Breaking News

TMMD Sasar Pelaku Seni Kuda Lumping di Natuna

Rabu, 17 Maret 2021

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Bikin Website Murah

BeritaQ.com NATUNA – Dalam rangka TMMD ke-110 Kodim 0318/Natuna, Babinsa Desa Harapan Jaya Kecamatan Bunguran Tengah melaksanakan komsos bersama pelaku seni budaya kuda lumping yang ada di desa setempat. Rabu (17/3/2021)

Salah satu pelaku seni budaya kuda lumping Desa Harapan Jaya, Yustoro (38) mengatakan bahwa pelaku seni budaya ini tergabung dalam Sanggar Trimuda Budaya. Dia menyebut, pagelaran seni ini sempat vakum lantaran pandemi Covid-19.

”Sebelumnya, kami sering pentas dalam acara-acara kebesaran seperti peringatan Kemerdekaan Indonesia, hajatan pesta pernikahan, khitanan dan lain sebagainya. Namun semenjak pandemi, kami vakum sementara,” katanya.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Dia menjelaskan, awal mula masuknya kesenian kuda lumping ke wilayah Natuna tersebut sekitar tahun 1982. Yang mana dibawa oleh transmigran yang berasal dari pulau Jawa.

”Seni budaya kuda lumping ini sebelumnya bernama seni budaya campur sari,” jelas dia.

Kesenian ini dulunya juga sempat vakum beberapa tahun karena sebagian pelakunya pulang kampung ke pulau Jawa. Baru sekitar tahun 2016-2017, seni budaya kuda lumping ini aktif kembali dengan kepengurusan yang baru.

”Kesenian ini merupakan gambaran suka cita masyarakat pada zaman dulu. Dan zaman sekarang telah digunakan untuk mengisi acara kebesaran,” ujar Yustoro.

Tarian kuda lumping sendiri, lanjut dia, merupakan sebuah seni tari yang dipentaskan menggunakan peralatan berupa anyaman bamboo berbentuk kuda. Kemudian dilihat dari ritem tariannya, kesenian ini seperti merefleksikan semangat heroisme pasukan kavaleri berkuda.

Berita Terkait

Ego Diamankan Ditresnarkoba Polda Babel Terkait Kepemilikan Barang Haram
Yuri Inisiasi Pengembangan Sektor Industri Primer di Bangka Belitung
Strategi BERAMAL Berorientasi Pada Hasil Dalam Mengelola Investasi Daerah 
Andi Arwin Azis Akhiri Masa Jabatan sebagai Pjs Wali Kota Makassar dengan Senam Bersama dan Apel
Dinilai Sanksi Terlalu Ringan,Pelaku Kasus Pelecehan Seksual di Unhas jadi Sorotan Dalam Dialog Publik.
Pelatihan Pembuatan Pakan Fermentasi Ternak untuk Hemat Biaya
Orang Tua Tuntut Unhas Ciptakan Rasa Aman Bagi Mahasiswa Dari Kekerasan Seksual
Budi Arie Laporkan Tempo ke Dewan Pers, Pimred Tempo: Kami Siap Jalani Prosesnya
Berita ini 3 kali dibaca

Berita Terkait

Sabtu, 23 November 2024 - 11:37 WIB

Ego Diamankan Ditresnarkoba Polda Babel Terkait Kepemilikan Barang Haram

Sabtu, 23 November 2024 - 08:58 WIB

Yuri Inisiasi Pengembangan Sektor Industri Primer di Bangka Belitung

Sabtu, 23 November 2024 - 08:16 WIB

Strategi BERAMAL Berorientasi Pada Hasil Dalam Mengelola Investasi Daerah 

Sabtu, 23 November 2024 - 00:05 WIB

Andi Arwin Azis Akhiri Masa Jabatan sebagai Pjs Wali Kota Makassar dengan Senam Bersama dan Apel

Jumat, 22 November 2024 - 23:54 WIB

Dinilai Sanksi Terlalu Ringan,Pelaku Kasus Pelecehan Seksual di Unhas jadi Sorotan Dalam Dialog Publik.

Jumat, 22 November 2024 - 21:53 WIB

Pelatihan Pembuatan Pakan Fermentasi Ternak untuk Hemat Biaya

Jumat, 22 November 2024 - 21:34 WIB

Orang Tua Tuntut Unhas Ciptakan Rasa Aman Bagi Mahasiswa Dari Kekerasan Seksual

Jumat, 22 November 2024 - 21:22 WIB

Budi Arie Laporkan Tempo ke Dewan Pers, Pimred Tempo: Kami Siap Jalani Prosesnya

Berita Terbaru

Kriminal Hukum

Polda Sulteng Gagalkan Peredaraan Narkoba Satu Kilogram Sabu di Palu

Sabtu, 23 Nov 2024 - 16:11 WIB

Kriminal Hukum

Ego Diamankan Ditresnarkoba Polda Babel Terkait Kepemilikan Barang Haram

Sabtu, 23 Nov 2024 - 11:37 WIB

Ekonomi Bisnis

Yuri Inisiasi Pengembangan Sektor Industri Primer di Bangka Belitung

Sabtu, 23 Nov 2024 - 08:58 WIB