Breaking News

Radio Player

Loading...

Ikatan Pelajar Mahasiswa Seko Cabang Mamuju Gelar Pengkaderan Anggota Baru

Sabtu, 15 Oktober 2022

URL berhasil dicopy

URL berhasil dicopy

Foto : Peserta pengkaderan IPMS cabang Mamuju mengikuti pembukaan acara di kawasan wisata pantai Malawa

Foto : Peserta pengkaderan IPMS cabang Mamuju mengikuti pembukaan acara di kawasan wisata pantai Malawa

Mamuju, DNID Sulbar – Pengurus Cabang Ikatan Pelajar dan Mahasiswa Seko (IPMS) Cabang Mamuju menggelar Pengkaderan kepada pelajar dan mahasiswa baru yang tinggal di Kabupaten Mamuju Sulawesi Barat (Sulbar) kegiatan dilaksanakan di kawasan wisata pantai Malawa, Tapandullu, Kecamatan Simboro dan Kepulauan. Sabtu (15/10/2022).

Ketua cabang IPMS Mamuju, Evander mengatakan, pengkaderan ini mengambil tema  “Membentuk kader IPMS yang bertanggung jawab serta memiliki sifat kepemimpinan yang berkualitas didalam maupun di luar organisasi””.

“Harapan kita untuk kader Ini harus aktif dengan ide atau gagasan yang luhur dalam menawarkan solusi atas persoalan-persoalan yang ada dan memiliki loyalitas terhadap organisasi,” kata Evander, mahasiswa semester VII Parodi Hukum Universitas Tomokaka (UNIKA) Mamuju.

ads

Penasehat IPMS cabang Mamuju, Yunus Suparlin, SH menambahkan, bahwa berbicara pengkaderan adalah membicarakan masa depan.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Sebab menurutnya, pengkaderan merupakan urat nadi masa depan dan kader adalah punggung nya organisasi, tanpa kesadaran ini, maka ekspektasi untuk merajut masa depan kader dan organisasi yang unggul, kritis, loyalitas terhadap organisasi dan berkemajuan hanya akan menjadi lamunan mimpi yang jauh dari kata terwujud mahasiswa berintelektual.

“Oleh karenanya, pengkaderan merupakan core dari keberadaan sebuah organisasi. Pengkaderan merupakan jiwa, ruh, dan nadinya organisasi untuk membuat roda organisasi berjalan,” ucapnya.

Mahasiswa dan pelajar, sambung Yunus, yang mempunyai idealisme sudah seharusnya berpikir dan bertindak bagaimana mengembalikan kondisi negara maupun daerahnya menjadi ideal dan stabil.

“Sejarah telah membuktikan, bahwa perubahan besar terjadi di tangan generasi muda, maka dengan itu kita akan hadir garda terdepan sebagai pengawal kinerja Pemerintah khususnya pembangunan tanah Seko kedepan,” tandas Yunus Suparlin, yang merupakan pimpinan redaksi mediarestorasi.id.

Informasi dari panitia, acara pengkaderan ini direncanakan akan berlangsung selama dua hari terhitung tanggal 15 – 16 Oktober 2022.

Berita Terkait

Siswi SMP Ranu Harapan  Iftitah Izzatunnisa Ukir Prestasi Gemilang di Hasanuddin Open Archery Championship Vol. 2
Estafet Kepemimpinan UNHAS, Senat Serahkan Tiga Nama ke MWA
Bupati Sinjai Dorong Pendidikan Inklusif dan Berkeadilan Lewat Pelatihan Sekolah RAMAH
Gerakan Peduli Lingkungan, Sekolah Islam Athirah Tanam Ratusan Mangrove di Puntondo Takalar
Hari keempat Magang dan Detasering Dosen Unsa Makassar Belajar Kelola Jurnal di UHO dalam Program Magang Kemendiktisaintek 2025
Hari Ketiga Magang dan Detasering Kemendiktisaintek 2025 Penguatan Keterampilan Digital dan Tata Kelola Akreditasi di UHO Kendari
Siswa Athirah Tampil dengan Seragam Impian di Hari Sumpah Pemuda
Hari Kedua Magang dan Detasering Kemendiktisaintek 2025 Dosen Unsa Makassar Perkuat Keterampilan Publikasi Ilmiah di UHO
Berita ini 2 kali dibaca

Berita Terkait

Sabtu, 8 November 2025 - 01:05 WITA

Siswi SMP Ranu Harapan  Iftitah Izzatunnisa Ukir Prestasi Gemilang di Hasanuddin Open Archery Championship Vol. 2

Jumat, 7 November 2025 - 07:49 WITA

Estafet Kepemimpinan UNHAS, Senat Serahkan Tiga Nama ke MWA

Jumat, 31 Oktober 2025 - 21:22 WITA

Bupati Sinjai Dorong Pendidikan Inklusif dan Berkeadilan Lewat Pelatihan Sekolah RAMAH

Kamis, 30 Oktober 2025 - 20:02 WITA

Gerakan Peduli Lingkungan, Sekolah Islam Athirah Tanam Ratusan Mangrove di Puntondo Takalar

Kamis, 30 Oktober 2025 - 19:49 WITA

Hari keempat Magang dan Detasering Dosen Unsa Makassar Belajar Kelola Jurnal di UHO dalam Program Magang Kemendiktisaintek 2025

Rabu, 29 Oktober 2025 - 16:23 WITA

Hari Ketiga Magang dan Detasering Kemendiktisaintek 2025 Penguatan Keterampilan Digital dan Tata Kelola Akreditasi di UHO Kendari

Rabu, 29 Oktober 2025 - 06:38 WITA

Siswa Athirah Tampil dengan Seragam Impian di Hari Sumpah Pemuda

Rabu, 29 Oktober 2025 - 00:41 WITA

Hari Kedua Magang dan Detasering Kemendiktisaintek 2025 Dosen Unsa Makassar Perkuat Keterampilan Publikasi Ilmiah di UHO

Berita Terbaru