Breaking News

Radio Player

Loading...

Nenek Tenri di Mappedeceng Ucap Syukur, Polres Luwu Utara Serahkan Kunci Rumah

Minggu, 21 Agustus 2022

URL berhasil dicopy

URL berhasil dicopy

BeritaQ, Sulawesi Selatan – Kapolres Luwu Utara bersama Ketua Cabang Bhayangkari Polres dan jajaran dalam rangkaian Dirgahayu Kemerdekaan RI Ke-77, Polres Luwu Utara menyerahkan kunci rumah hasil bedah rumah terhadap seorang warga Nenek Tenri di Dusun Tambak Sari Desa Harapan Kecamatan Mappedeceng, Luwu Utara Sulawesi Selatan, Minggu (21/8/2022).

Penyerahan kunci rumah hasil bedah rumah dari Polres Luwu Utara, ini diserahkan langsung Kapolres, AKBP Galih Indragiri didampingi Ketua Cabang Bhayangkari Ingrid Galih dan dihadiri oleh Wakapolres Kompol M. Rifai, para PJU Polres, Camat Mappedeceng Nuranifah, dan pengurus Bhayangkari Cabang Luwu Utara serta beberapa masyarakat setempat.

Sementara itu, pihak keluarga menyampaikan ucapan terimakasih kepada Kapolres Luwu Utara beserta jajarannya, karena sudah melakukan bedah rumah milik nenek Tenri (80) dan isi rumah yang sebelumnya sudah tidak layak tinggal.

ads

“Kondisi rumah milik nenek Tenri saat ini, sudah sangat layak berserta isinya untuk ditinggali, ini semua merupakan upaya kerja keras dari jajaran Polres Luwu Utara, sehingga pihak keluarga sangat bersyukur,” ucapnya.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Sementara itu harapan Camat Mappedeceng Nuranifah, menyampaikan dan mewakili warganya Desa Harapan, berharap kedepannya Polres Luwu Utara personil agar diberi kesehatan dan berkah untuk meningkatkan kegiatan serupa, karena kegiatan tersebut merupakan ladang amal.

Berita Terkait

Dua Kandidat Calon Ketua RT 10 Kebon Bawang Penuhi Syarat Pemilihan
Warga Keluhkan Samsat Makassar 1: Layanan Ribet, Tanpa Nomor Antrean dan Fasilitas Minim
Polres Metro Jakarta Barat Pastikan Kesiapan Sarana dan Prasarana Hadapi Potensi Bencana di Wilayahnya
Program Bedah Rumah Tangsel Makin Gencar, Pilar: Lingkungan Sehat Dimulai dari Rumah 
Kapolda beri penghargaaan Anggota Teladan Polres Metro Tangerang Kota
Dalam Rangka HUT ke-27 Korem 052/Wijayakrama,Kodim 0502/Ju Gelar Do’a dan Yasinan Bersama 
Lantik Pengurus Karang Taruna Tangsel 2025-2030, Benyamin Ajak Pemuda Jadi Motor Pembangunan
Pemkot Tangsel Gairahkan UMKM Lewat Bantuan Modal dan Sertifikasi Halal Gratis
Berita ini 0 kali dibaca

Berita Terkait

Sabtu, 1 November 2025 - 23:41 WITA

Dua Kandidat Calon Ketua RT 10 Kebon Bawang Penuhi Syarat Pemilihan

Sabtu, 1 November 2025 - 14:27 WITA

Warga Keluhkan Samsat Makassar 1: Layanan Ribet, Tanpa Nomor Antrean dan Fasilitas Minim

Kamis, 30 Oktober 2025 - 18:42 WITA

Polres Metro Jakarta Barat Pastikan Kesiapan Sarana dan Prasarana Hadapi Potensi Bencana di Wilayahnya

Kamis, 30 Oktober 2025 - 09:47 WITA

Program Bedah Rumah Tangsel Makin Gencar, Pilar: Lingkungan Sehat Dimulai dari Rumah 

Kamis, 30 Oktober 2025 - 09:31 WITA

Kapolda beri penghargaaan Anggota Teladan Polres Metro Tangerang Kota

Rabu, 29 Oktober 2025 - 17:17 WITA

Dalam Rangka HUT ke-27 Korem 052/Wijayakrama,Kodim 0502/Ju Gelar Do’a dan Yasinan Bersama 

Rabu, 29 Oktober 2025 - 09:14 WITA

Lantik Pengurus Karang Taruna Tangsel 2025-2030, Benyamin Ajak Pemuda Jadi Motor Pembangunan

Selasa, 28 Oktober 2025 - 22:44 WITA

Pemkot Tangsel Gairahkan UMKM Lewat Bantuan Modal dan Sertifikasi Halal Gratis

Berita Terbaru

Serba-Serbi

Pemuda PUI Apresiasi Keberhasilan Polri Berantas Narkoba

Minggu, 2 Nov 2025 - 09:10 WITA

Sosial Politik

Dua Kandidat Calon Ketua RT 10 Kebon Bawang Penuhi Syarat Pemilihan

Sabtu, 1 Nov 2025 - 23:41 WITA