Breaking News

Radio Player

Loading...

Situs PPID Pemkab Gowa Down, Akses Informasi Publik Terganggu

Sabtu, 3 Januari 2026

URL berhasil dicopy

URL berhasil dicopy

Gowa, dnid.co.id — Akses terhadap situs resmi Pejabat Pengelola Informasi dan Dokumentasi (PPID) Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Gowa, ppid.gowakab.go.id, dilaporkan tidak dapat diakses pada Jumat (3/1/2026), Malam. Saat coba diakses, laman tersebut menampilkan pesan “Connection timed out – Error 522” dari Cloudflare.

Berdasarkan tampilan error tersebut, diketahui bahwa koneksi pengguna dan jaringan Cloudflare dalam kondisi normal, namun server utama (host) milik Pemkab Gowa tidak memberikan respons. Kondisi ini menyebabkan halaman website PPID gagal ditampilkan sepenuhnya.

Tidak dapat diaksesnya situs PPID ini berpotensi menghambat hak masyarakat dalam memperoleh informasi publik, mengingat PPID merupakan kanal resmi pelayanan informasi sebagaimana diatur dalam Undang-Undang Nomor 14 Tahun 2008 tentang Keterbukaan Informasi Publik (UU KIP).

ads

Dalam UU KIP ditegaskan bahwa badan publik wajib menyediakan dan melayani permintaan informasi secara cepat, tepat waktu, dan dengan biaya ringan. Gangguan akses pada situs resmi PPID dapat dinilai sebagai bentuk tidak optimalnya pelayanan informasi publik, terutama bagi masyarakat yang mengandalkan akses digital.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Hingga berita ini diterbitkan, belum ada keterangan resmi dari pihak Pemkab Gowa maupun pengelola PPID terkait penyebab gangguan tersebut dan kapan layanan website akan kembali normal.

Simpan Gambar:

Penulis : Dito

Editor : Redaksi Sulawesi Selatan

Sumber Berita : Website PPID Pemkab Gowa

Penanggung Jawab : Ir. Herman Maddaung

Berita Terkait

Launching BLUD RSUD Syekh Yusuf, Pemkab Gowa Dorong Peningkatan Kualitas Layanan Kesehatan
Awal Tahun 2026 Bupati Maros Lantik 64 Pejabat,10 Naik Pangkat Jadi Kadis
Tak Perlu ke Luar Daerah, Kini Permandian Komando Jeneponto Jadi Primadona Baru Wisata Air Tawar
Awal Tahun 2026 Pemkab Maros Resmikan Sejumlah Proyek Infrastruktur Fisik
Alarm Sosial 2025: DPPPA Makassar Tangani 1.222 Kasus Kekerasan Perempuan dan Anak
Pemkot Makassar Prioritaskan Stadion Untia di 2026, Pembangunan Resmi Dimulai
Liburan Akhir Pekan, Wisata Pantai Biru Makassar Jadi Primadona Warga
3.924 PPPK Paruh Waktu di Gowa Terima SK Pengangkatan
Berita ini 16 kali dibaca

Berita Terkait

Selasa, 6 Januari 2026 - 18:45 WITA

Launching BLUD RSUD Syekh Yusuf, Pemkab Gowa Dorong Peningkatan Kualitas Layanan Kesehatan

Selasa, 6 Januari 2026 - 18:35 WITA

Awal Tahun 2026 Bupati Maros Lantik 64 Pejabat,10 Naik Pangkat Jadi Kadis

Senin, 5 Januari 2026 - 21:24 WITA

Tak Perlu ke Luar Daerah, Kini Permandian Komando Jeneponto Jadi Primadona Baru Wisata Air Tawar

Senin, 5 Januari 2026 - 20:46 WITA

Alarm Sosial 2025: DPPPA Makassar Tangani 1.222 Kasus Kekerasan Perempuan dan Anak

Senin, 5 Januari 2026 - 20:33 WITA

Pemkot Makassar Prioritaskan Stadion Untia di 2026, Pembangunan Resmi Dimulai

Senin, 5 Januari 2026 - 17:42 WITA

Liburan Akhir Pekan, Wisata Pantai Biru Makassar Jadi Primadona Warga

Senin, 5 Januari 2026 - 17:28 WITA

3.924 PPPK Paruh Waktu di Gowa Terima SK Pengangkatan

Senin, 5 Januari 2026 - 16:20 WITA

Naik Jabatan Satu tinggkat lebih Tinggi,Kapolsek Kebayoran gelar Syukuran bersama Personel

Berita Terbaru