Breaking News

Radio Player

Loading...

Gerak Cepat Polsek Manggala Redam Potensi Konflik di Antang Melalui Mediasi

Jumat, 14 November 2025

URL berhasil dicopy

URL berhasil dicopy

Makassar,DNID.co.id — Menindaklanjuti laporan masyarakat melalui Call Center 110 tentang keributan antarwarga di Jalan Bukit Batu, Kelurahan Antang, pada Kamis dini hari (13/11/2025), personel Polsek Manggala turun tangan antisipasi dini cegah keributan berlanjut.

Piket fungsi yang dipimpin oleh Pawas IPDA Muh. Asis, S.H, didampingi KSPKT Aiptu Julianto, segera bergerak menuju lokasi kejadian untuk meredam situasi tersebut. Tiba di tempat kejadian perkara (TKP), petugas menemukan adanya kesalahpahaman antarwarga yang sempat menimbulkan keributan di lingkungan tersebut.

Meskipun petugas telah berupaya menenangkan dan mempertemukan kedua belah pihak di lokasi, upaya tersebut belum membuahkan hasil. Untuk mencegah situasi yang lebih memanas, keduanya kemudian dibawa ke Mako Polsek Manggala guna dilakukan proses mediasi.

ads

Dalam proses mediasi yang berlangsung secara kekeluargaan, kedua pihak akhirnya sepakat berdamai. Salah satu pihak juga berjanji untuk tidak lagi membuat keributan, terutama saat warga sedang beristirahat pada malam hari.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Kapolsek Manggala Kompol Semuel To’Longan,SH,.MH mengapresiasi langkah cepat personel di lapangan serta sikap kooperatif kedua belah pihak.

“Kami selalu mengedepankan penyelesaian secara kekeluargaan agar keharmonisan masyarakat tetap terjaga,” ujar Kompol Semuel.

Editor : Kingzhie

Sumber Berita : Humas Polrestabes Makassar

Berita Terkait

Penantian Panjang Berakhir, 6.936  Honorer Pemkot Makassar Resmi Dilantik
Padang Pariaman Sukses Gelar Ajang Olahraga Antar Kampung
Wabup Rahmat Hidayat Tegaskan Bahwa Menjaga Ketertiban dan Keamanan Merupakan Tugas Bersama
Andi Amran Sulaiman Buka Mukernas KKSS: “Kita Harus Saling Menguatkan”
PWI Bone Meledak: Penunjukan Plt oleh PWI Sulsel Picu Mosi Tidak Percaya dan Tudingan Langgar Mekanisme Organisasi
SEMMI NTB Resmi Laporkan DLH Kota Bima ke Ombudsman: “Analisis DLH Cacat, Berpotensi Rugikan Publik
Bupati Maros Mutasi Pejabatnya, Minta Jajaran Profesional dan Amanah
Pulihkan Trauma, Biro SDM Polda Sulsel Dampingi Psikologis Korban Penculikan Anak di Makassar
Berita ini 4 kali dibaca

Berita Terkait

Sabtu, 15 November 2025 - 07:34 WITA

Penantian Panjang Berakhir, 6.936  Honorer Pemkot Makassar Resmi Dilantik

Jumat, 14 November 2025 - 21:34 WITA

Padang Pariaman Sukses Gelar Ajang Olahraga Antar Kampung

Jumat, 14 November 2025 - 19:21 WITA

Andi Amran Sulaiman Buka Mukernas KKSS: “Kita Harus Saling Menguatkan”

Jumat, 14 November 2025 - 17:30 WITA

PWI Bone Meledak: Penunjukan Plt oleh PWI Sulsel Picu Mosi Tidak Percaya dan Tudingan Langgar Mekanisme Organisasi

Jumat, 14 November 2025 - 17:25 WITA

SEMMI NTB Resmi Laporkan DLH Kota Bima ke Ombudsman: “Analisis DLH Cacat, Berpotensi Rugikan Publik

Jumat, 14 November 2025 - 09:11 WITA

Bupati Maros Mutasi Pejabatnya, Minta Jajaran Profesional dan Amanah

Jumat, 14 November 2025 - 08:02 WITA

Pulihkan Trauma, Biro SDM Polda Sulsel Dampingi Psikologis Korban Penculikan Anak di Makassar

Jumat, 14 November 2025 - 07:36 WITA

Gerak Cepat Polsek Manggala Redam Potensi Konflik di Antang Melalui Mediasi

Berita Terbaru

Lifestyle

Semarakkan HUT ke 49, KKSS Ajak Nobar Film Badik

Sabtu, 15 Nov 2025 - 10:17 WITA

Serba-Serbi

Padang Pariaman Sukses Gelar Ajang Olahraga Antar Kampung

Jumat, 14 Nov 2025 - 21:34 WITA