Breaking News

Polsek Benjeng dan Koramil Bantu Dorong Motor Mogok Tergenang Air

Sabtu, 13 Maret 2021

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Polsek Benjeng dan Koramil Benjeng bantu warga yang mogok terdampak banjir kali lamong

Polsek Benjeng dan Koramil Benjeng bantu warga yang mogok terdampak banjir kali lamong

Bikin Website Murah

BeritaQ.com, Gresik – Imbas meluapnya banjir Kali Lamong mengakibatkan Jalan Raya penghubung dua Kecamatan Benjeng dengan Kecamatan Balongpanggang tergenang air sehingga mengganggu kelancaran arus lalu lintas, Sabtu (13/03/21).

Akibatnya akses jalan penghubung dua wilayah Kecamatan tersebut menjadi macet karena banyaknya kendaraan R2/R4 yang melintas, menyikapi hal tersebut Anggota Polsek Benjeng bersama dengan Koramil Benjeng melakukan pengaturan lalu lintas dan pemantauan di area ruas jalan raya tersebut.

Sambil melakukan Pengaturan arus lalu lintas, beberapa kendaraan milik pengendara yang melintas di ruas jalan mengalami kerusakan atau mogok, sehingga Personil Polsek Benjeng dan Koramil Benjeng Sigap untuk membantu mendorong Sepeda Motor warga tersebut yang mengalami mogok akibat banjir. Juga mengantisipasi timbulnya korban jiwa maupun material akibat meluapnya banjir Kali Lamong.

Baca Juga
Polres Gresik Bansos, Polsek Wringinanom Salurkan 100 Sembako Paket Beras

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Ditempat terpisah, Kapolres Gresik AKBP Arief Fitrianto S.H., S.I.K., M.M melalui Kapolsek Benjeng AKP Sholeh Lukman Hadi S.H., menjelaskan bahwa, banjir yang terjadi kali ini merupakan dampak dari luapan aliran sungai kali Lamong dan ini sudah terjadi kesekian kalinya di tahun 2021 ini.

Masih AKP Sholeh Lukman mengatakan, “Jika pihaknya telah mengantisipasinya dengan menempatkan personil di beberapa titik ruas jalan yang dianggap rawan kepadatan atau terjadinya banjir, maupun genangan air,” tutur Kapolsek Benjeng.

“Semoga keberadaan anggota disepanjang ruas jalan raya tersebut bisa membantu warga utamanya bagi pengguna jalan yang melintasi area banjir,” tutup AKP Sholeh Lukman. (NHC)

Baca Juga
Tanpa Merusak Kunci, Polisi Gresik Tangkap Sindikat Curanmor

Berita Terkait

Yuri Inisiasi Pengembangan Sektor Industri Primer di Bangka Belitung
Strategi BERAMAL Berorientasi Pada Hasil Dalam Mengelola Investasi Daerah 
Andi Arwin Azis Akhiri Masa Jabatan sebagai Pjs Wali Kota Makassar dengan Senam Bersama dan Apel
Dinilai Sanksi Terlalu Ringan,Pelaku Kasus Pelecehan Seksual di Unhas jadi Sorotan Dalam Dialog Publik.
Pelatihan Pembuatan Pakan Fermentasi Ternak untuk Hemat Biaya
Orang Tua Tuntut Unhas Ciptakan Rasa Aman Bagi Mahasiswa Dari Kekerasan Seksual
Budi Arie Laporkan Tempo ke Dewan Pers, Pimred Tempo: Kami Siap Jalani Prosesnya
Polda Babel dan Jajaran Berhasil Ungkap 20 Kasus Narkoba Periode November 2024
Berita ini 2 kali dibaca

Berita Terkait

Sabtu, 23 November 2024 - 08:58 WIB

Yuri Inisiasi Pengembangan Sektor Industri Primer di Bangka Belitung

Sabtu, 23 November 2024 - 08:16 WIB

Strategi BERAMAL Berorientasi Pada Hasil Dalam Mengelola Investasi Daerah 

Sabtu, 23 November 2024 - 00:05 WIB

Andi Arwin Azis Akhiri Masa Jabatan sebagai Pjs Wali Kota Makassar dengan Senam Bersama dan Apel

Jumat, 22 November 2024 - 21:53 WIB

Pelatihan Pembuatan Pakan Fermentasi Ternak untuk Hemat Biaya

Jumat, 22 November 2024 - 21:34 WIB

Orang Tua Tuntut Unhas Ciptakan Rasa Aman Bagi Mahasiswa Dari Kekerasan Seksual

Jumat, 22 November 2024 - 21:22 WIB

Budi Arie Laporkan Tempo ke Dewan Pers, Pimred Tempo: Kami Siap Jalani Prosesnya

Jumat, 22 November 2024 - 14:24 WIB

Polda Babel dan Jajaran Berhasil Ungkap 20 Kasus Narkoba Periode November 2024

Jumat, 22 November 2024 - 13:46 WIB

Erzaldi Gagas Sektor-Sektor yang menjadi Motor Penggerak Ekonomi Baru Berkelanjutan

Berita Terbaru

Ekonomi Bisnis

Yuri Inisiasi Pengembangan Sektor Industri Primer di Bangka Belitung

Sabtu, 23 Nov 2024 - 08:58 WIB