Breaking News

Dispora Sulsel Sukses Gelar Pelatihan Desain Grafis untuk Pemuda dan Pelajar SMK se-Sulsel.

Senin, 25 November 2024

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Bikin Website Murah

Makassar,DNID.co.id – Dinas Kepemudaan dan Olahraga Provinsi Sulawesi Selatan melalui Bidang Kepemudaan,sukses menggelar Pelatihan Desain Grafis yang berlangsung selama 3 hari dari tanggal 21 hingga 23 November 2024, di Royal Bay Hotel Jl. Sultan Hasanuddin Kec. Ujung Pandang Kota Makassar,Kamis (21/11/2024) kemarin.

Dalam kegiatan tersebut, Dibuka oleh Kepala Bidang Kepemudaan Dispora Sulsel Erwin Sodding, S.E, M.M mewakili Kepala Dinas Kepemudaan dan Olahraga,mengangkat tema “Membangun Karakter Kreatif”.

Kegiatan pelatihan desain grafis tersebut, di ikuti sebanyak 63 orang pemuda terdiri dari Siswa(i) SMK Kota Makassar, DKD Pramuka Sulsel, Forum binaan dispora sulsel dan Alumni kegiatan nasional Kemenpora RI.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Selain itu, menghadirkan para pemateri yang ahli dibidangnya serta berkaitan dengan teknologi khususnya desain grafis diantaranya Kadis Pariwisata Sulsel Dr. Ir. H. Muhammad Arafah, S.T, M.T, Praktisi Digital Irwan, S.T, Lecterur VCD Bilyan Putra Sari, S.DS., M.DS, Illustrator / Microstocker Muhammad Yusuf dan Freelance Grapich Designer Muhammad Rizal Z.

Juga turut hadir Analisis Kebijakan Ahli Muda beserta jajaran bidang kepemudaan Dispora Sulsel, Narasumber, Ketua OKP/Forum Binaan Dispora Sulsel, Alumni kegiatan nasional Kemenpora RI hingga guru pendamping peserta (siswa).

Nampak para peserta kegiatan ini begitu antusias dan bersemangat mengikuti tiap materi dari para narasumber hingga simulasi yang dilaksanakan diruangan, tak lupa perwakilan peserta menyampaikan apresiasinya serta harapannya kepada Dispora Sulsel.

Editor : Redaksi Sulawesi Selatan

Berita Terkait

Guru Hebat, Indonesia Kuat: Refleksi Pendidikan dan Tantangan Kalimantan Barat
Langkah – langkah Strategis Erzaldi Untuk Tata Kelola Pendidikan Yang Lebih ebih Baik
Dosen Unhas Sosialisasikan Energi Baru Terbarukan untuk Siswa SMA di Biringkanaya.
Jadi Narasumber Dihadapan Mahasiswa UNM, Adnan Purichta Paparkan Peran Pemuda Raih Bonus Demografi
Perkuat Karakter dan Kompetensi Pelajar, SMKN 2 Makassar Gelar Senam Bersama.
Prof.Dr.Kh Sutan Nasomal Sesalkan Krisis Kepala Sekolah di Kabupaten Bogor.
Prodi Rekayasa Kehutanan Unhas Gelar Kuliah Umum Bahas Pemanfaatan Keanekaragaman Hayati
Sebagai Pembina Upacara di MAN 1 Bangka,Kapolsek Pemali Sampaikan Ini
Berita ini 9 kali dibaca

Berita Terkait

Senin, 25 November 2024 - 06:04 WIB

Dispora Sulsel Sukses Gelar Pelatihan Desain Grafis untuk Pemuda dan Pelajar SMK se-Sulsel.

Minggu, 24 November 2024 - 13:29 WIB

Guru Hebat, Indonesia Kuat: Refleksi Pendidikan dan Tantangan Kalimantan Barat

Minggu, 24 November 2024 - 09:56 WIB

Langkah – langkah Strategis Erzaldi Untuk Tata Kelola Pendidikan Yang Lebih ebih Baik

Sabtu, 23 November 2024 - 22:09 WIB

Dosen Unhas Sosialisasikan Energi Baru Terbarukan untuk Siswa SMA di Biringkanaya.

Sabtu, 23 November 2024 - 00:14 WIB

Jadi Narasumber Dihadapan Mahasiswa UNM, Adnan Purichta Paparkan Peran Pemuda Raih Bonus Demografi

Jumat, 22 November 2024 - 23:24 WIB

Perkuat Karakter dan Kompetensi Pelajar, SMKN 2 Makassar Gelar Senam Bersama.

Kamis, 21 November 2024 - 21:00 WIB

Prof.Dr.Kh Sutan Nasomal Sesalkan Krisis Kepala Sekolah di Kabupaten Bogor.

Selasa, 19 November 2024 - 21:55 WIB

Prodi Rekayasa Kehutanan Unhas Gelar Kuliah Umum Bahas Pemanfaatan Keanekaragaman Hayati

Berita Terbaru