Breaking News

Rutan Kelas IIB Barru Gelar Apel Penyematan Pin Predikat WBK

Jumat, 19 Januari 2024

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Bikin Website Murah

DNID.CO.ID – Sulawesi Selatan. Barru – Kepala Rutan Kelas IIB Barru, Amsar, menyematkan pin Wilayah Bebas dari Korupsi (WBK) kepada jajaran pegawai, menandai keberhasilan Rutan Barru dalam meraih predikat WBK di lingkungan Kementerian Hukum dan Hak Asasi Manusia. Penyematan Pin WBK digelar pada Kamis (18/01/2024) di Lapangan Apel Rutan Barru

IMG 20240119 WA0005
Apel dan Penyematan Pin WBK

Dalam amanatnya, Karutan mengucapkan terima kasih kepada seluruh pegawai yang berkontribusi dalam mewujudkan Lingkungan kerja yang sehat dan berintegritas, sehingga mampu meraih predikat Wilayah Bebas dari Korupsi.

“Penyematan pin WBK tidak hanya formalitas, tetapi juga memiliki makna yang substansial, yakni menggelorakan kembali semangat untuk meraih predikat selanjutnya yakni Wilayah Birokrasi Bersih Melayani (WBBM)” terang Karutan

Baca Juga
Menkumham Rl Terima Gelar Adat di Kerajaan Gowa

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Lebih lanjut, karutan menekankan pentingnya rencana yang matang untuk meraih WBBM. Oleh karena itu, seluruh pegawai dihimbau untuk menyusun rencana sebaik mungkin kemudian melaksanakannya dengan maksimal.

“Sejalan dengan nasihat ‘Rencanakan kerjamu dan kerjakan rencanamu’ yang diungkapkan oleh pimpinan tertinggi kita” ujar Amsar.

Penulis : KA

Editor : Redaksi Sulawesi Selatan

Berita Terkait

Innalillahi! Guru Besar UIN Alauddin Makassar Prof Wahyuddin Naro Tutup Usia.
Cuti Kampanye Usai, Danny Pomanto Kembali Bertugas Jadi Wali Kota Makassar.
Erzaldi Ajak Anggota IPHI Babel Gunakan Hak Pilih Dengan Bijak di Pilkada 2024
Apel Pergeseran Pasukan Jelang Pengamanan Pemungutan Suara Pilkada 2024 Digelar Polda Babel
Terkait Penyalahgunaan BBM Bersubsidi,3 Orang dan 4.000 Liter Solar Diamankan Ditreskrimsus Polda Babel
Masa Tenang Pilkada Dimulai, Erzaldi Ingatkan Pentingnya Hak Pilih Warga Babel
Langkah – langkah Strategis Erzaldi Untuk Tata Kelola Pendidikan Yang Lebih ebih Baik
Yuri : Memperkuat Kemandirian Ekonomi Daerah Melalui Pembentukan Holding Company di Babel
Berita ini 38 kali dibaca

Berita Terkait

Senin, 25 November 2024 - 13:52 WIB

Cuti Kampanye Usai, Danny Pomanto Kembali Bertugas Jadi Wali Kota Makassar.

Senin, 25 November 2024 - 13:21 WIB

Erzaldi Ajak Anggota IPHI Babel Gunakan Hak Pilih Dengan Bijak di Pilkada 2024

Senin, 25 November 2024 - 11:17 WIB

Apel Pergeseran Pasukan Jelang Pengamanan Pemungutan Suara Pilkada 2024 Digelar Polda Babel

Senin, 25 November 2024 - 08:59 WIB

Terkait Penyalahgunaan BBM Bersubsidi,3 Orang dan 4.000 Liter Solar Diamankan Ditreskrimsus Polda Babel

Minggu, 24 November 2024 - 10:51 WIB

Masa Tenang Pilkada Dimulai, Erzaldi Ingatkan Pentingnya Hak Pilih Warga Babel

Minggu, 24 November 2024 - 09:56 WIB

Langkah – langkah Strategis Erzaldi Untuk Tata Kelola Pendidikan Yang Lebih ebih Baik

Minggu, 24 November 2024 - 09:29 WIB

Yuri : Memperkuat Kemandirian Ekonomi Daerah Melalui Pembentukan Holding Company di Babel

Sabtu, 23 November 2024 - 23:02 WIB

Indeks Kepuasan Masyarakat di Sulsel Terus Meningkat, Dapat Nilai 88,24.

Berita Terbaru

Pendidikan

BEM UNM Sukses Selenggarakan Seminar Nasional.

Selasa, 26 Nov 2024 - 15:48 WIB

Kriminal Hukum

Viral Di Media Sosial, Oknum Guru Ponpes Di Gowa Diduga Aniaya Muridnya.

Selasa, 26 Nov 2024 - 15:31 WIB