Breaking News

Radio Player

Loading...

APAK RI Desak Pihak Penegak Hukum Lanjut Perkara Mangkrak Kepala Daerah

Rabu, 15 Januari 2025

URL berhasil dicopy

URL berhasil dicopy

Berita Harian, DNID.co.id – Ketua Umum DPP Aliansi Peduli Anti Korupsi Republik Indonesia (APAK RI) Mastan mendesak pihak penegak hukum untuk segera melanjutkan perkara mangkrak kepala daerah. APAK RI mendesak agar segera dilanjutkan Penyelidikan atau Penyidikan agar kasusnya bisa dikatakan selesai.

Mastan menyebutkan apabila tidak tidak dilanjutkan perkara-perkara mangkrak maka akan menjadi preseden buruk bagi penegak hukum yang ada. “Perlu dari pihak penegak hukum segera dengan cepat untuk menindak lanjuti hal ini,” kata Mastan kepada media, Rabu (15/1/2025).

Menurut Mastan, salah satu kepala daerah yang diduga memiliki banyak kasus mangkrak yang belum terselsaikan seperti di Kota Makassar. “Kita semua pasti masih ingat kasus yang belum terselesaikan seperti kasus pohon Ketapang, hingga kontainer waktu zaman covid,” ujar Mastan.

ads

Ia menambahkan, bahwa kasus-kasus yang mangkrak ini harus segera diselesaikan, agar publik juga bisa mengetahui apakah ada kerugian negara yang ditimbulkan atau tidak. Sebagai lembaga yang aktif dan peduli soal penangan korupsi, ini tentu menjadi perhatian besar dari APAK RI.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

“Sekali lagi ini penting untuk menjadi atensi bagi penegak hukum untuk segera mengambil tindakan. Ini bukan hanya kepentingan APAK RI tapi kepentingan publik secara luas,” jelasnya.

Editor : Admin

Berita Terkait

Drama Kanal Makassar : Pria Bertato Coba Kabur Bawa Sabu Endingnya Ditangkap Polisi
2 Pria korban Patah Tulang Usai di Keroyok, Keluarga Kecewa Penanganan Lamban Polres Jeneponto
Warga Semakin Resah Tawuran Tiap Hari di Tallo: Anak Dititipkan, Keluarga Sakit Jantung
Makassar Memanas: Bentrok Mahasiswa Pecah, Polisi Sita Anak Panah, 5 Motor Hangus!
Anak Dianiaya Pria Dewasa Saat Bermain, Seorang Ibu di Makassar Lapor Polisi
Sat Reskrim Polres Tanah Karo Tangkap Pelaku Pencurian Sepeda Motor Bermodus Membantu
Diduga Rebutan LC dan Perlihatkan Senpi di Tempat Hiburan Malam, Polres Jeneponto Selidiki Oknum Anggota “Nakal”
Polisi Tetapkan Tiga Tersangka di Kasus Penambangan Pasir Ilegal
Berita ini 40 kali dibaca
APAK RI Desak Pihak Penegak Hukum Lanjut Perkara Mangkrak Kepala Daerah

Berita Terkait

Sabtu, 8 November 2025 - 00:54 WITA

Drama Kanal Makassar : Pria Bertato Coba Kabur Bawa Sabu Endingnya Ditangkap Polisi

Jumat, 7 November 2025 - 19:17 WITA

2 Pria korban Patah Tulang Usai di Keroyok, Keluarga Kecewa Penanganan Lamban Polres Jeneponto

Kamis, 6 November 2025 - 19:39 WITA

Warga Semakin Resah Tawuran Tiap Hari di Tallo: Anak Dititipkan, Keluarga Sakit Jantung

Kamis, 6 November 2025 - 11:19 WITA

Makassar Memanas: Bentrok Mahasiswa Pecah, Polisi Sita Anak Panah, 5 Motor Hangus!

Kamis, 6 November 2025 - 01:47 WITA

Anak Dianiaya Pria Dewasa Saat Bermain, Seorang Ibu di Makassar Lapor Polisi

Rabu, 5 November 2025 - 22:54 WITA

Sat Reskrim Polres Tanah Karo Tangkap Pelaku Pencurian Sepeda Motor Bermodus Membantu

Rabu, 5 November 2025 - 15:54 WITA

Diduga Rebutan LC dan Perlihatkan Senpi di Tempat Hiburan Malam, Polres Jeneponto Selidiki Oknum Anggota “Nakal”

Rabu, 5 November 2025 - 15:13 WITA

Polisi Tetapkan Tiga Tersangka di Kasus Penambangan Pasir Ilegal

Berita Terbaru