sumantri, didampingi Kasi Propam AKP H.Nuryadin dan personel Provost Polres Bulukumba.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Terlihat Kapolres, Wakapolres dan personel Provost memeriksa dan mengecek langsung personel, anggota yang kedapatan tidak lengkap diperintahkan langsung untuk melengkapi serta mendapatkan hukuman fisik yakni Pus up.

Kapolres Bulukumba menyampaikan kegiatan ini dalam rangka menjaga dan memastikan kedisplinan tiap anggota Polri.

“Dimana, anggota Polri merupakan contoh dan pelayan masyarakat jadi harus memberikan tauladan di tengah-tengah masyarakat,” ujar Kapolres.

Tujuannya, lanjut Kapolres, dengan Gaktiblin ini diharapkan para personel Polres Bulukumba bisa lebih memerhatikan dan mematuhi apa yang menjadi peraturan dalam lingkup Polri dan lebih memahami tugas pokok dan fungsi masing-masing yang sesuai dengan peraturan berlaku.

“Sebagai anggota Polri, Mari menjadi contoh yang baik serta laksanakan tugas dengan baik, Tugas dan fungsi anggota Polri sebagai pelindung, pengayom dan pelayan masyarakat,” Kunci Kapolres.

Editor : Redaksi Sulawesi Selatan

Sumber Berita : Humas Polres Bulukumba

Berita Terkait

Polda Babel Sebut Secara Umum Situasi Kamtibmas Aman dan Kondusif Pasca Pilkada 2024
Budayawan Babel Apresiasi Kinerja Polda Babel, Terkait Pilkada 2024 Berjalan Aman Dan Damai
Pastikan Pelaksanaan Pilkada Serentak,Kakanwil  Kemenkumham Kunjungi Lapastika Pangkalpinang 
Kapolda Babel Bersama Forkopimda Cek TPS Pilkada 2024 
Front Mahasiswa Desak Kejati Periksa Kepala Dinas PU Kota Makassar.
Pastikan Keamanan Selama  Pilkada 2024,Polda Babel Siagakan Ratusan Personel
PPN Naik Jadi 12 Persen, Disambut Unjuk Rasa di Makassar.
Erzaldi Ajak Anggota IPHI Babel Gunakan Hak Pilih Dengan Bijak di Pilkada 2024
Berita ini 24 kali dibaca

Berita Terkait

Kamis, 28 November 2024 - 18:56 WIB

Polda Babel Sebut Secara Umum Situasi Kamtibmas Aman dan Kondusif Pasca Pilkada 2024

Kamis, 28 November 2024 - 13:12 WIB

Budayawan Babel Apresiasi Kinerja Polda Babel, Terkait Pilkada 2024 Berjalan Aman Dan Damai

Rabu, 27 November 2024 - 16:28 WIB

Pastikan Pelaksanaan Pilkada Serentak,Kakanwil  Kemenkumham Kunjungi Lapastika Pangkalpinang 

Rabu, 27 November 2024 - 14:12 WIB

Kapolda Babel Bersama Forkopimda Cek TPS Pilkada 2024 

Rabu, 27 November 2024 - 12:01 WIB

Front Mahasiswa Desak Kejati Periksa Kepala Dinas PU Kota Makassar.

Rabu, 27 November 2024 - 10:08 WIB

Pastikan Keamanan Selama  Pilkada 2024,Polda Babel Siagakan Ratusan Personel

Senin, 25 November 2024 - 18:38 WIB

PPN Naik Jadi 12 Persen, Disambut Unjuk Rasa di Makassar.

Senin, 25 November 2024 - 13:21 WIB

Erzaldi Ajak Anggota IPHI Babel Gunakan Hak Pilih Dengan Bijak di Pilkada 2024

Berita Terbaru

Sosial Politik

Pilkada Serentak 2024 di Gorontalo Berjalan Aman dan Kondusif.

Kamis, 28 Nov 2024 - 23:26 WIB

Sosial Politik

Arsyad dan Suaib Ucapkan Selamat kepada Paslon AMANJI.

Kamis, 28 Nov 2024 - 23:07 WIB

Olahraga

Liga Champions, Liverpool Kandaskan Real Madrid Skor 2-0

Kamis, 28 Nov 2024 - 22:43 WIB