Breaking News

Tak Kenal Hari Libur, LATIP Rutan Makassar Tetap Setia Melayani Masyarakat

Kamis, 23 Mei 2024

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Bikin Website Murah

dnid co id, Makassar – Sebagai salah satu Inovasi dalam Pembangunan Zona Integritas menuju Wilayah Bebas dari Korupsi (WBK), LATIP (Layanan Penitipan Pemasyarakatan) Rutan Kelas I Makassar selalu setia memberikan pelayanan terbaik kepada masyarakat, meski pada hari libur sekalipun.

Seperti terlihat, para pegawai yang bertugas pada LATIP Rutan Makassar beserta kurvey titipan sedang sibuk melakukan mobilitas barang-barang titipan hingga ke blok masing-masing warga binaan. Minggu, (23/5).

Kepala Seksi Pengelolaan sekaligus Ketua Pembangunan ZI Rutan Makassar, Rustanto mengungkapkan bahwa inovasi LATIP merupakan salah satu inovasi yang diluncurkan dalam pembangunan Zona Integritas menuju WBK Tahun 2024.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

“Latip adalah salah satu dari 6 inovasi unggulan Rutan Makassar yang benar-benar memberikan pelayanan prima, sebab petugas kita tetap melaksanakan tugasnya bahkan pada saat hari Minggu atau tanggal merah,” ungkapnya.

Baca Juga
Art Therapy, Warga Binaan Salurkan Emosi Lewat Media Melukis di Atas Totebag

Sementara itu, Kepala Seksi Pelayanan Tahanan, Angga Satria berharap melalui inovasi LATIP tersebut dapat meningkatkan tingkat kepuasan publik terhadap kualitas pelayanan yang diberikan oleh Rutan Makassar.

“Kami selalu berupaya meningkatkan pelayanan publik di Rutan Makassar, salah satunya layanan titipan tersebut sebab ini menjadi salah satu layanan yang paling banyak diminati oleh pengunjung,” ucap Angga.

“Semoga ini bisa terus dilaksanakan sehingga dapat memberikan kepuasan bagi masyarakat, khususnya pengguna layanan Rutan Makassar,” tambahnya.

Salah satu pegawai yang bertugas pada hari tersebut, Andi Taufiq terlihat sedang melayani dan memberikan informasi kepada seluruh pengguna layanan mengenai barang-barang yang boleh dan tidak boleh dititipkan pada LATIP Rutan Makassar.

Baca Juga
Peringati Hari Kebangkitan Nasional, Lapas Bulukumba Gelar Upacara Bendera

Editor : Redaksi Sulawesi Selatan

Berita Terkait

Ego Diamankan Ditresnarkoba Polda Babel Terkait Kepemilikan Barang Haram
Yuri Inisiasi Pengembangan Sektor Industri Primer di Bangka Belitung
Strategi BERAMAL Berorientasi Pada Hasil Dalam Mengelola Investasi Daerah 
Andi Arwin Azis Akhiri Masa Jabatan sebagai Pjs Wali Kota Makassar dengan Senam Bersama dan Apel
Dinilai Sanksi Terlalu Ringan,Pelaku Kasus Pelecehan Seksual di Unhas jadi Sorotan Dalam Dialog Publik.
Pelatihan Pembuatan Pakan Fermentasi Ternak untuk Hemat Biaya
Orang Tua Tuntut Unhas Ciptakan Rasa Aman Bagi Mahasiswa Dari Kekerasan Seksual
Budi Arie Laporkan Tempo ke Dewan Pers, Pimred Tempo: Kami Siap Jalani Prosesnya
Berita ini 24 kali dibaca
Tags:

Berita Terkait

Sabtu, 23 November 2024 - 11:37 WIB

Ego Diamankan Ditresnarkoba Polda Babel Terkait Kepemilikan Barang Haram

Sabtu, 23 November 2024 - 08:58 WIB

Yuri Inisiasi Pengembangan Sektor Industri Primer di Bangka Belitung

Sabtu, 23 November 2024 - 00:05 WIB

Andi Arwin Azis Akhiri Masa Jabatan sebagai Pjs Wali Kota Makassar dengan Senam Bersama dan Apel

Jumat, 22 November 2024 - 23:54 WIB

Dinilai Sanksi Terlalu Ringan,Pelaku Kasus Pelecehan Seksual di Unhas jadi Sorotan Dalam Dialog Publik.

Jumat, 22 November 2024 - 21:53 WIB

Pelatihan Pembuatan Pakan Fermentasi Ternak untuk Hemat Biaya

Jumat, 22 November 2024 - 21:34 WIB

Orang Tua Tuntut Unhas Ciptakan Rasa Aman Bagi Mahasiswa Dari Kekerasan Seksual

Jumat, 22 November 2024 - 21:22 WIB

Budi Arie Laporkan Tempo ke Dewan Pers, Pimred Tempo: Kami Siap Jalani Prosesnya

Jumat, 22 November 2024 - 14:24 WIB

Polda Babel dan Jajaran Berhasil Ungkap 20 Kasus Narkoba Periode November 2024

Berita Terbaru

Kriminal Hukum

Polda Sulteng Gagalkan Peredaraan Narkoba Satu Kilogram Sabu di Palu

Sabtu, 23 Nov 2024 - 16:11 WIB

Kriminal Hukum

Ego Diamankan Ditresnarkoba Polda Babel Terkait Kepemilikan Barang Haram

Sabtu, 23 Nov 2024 - 11:37 WIB

Ekonomi Bisnis

Yuri Inisiasi Pengembangan Sektor Industri Primer di Bangka Belitung

Sabtu, 23 Nov 2024 - 08:58 WIB