Breaking News

KMFIB-UH Mengecam Aksi Pengrusakan Fasilitas Kampus Unhas.

Sabtu, 30 November 2024

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Makassar, DNID.co.id- Sekelompok Mahasiswa yang menamakan diri Kongres Keluarga Makasiswa Fakultas Ilmu Budaya Universitas Hasanuddin (KMFIB-UH) 2024, Mengecam keras tindakan pengrusakan fasiltas kampus Universitas Hasanuddin yang dilakukan oleh sekelompok Orang Tak dikenal (OTK) yang terjadi kamis 28 Nopember 2024, pukul 21.00 Wita lalu.

Hal ini diketahui dari Siaran Pers yang dikeluarkan oleh KMFIB-UH,Jumat (29/11/2024), Siaran Pers tersebut ditandatangani oleh Ketua Presidium Giandra Andi Lolo
Adapun siaran pers lengkap
sebagai berikut:

Sehubungan dengan insiden kericuhan yang terjadi di lingkungan Fakultas Ilmu Budaya Universitas Hasanuddin (FIB-UH), kami dari Keluarga Mahasiswa Fakultas Ilmu Budaya Universitas Hasanuddin (KMFIB-UH) merasa perlu untuk memberikan klarifikasi terkait kejadian tersebut.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Kericuhan yang terjadi telah mengakibatkan kerusakan pada beberapa fasilitas kampus. Namun, kami tegaskan bahwa kejadian tersebut tidak mengatasnamakan Keluarga Mahasiswa Fakultas Ilmu Budaya Universitas Hasanuddin (KMFIB-UH).

Sehari sebelumnya, telah terencanakan sebuah gerakan aksi simbolik berupa pameran yang dinisiasi oleh Kosaster FIB- UH yang direncanakan dari pukul 15.00-18.00 WITA, Kamis, 28 November 2024.

Aksi ini berangkat dari keprihatinan mendalam terhadap isu kekerasan seksual di lingkungan Fakultas Ilmu Budaya Universitas Hasanuddin yang sedang terjadi. KMFIB-UH sebagai wadah mahasiswa berkomitmen mengedepankan perlawanan simbolik melalui aksi damai dan edukasi.

Pada pukul 14.47 WITA, massa aksi berkumpul di depan Aula Prof Mattulada.

Penulis : Mursalim Thahir

Editor : Redaksi Sulawesi Selatan

Berita Terkait

Pimpin Upacara HUT Korpri ke 53, Danny Titip Pesan Jaga Kekompakan dan Setia Kepada Pemimpin Yang Baru.
Sambut Hangat Kunjungan Danlantamal VI Makassar yang Baru, Danny : Selamat Datang Komandan.
Peringati HUT KORPRI Wabup Minta ASN Gowa Tingkatkan Pelayanan ke Masyarakat.
BPOM Tegaskan Bakal Audit Industri Farmasi Demi Mendukung Visi Asta Cita Presiden Prabowo
Sukses Wujudkan Pilkada 2024 Aman dan Damai,Ketua Alumni Al-Azhar Mesir Babel Apresiasi Polda Babel
Tim Pemenangan Erzaldi-Yuri Laporkan Dugaan Kecurangan Pilkada Babel ke Bawaslu
Polda Babel Sebut Secara Umum Situasi Kamtibmas Aman dan Kondusif Pasca Pilkada 2024
Budayawan Babel Apresiasi Kinerja Polda Babel, Terkait Pilkada 2024 Berjalan Aman Dan Damai
Berita ini 13 kali dibaca

Berita Terkait

Sabtu, 30 November 2024 - 00:22 WIB

KMFIB-UH Mengecam Aksi Pengrusakan Fasilitas Kampus Unhas.

Jumat, 29 November 2024 - 23:27 WIB

Pimpin Upacara HUT Korpri ke 53, Danny Titip Pesan Jaga Kekompakan dan Setia Kepada Pemimpin Yang Baru.

Jumat, 29 November 2024 - 23:20 WIB

Sambut Hangat Kunjungan Danlantamal VI Makassar yang Baru, Danny : Selamat Datang Komandan.

Jumat, 29 November 2024 - 23:11 WIB

Peringati HUT KORPRI Wabup Minta ASN Gowa Tingkatkan Pelayanan ke Masyarakat.

Jumat, 29 November 2024 - 14:49 WIB

BPOM Tegaskan Bakal Audit Industri Farmasi Demi Mendukung Visi Asta Cita Presiden Prabowo

Jumat, 29 November 2024 - 09:57 WIB

Sukses Wujudkan Pilkada 2024 Aman dan Damai,Ketua Alumni Al-Azhar Mesir Babel Apresiasi Polda Babel

Jumat, 29 November 2024 - 08:18 WIB

Tim Pemenangan Erzaldi-Yuri Laporkan Dugaan Kecurangan Pilkada Babel ke Bawaslu

Kamis, 28 November 2024 - 18:56 WIB

Polda Babel Sebut Secara Umum Situasi Kamtibmas Aman dan Kondusif Pasca Pilkada 2024

Berita Terbaru

Serba-Serbi

KMFIB-UH Mengecam Aksi Pengrusakan Fasilitas Kampus Unhas.

Sabtu, 30 Nov 2024 - 00:22 WIB