Breaking News

APBD P Tak Disahkan Rugikan Masyarakat Melawi

Minggu, 8 Oktober 2023

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Sekdakab Melawi, Paulus

Sekdakab Melawi, Paulus

Bikin Website Murah

Melawi DNID Kalbar-Tahun ini Kabupaten Melawi dipastikan tanpa Anggaran Pendapatan Belanja Daerah Perubahan (APBD-P). Hingga batas akhir pembahasan, 30 September 2023 DPRD tidak mengesahkannya. Padahal tanpa APBD-P banyak program prioritas, terutama menyangkut pelayanan kepada masyarakat bakal terganggu.

Ketua Tim Anggaran Pemerintah Daerah (TAPD) Melawi, Paulus mengatakan, APBD P 2023 seharusnya ada dan diperlukan untuk menampung dan melakukan penyesuaian pendapatan, belanja dan pembiayaan. Namun, tidak terjadi karena tidak ada proses pembahasan di DPRD hingga akhir September 2023,”ujarnya kepada wartawan, Minggu (08/10).

“Gagalnya APBD-P ini, tentu saja banyak program prioritas dan pelayanan kepada masyarakat bakal terganggu. Sebab pada alokasi APBD-P itu sudah kita anggarkan. Bupati Melawi bakal mengeluarkan Peraturan Kepala Daerah (Perkada) untuk melakukan penyesuaian anggaran.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Sebagaimana diketahui, ketika pimpinan DPRD dan TAPD berkonsultasi terkait APBD P ke Pemerintah Provinsi (Pemprov) Kalimantan Barat (Kalbar). Pj Gubernur Kalbar menyampaikan, sesuai ketentuan peraturan perundang-undangan hingga akhir September 2023 apabila tidak disetujui bersama antara Bupati dan Pimpinan DPRD terhadap rancangan Perubahan APBD 2023 maka tidak diatur perpanjangan pembahasan perubahan APBD,”jelasnya.

Bahkan, arahan Pj Gubernur sesuai PP 12/2019, Permendagri 77/2020 dan Permendagri 84/2022, Pemkab Melawi dapat melakukan pergeseran anggaran yang dapat menyebabkan perubahan APBD sepanjang memenuhi kriteria keadaan darurat dan kondisi mendesak dimana nantinya akan difasilitasi oleh Pemerintah Provinsi.

Berita Terkait

Hari Terakhir Masa Kampanye, Danny Pomanto Kunjungi Titik ke-977 di Barombong, Gowa.
Ingin Bangun Sulsel dari Desa, Danny-Azhar Kunjungi Lebih 900 Titik Selama Kampanye.
Memasuki Masa Tenang, Bawaslu Luwu Utara Upayakan Netralitas ASN dan Pemerintah Desa.
Bawaslu Luwu Utara Tegaskan APK Pilkada Disingkirkan di Masa Tenang
Meski Diguyur Hujan Ribuan Pendukung Tumpah Ruah Membanjiri Kampanye Akbar Andalan Hati.
Hadir Dalam Kampanye, Adnan Purichta Ajak Masyarakat Gowa Untuk Coblos Hati Damai
Meski Diguyur Hujan, Ratusan pendukung Paslon Hati Damai Tetap Antusias Ikuti Kampanye
Beredar Undangan Calon Wali Kota Andi Seto Gelar Dzikir & Doa di Masa Tenang, Bawaslu Berikan Ultimatum
Berita ini 10 kali dibaca

Berita Terkait

Sabtu, 23 November 2024 - 23:21 WIB

Hari Terakhir Masa Kampanye, Danny Pomanto Kunjungi Titik ke-977 di Barombong, Gowa.

Sabtu, 23 November 2024 - 23:16 WIB

Ingin Bangun Sulsel dari Desa, Danny-Azhar Kunjungi Lebih 900 Titik Selama Kampanye.

Sabtu, 23 November 2024 - 22:22 WIB

Memasuki Masa Tenang, Bawaslu Luwu Utara Upayakan Netralitas ASN dan Pemerintah Desa.

Sabtu, 23 November 2024 - 21:59 WIB

Bawaslu Luwu Utara Tegaskan APK Pilkada Disingkirkan di Masa Tenang

Sabtu, 23 November 2024 - 21:52 WIB

Meski Diguyur Hujan Ribuan Pendukung Tumpah Ruah Membanjiri Kampanye Akbar Andalan Hati.

Sabtu, 23 November 2024 - 21:48 WIB

Hadir Dalam Kampanye, Adnan Purichta Ajak Masyarakat Gowa Untuk Coblos Hati Damai

Sabtu, 23 November 2024 - 21:41 WIB

Meski Diguyur Hujan, Ratusan pendukung Paslon Hati Damai Tetap Antusias Ikuti Kampanye

Sabtu, 23 November 2024 - 20:59 WIB

Beredar Undangan Calon Wali Kota Andi Seto Gelar Dzikir & Doa di Masa Tenang, Bawaslu Berikan Ultimatum

Berita Terbaru

Kriminal Hukum

Polisi Berhasil Ringkus Satu Buron Kasus Judol Komdigi

Minggu, 24 Nov 2024 - 00:36 WIB

Kriminal Hukum

Tukang Bakso Diamuk Warga Usai Mencabuli Remaja Berusia 16 Tahun

Minggu, 24 Nov 2024 - 00:30 WIB